Anda di halaman 1dari 1

PR KIMIA KLINIK

Petunjuk : Silakan file ini diisi dan dijawab di file ini juga kemudian di save dengan format
NAMA_NIM

Kemudian di upload kembali di learning.d3.umy.ac.id.

Nama : HALIDA HASRIFAH

NIM : 20183010026

1. Apakah yang dimaksud dengan unsur?

2. Apakah yang dimaksud dengan senyawa?

3. Apakah yang dimaksud dengan metalloid?

Jawab :

1. Menjadi Unsur kimia, atau hanya disebut unsur, adalah zat kimia yang tidak dapat dibagi lagi
menjadi zat yang lebih kecil, atau tidapt dapat diubah menjadi zat kimia lain dengan
meteode kimia biasa. Unsur merupakan suatu zat yang mengandung satu jenis atom. Contoh
Unsur diantaranya yaitu: Oksigen (O), Nitrogen (N), Sulfur (S), Besi (Fe), Aluminium (Al),
Karbon (C), Emas (Au), Perak (Ag), Phospor (P), Raksa (Hg).

2. Senyawa kimia adalah zat kimia murni yang terdiri dari dua atau beberapa unsur yang dapat
dipecah-pecahlagi menjadi unsur-unsur pembentuknya dengan reaksi kimia tersebut.
Contohnya: Gas Oksigen (O₂), Air (H₂O), Gas Hidrogen (H₂), Garam/ Natrium Klorida (NaCl),
Gas Nitrogen (N₂), Asam Klorida (HCl), Magnesium Klorida (MgCl), Asam Sulfat (H₂SO₄),
Amoniak (NH₃).

3. Metaloid adalah unsur kimia yang memimiliki sifat antara logam dan nonlogam. Metaloid
sulit dibedakan dengan logam, perbedaan utamanaya adalah bahwa umumnya metaloid
adalah semikonduktor sedangkan logam adalah konduktor. Contohnya: Boron (B), Silikon
(Si), Germanium (Ge), Arsen (As), Antimon (Sb), Tellurium (Te), Polonium (Po), Astatin (At).

Matakuliah Kimia Klinik


Program Studi D3 Teknik Elektromedik Page 1

Anda mungkin juga menyukai