Anda di halaman 1dari 1

Judul Prosedur

: Penanganan Varisela Penanggung Jawab


Kerja
Disiapkan Diperiksa Disahkan
No. Kode :

No. Revisi :
Tgl. Mulai
:
Dinas Berlaku
Kesehatan Kab.
Kutai Puskesmas : Handil Baru
Kartanegara
Halaman :

1. TUJUAN
Prosedur Kerja ini digunakan untuk penanganan penderita Pterigium secara tepat.

2. RUANG LINGKUP
Prosedur Kerja ini digunakan oleh petugas Unit Poli Umum Puskesmas Balongsari Surabaya

3. DEFINISI
Pterigium adalah kelainan mata berupa penebalan lipatan mukosa yang berbentuk segitiga yang
puncaknya di kornea.
Gambaran klinis :
- Keluhan mata lekas merah, berair, dan ada rasa mengganjal. Bila penebalan jaringan ini
mencapai pupil maka penglihatan dapat terganggu.

4. PENANGGUNG JAWAB
Koordinator Unit Poli Umum Puskesmas Balongsari.

5. KRITERIA PENCAPAIAN
Pasien dengan Pterigium teratasi dengan tepat.

6. PROSEDUR
A. Tegakkan diagnosa Pterigium
B. Terapi simptomatis : Parasetamol 3x500mg/hari.
C. Bila terjadi gangguan penglihatan, dirujuk ke Rumah Sakit.

7. DIAGRAM ALIR

8. REFERENSI
Buku Pedoman Pengobatan Dasar Puskesmas Tahun 2007

Anda mungkin juga menyukai