Anda di halaman 1dari 3

1

SILABUS
EKONOMI ISLAM (EKIS)
Bobot 3 SKS

Pertemuan Ke-1 :
 Pengenalan Silabus dan Kontrak Perkuliahan

Pertemuan Ke-2 :
PERBANDINGAN SISTEM EKONOMI DUNIA
1. Sistem Ekonomi Kapitalis
2. Sistem Ekonomi Sosialis
3. Sistem Ekonomi Islam

Pertemuan Ke-3 :
SISTEM EKONOMI ISLAM
1. Terbentuknya ilmu ekonomi Islam
2. Perbedaan Sistem Ekonomi dan Ilmu Ekonomi
3. Prospek dan Tantangan Sistem Ekonomi

Pertemuan Ke-4, 5, dan 6:


PILAR-PILAR SISTEM EKONOMI ISLAM
1. Konsep Kepemilikan :
 Pengertian kepemilikan
 Batasan kepemilikan
 Pembagian kepemilikan di dalam Islam
2. Konsep Pengelolaan Harta :
 Kekayaan di dalam Islam
 Pembelanjaan harta kekayaan
 Pengembangan kepemilikan
3. Konsep Distribusi Kekayaan :
 Keseimbangan ekonomi di dalam masyarakat
 Mekanisme distribusi kekayaan di dalam Islam
 Hambatan-hambatan distribusi kekayaan

Pertemuan Ke-7 :
POLITIK EKONOMI ISLAM
1. Pemikiran Politik Ekonomi selain Islam
2. Politik Ekonomi Ideal
3. Fakta Politik Ekonomi di Negeri-negeri Islam saat ini
4. Konsep Politik Ekonomi Islam

Pertemuan Ke-8 :
UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL 2016-2017

Pertemuan Ke-9 :
PRINSIP PENGAWASAN KEKAYAAN NEGARA DI DALAM ISLAM
1. Pengawasan harta dan fungsinya
2. Tujuan pengawasan harta kekayaan negara
3. Pengawasan harta terhadap para pejabat

Silabus Mata Kuliah : Ekonomi Islam


Dosen Pengampu : Dr. H. Zulhelmy, S.E.,M.Si.Ak., CA/Dr. Firdaus Ar. SE., M.Si. Ak., CA.
Semester Ganjil 2018-2019
2

Pertemuan Ke-10 :
PENGENTASAN KEMISKINAN DI DALAM ISLAM
1. Defenisi kemiskinan dan pemiskinan
2. Kemiskinan menurut ilmuan
3. Kemiskinan: kesenjangan di Sosialis, Kapitalis, dan dunia ketiga
4. Indikator kemiskinan antara Islam dan selain Islam
5. Upaya pengentasan kemiskinan

Pertemuan Ke-11 :
MODEL DAN METODE PENGENTASAN MASALAH PERBURUHAN
1. Akar masalah perburuhan (perspektif Sosialis dan Kapitalis)
2. Politik perburuhan di dalam Islam
3. Kesejahteraan pekerja dan tanggung jawabnya di dalam Islam

Pertemuan Ke-12 :
PRIVATISASI SUMBER DAYA ALAM
1. Fakta privatisasi
2. Bahaya-bahaya privatisasi
3. Dampak privatisasi (aspek politik, ekonomi, dan sosial)
4. Penjualan aset Negara ke swasta perspektif Islam

Pertemuan Ke-13 :
INVESTASI ASING
1. Konsep dan jenis investasi
2. Dampak investasi asing
3. Pengaturan investasi asing di dalam Islam

Pertemuan Ke-14 :
UTANG LUAR NEGERI
1. Fakta dan sejarah bantuan luar negeri dan konsekwensinya
2. Perangkap World Bank (WB) dan International Monetary Found (IMF)
3. Hutang luar negeri : perangkap atau jebakan
4. Hutang dalam perspektif Islam

Pertemuan Ke-15 :
SISTEM MONETER ISLAM (DINAR DAN DIRHAM)
1. Distribusi dan fungsi uang
2. Ketentuan baku terhadap uang
3. Sistem mata uang di dalam Islam
4. Keuntungan sistem emas (dinar) dan perak (dirham)
5. Menuju standarisasi emas dan perak

Pertemuan Ke-16 :
UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL 2018-2019

Silabus Mata Kuliah : Ekonomi Islam


Dosen Pengampu : Dr. H. Zulhelmy, S.E.,M.Si.Ak., CA/Dr. Firdaus Ar. SE., M.Si. Ak., CA.
Semester Ganjil 2018-2019
3

SUMBER BACAAN :

Abdurrahman Al-Maliki, Politik Ekonomi Islam, Bogor: Al-Azhar Press, 2009.


Dwi Condro Triono, Ekonomi Islam Mazhab Hamfara, Irikaz Publishing, 2014
Muhammad Ismail Yusanto dan Muhammad Arif Yunus, Pengantar Ekonomi Islam,
Bogor: Al-Azhar Press, 2009.
Taqiyuddin An-Nabhani, Sistem Ekonomi Islam, Bogor: Al-Azhar Press, 2010.
Zulhelmy Mohd Hatta, Isu-isu Kontemporer Ekonomi dan Keuangan Islam: Suatu
Pendekatan Institusional, Bogor: Al-Azhar Preszone, 2013 >> BUKU WAJIB

PENILAIAN :
UTS : 30%
UAS : 30%
TUGAS : 20%
RESPON, KUIS : 10%
KEPRIBADIAN : 10%

ATURAN PERKULIAH :
1. Berperan aktif selama perkuliahan berlangsung
2. HP dimatikan, atau di-silent >
3. Tempat duduk terpisah laki-laki dan perempuan
4. Berpakaian sesuai syariah Islam bagi Muslim/ah, sopan dan rapi bagi non-muslim
5. Keterlambatan maksimal 15 menit
6. Tugas ditentukan kemudian.

Silabus Mata Kuliah : Ekonomi Islam


Dosen Pengampu : Dr. H. Zulhelmy, S.E.,M.Si.Ak., CA/Dr. Firdaus Ar. SE., M.Si. Ak., CA.
Semester Ganjil 2018-2019

Anda mungkin juga menyukai