Anda di halaman 1dari 3

Degree Of Total Leverage

Ketika Leverage Keuangan digabungkan dengan Leverage Operasional, maka hasilnya disebut sebagai
Total Leverage atau Leverage Gabungan(Combined Leverage). Penggabungan Leverage keuaangan dan
leverage operasional merupakan tahap untuk mengetahui bahwa berapa pun perubahan dalam
penjualan, menjadi perubahan juga untuk laba per saham/eps. Pengaruh perubahan penjualan terhadap
eps disebut Tingkat Leverage Total.

Contoh :

Diketahui :

Penjualan Perusahaan Rp 500.000.000 Pajak 40%

Biaya Variabel Rp 184.000.000 Dividen Saham Preferen/PD Rp 44.000.000

Biaya Tetap Rp 100.000.000

Bunga 12%

Jumlah Saham Beredar(lembar) : Saham Biasa 300.000

Hutang 200.000

Saham Preferen 200.000


Jawab :

Keterangan Saham Biasa Hutang Saham Preferen


Penjualan (naik atau 500.000.000 500.000.000 500.000.000
turun 10%)
Biaya variable (naik 184.000.000 184.000.000 184.000.000
atau turun 10%)
Kontribusi Marjin 316.000.000 316.000.000 316.000.000
Biaya Tetap 100.000.000 100.000.000 100.000.000
EBIT 216.000.000 216.000.000 216.000.000
Bunga 12% - 48.000.000 -
EBT 216.000.000 168.000.000 216.000.000
Pajak 40% 86.400.000 67.200.000 86.400.000
EAT 129.600.000 100.800.000 129.600.000
Dividen Saham Preferen - - 44.000.000
Laba Pemegang Saham 129.500.000 100.800.000 85.600.000
Jumlah Saham Biasa 300.000 Lembar 200.000 Lembar 200.000 Lembar
Beredar
EPS 432 504 428

DTL dengan menggunakan alternative pendanaan Hutang :

𝑆−𝑉𝐶 500.000.000−184.000.000
𝐷𝑇𝐿 = 𝑃𝐷 = 216.000.000−48.000.000−0 = 1,88
(𝐸𝐵𝐼𝑇−𝑖)−{ )
1−𝑡

DTL sebesar 1.88 artinya apabila penjualan berubah 10% (naik atau turun), maka laba setelah
pajak (EAT) atau EPS akan berubah 1,88 x 10% = 18.8%

DTL dengan menggunakan alternative pendanaan saham Preferen :

𝑆−𝑉𝐶 500.000.000−184.000.000
𝐷𝑇𝐿 = 𝑃𝐷 = 216.000.000−0−(44.000.000/1−0.4)
(𝐸𝐵𝐼𝑇−𝑖)−{ )
1−𝑡

316.000.000
DTL = = 2.21
142.666,67

DTL sebesar 2.21 artinya apabila penjualan berubah 10%(naik atau turun) maka laba setelah
pajak(EAT) atau EPS akab berubah 2.21 x 10% = 22.1%

DTL dengan menggunakan alternative Saham Biasa :

𝑆 − 𝑉𝐶 500.000.000 − 184.000.000
𝐷𝑇𝐿 = = =
𝑃𝐷 0
(𝐸𝐵𝐼𝑇 − 𝑖) − { (216.000.000 − 0) − ( )
1 − 𝑡) 0.6
316.000.000
𝐷𝑇𝐿 = = 1.46
216.000.000
DTL sebesar 1.46 artinya penjualan berubah 10%(naik atau turun) maka laba setelah pajak(EAT)
atau EPSnya akan berubah 1.46 x 10% = 14.6%

Anda mungkin juga menyukai