Anda di halaman 1dari 16

Pertemuan ke-10

Departemen Matematika
FMIPA IPB

Bogor, 2017

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 1 / 16


Topik Bahasan

1 Turunan Implisit

2 Turunan Tingkat Tinggi

3 Laju Terkait

4 Latihan Soal

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 2 / 16


Turunan Implisit

Turunan Implisit

Fungsi eksplisit: y = f (x)


p
Contoh: y = 2x + 1, y = 1 x2
Fungsi implisit: F (x, y) = c (konstanta), dengan asumsi y fungsi
terhadap x.
Contoh: y 2x 1 = 0, x2 + y2 = 1, sin (xy) + 2x2 = 3
Menurunkan fungsi implisit
turunkan kedua ruas terhadap x,
gunakan aturan rantai,
tentukan dy/dx.

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 3 / 16


Turunan Implisit

Contoh
Tentukan dy/dx = y0 pada lingkaran x2 + y2 = 25, dan tentukan
persamaan garis singgung di titik (4, 3) pada lingkaran.

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 4 / 16


Turunan Implisit

Turunan Fungsi Pangkat Rasional

Teorema
Misalkan p, q bilangan bulat,

d p/q p
x = xp/q 1
, q 6= 0 (1)
dx q

Contoh
Gunakan teknik penurunan implisit untuk menunjukkan (1) .

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 5 / 16


Turunan Tingkat Tinggi

Turunan Tingkat Tinggi

Turunan ke- Notasi f 0 Notasi y0 Notasi Leibniz Notasi D


dy
1 f 0 (x) y0 Dx y
dx
d2 y
2 f 00 (x) y00 D2x y
dx2
d3 y
3 f 000 (x) y000 D3x y
dx3
dn y
n, n 4 f (n) ( x ) y(n) Dnx y
dxn

dn y d dn 1 y
n
=
dx dx dxn 1

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 6 / 16


Turunan Tingkat Tinggi

Aplikasi Turunan Kedua


Penentuan Percepatan

Jika s = f (t) menyatakan fungsi posisi objek pada waktu t yang bergerak
pada garis lurus, maka
ds
v (t) = = f 0 (t) menyatakan kecepatan objek pada waktu t.
dt
dv d2 s
a (t) = = 2 = f 00 (t) menyatakan percepatan objek pada
dt dt
waktu t.

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 7 / 16


Turunan Tingkat Tinggi

Contoh
1 Tunjukkan bahwa lingkaran x2 + y2 = r2 memiliki turunan kedua
y00 = r2 /y3 .
1
2 Tentukan turunan ke-n bagi y = .
x

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 8 / 16


Laju Terkait

Laju Terkait

Bila terdapat suatu kaitan antar variabel serta masing-masing variabel


bergantung pada waktu t, maka perubahan laju dalam satu variabel
dapat berakibat perubahan laju pada variabel lainnya.
Makna tanda laju:
dx/dt > 0 : t membesar (mengecil) ) x membesar (mengecil)
dx/dt < 0 : t membesar (mengecil) ) x mengecil (membesar)
dx/dt = 0 : x konstan
(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 9 / 16
Laju Terkait

Strategi Menyelesaikan Masalah Laju Terkait

1 Pahami permasalahan.
2 Buat diagram, berikan notasi kepada variabel-variabel yang
merupakan fungsi terhadap waktu.
3 Nyatakan informasi dan laju yang diketahui dalam bentuk turunan.
4 Tuliskan persamaan yang mengaitkan variabel yang diketahui.
5 Gunakan aturan rantai untuk menurunkan kedua ruas terhadap t.
6 Substitusi informasi yang diketahui dan tentukan laju yang diinginkan.

Kesalahan umum:
terlalu dini menyubstitusi informasi numerik yang diketahui!

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 10 / 16


Laju Terkait

Contoh
Seberapa cepat ketinggian air di dalam silinder tegak berjari-jari 1 m turun
jika silinder dipompa dengan laju 3000 liter/menit.

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 11 / 16


Latihan Soal

Bahan Responsi

Soal
Tentukan dy/dx bagi persamaan-persamaan berikut.
1 3x3 + 4y3 + 8 = 0
p
2 xy + 4 = y
3 cos (x + y) = x2 + y2
4 xy3 + x3 y = 4

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 12 / 16


Latihan Soal

Bahan Responsi

Soal
1 Tentukan turunan ke-n bagi:
a. f (x) = xn
b. f (x) = x/ (x + 1)
2 Dide…nisikan
x2 ; x 0
f (x) =
x2 ; x < 0
Buat sketsa gra…k f . Tunjukkan bahwa f 0 (x) = 2 jxj dan simpulkan
bahwa f 00 (0) tidak ada.

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 13 / 16


Latihan Soal

Bahan Responsi

Soal

1 Sebuah tangga dengan panjang 5 m bersandar pada dinding tegak.


Jika puncak tangga bergeser mendekati lantai pada laju 1 m/detik,
seberapa cepat alas tangga bergeser pada saat puncak tangga berada
4 m dari lantai?
2 Seseorang sedang menguras sebuah penampung air berbentuk kerucut
terbalik. Jari-jari kerucut 1 m dengan ketinggian 3 m. Air mengalir
dari bagian bawah dengan laju 1/4 m3 /menit. Seberapa cepat air
menurun ketika ketinggian air 2 m? Seberapa cepat jari-jari
permukaan air berubah ketika ketinggian air 2 m?

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 14 / 16


Latihan Soal

Bahan Responsi

Soal
Sebuah bola salju mencair pada suatu tingkat yang sebanding dengan
dengan luas permukaannya.
1 Tunjukkan bahwa jari-jarinya memendek secara konstan.
8
2 Jika bola salju tersebut mencair menjadi 27 dari volume semula dalam
waktu satu jam, berapa lamakah waktu yang diperlukan agar bola
salju tersebut habis mencair? Jawab: 3 jam.

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 15 / 16


Latihan Soal

Tentang Slide

Penyusun: Dosen Departemen Matematika FMIPA IPB


Versi: 2017
Media Presentasi: LATEX - BEAMER (PDFLATEX)

(Departemen Matematika FMIPA IPB) Kalkulus IA Bogor, 2017 16 / 16

Anda mungkin juga menyukai