Anda di halaman 1dari 1

a.

Hasil Program Penyuluhan bahaya merokok


Program kerja Penyuluhan bahaya merokok terhadap kesehatan yaitu
ISPA,Hipertensi, Kesehatan gigi telah di laksanakan,di laksanakan pada tanggal 08
Agustus 2018 di aula balai kelurahan desa Bawang, dengan sasaran Bapak dan Ibu
Masyarakat kelurahan Bawang,Serta perangkat desa dan juga kader kesehatan kelurahan
Bawang. Hasil yang di dapat setelah penyuluhan adalah responden yang datang mulai
mengerti dan paham mengenai bahaya merokok bagi kesehatan di buktikan dengan
Responden dapat menjawab pertanyaan yang di beri pemateri.

b. Evaluasi Program Penyuluhan bahaya merokok


Hasil evaluasi dari Program kerja Penyuluhan bahaya merokok terhadap
kesehatan yang di berikan kepada Responden yang hadir dalam penyuuhan berdasarkan
dari kuesioner Pre dan Post penyuluhan di dapat pengetahuan responden meningkat
,Kuesioner Pre penyuluhan menunjukan nilai rata rata 4,5 ,stelah di lakukan penyuluhan
nilai rata rata pengetahuan responden meningkat 2,7 di tunjukan dengan nilai rata rata
yang di dapat post penyuluhan adalah 6,9.
Adapun kendala yang di temui saat melaksanakan program kerja Penyuluhan
bahaya merokok adalah kurang antusiasnya warga untuk menghadiri acara penyuluhan
sehingga ada beberapa warga yang tidak dapat menghadiri acara penyuluhan

Anda mungkin juga menyukai