Anda di halaman 1dari 4

Ciri Khusus Hewan Dan Tumbuhan

Zebra

Tubuh zebra terdapat pola belang hitam putih yang bermanfaat untuk membingungkan predator
yang ingin mengejarnya.

Kelelawar

Dapat terbang di malam hari dengan mengandalkan telinga dan suara ultrasonik. Ciri khusus tersebut
bermanfaat untuk mencari mangsa di malam hari. Kelelawar tidak dapat mencari mangsa di siang
hari karena penglihatannya terlalu sensitif.

Laba-laba
Laba-laba mampu membuat sarang seperti jaring di ranting pohon. Manfaat jaring tersebut selain
sebagai tempat tinggal, sarang tersebut juga bermanfaat untuk menangkap mangsa seperti capung.

Cicak

Cicak memiliki kemampuan untuk merayap yang bermanfaat untuk mendapatkan mangsanya yaitu
nyamuk berkat telapak kakinya yang seperti perekat.

Kaktus

kaktus memiliki ciri khusus yang dapat dilihat dari bentuk tumbuhan itu sendiri.
kita dapat melihatnya dari bentu daun, akar, dan batangnya.
bentuk daun, akar dan batang pada kaktus sangatlah berbeda dengan tumbuhan lainnya.
perbedaan tersebut disebabkan oleh tempat hidpunya. Seperti kita ketahui kaktus adalah tumbuhan
yang banyak hidup di tempat yang gersang panas, dan sedikit air. Kaktus adalah tumbuhan yang bisa
hidup di gurun pasir sekalipun.
Teratai

Teratai adalah tumbuhan yang hidup di air.

Dimana teratai tumbuh? Teratai mengapung di atas air, meskipun begitu akar teratai beradaa di dasar
air. Hal itu berarti ttumbuhan teratai tumbuh hidup dan tumbuh dari air.

Untuk dapat hidup di air, tumbuhan teratai memiliki beberapa ciri khusus yang membantunya untuk
dapat bertahan hidup, yaitu daun yang berbentuk bundar, lebar dan tipis, serta akar yang memiliki
rongga.

Pohon Jat

Pohon jati adalah pohon yang banyak tumbuh disekitar kita.

batang pada pohon ini banyak diguanakan untuk furnitur rumah atau perabotan. Hal tersebut karena
pohon jati memiliki batang pohon yang kuat.
Mawar

Bunga Mawar merupakan bunga yang indah, meskipun indah ternyata batang bunga mawar itu
berduri.

Batangnya yang berduri berfungsi untuk melindungi dari musuh


Mahkota bunganya terdiri atas 5 kelopak
Daun buunga mawar berselang yang berguna untuk menumpu
bunga mawar memiliki harum wangi yang berfungsi untuk menarik makhluk hidup

Tumbuhan Venus

Tumbuhan venus adalah tumbuhan yang hampir mirip dengan kantong semar jika kita lihat cara
hidupnya. Karena tumbuhan ini juga memakan serangga. yang membedakan dengan kantong semar
adlaah bentuk perangkapnya.

Nama : Nur Karimah Dewi Octavia


Kelas : 6
Absen : 10

Anda mungkin juga menyukai