Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN SIKKA

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS WATUBAING
Jln. Maumere – Larantuka KM 47 Talibura 86183

KEPUTUSAN
KEPALA UPTD PUSKESMAS WATUBAING
NOMOR :

TENTANG
PENETAPAN PENGELOLAAN DAN PELAKSANAAN PROGRAM DI UPTD
PUSKESMAS WATUBAING

KEPALA UPTD PUSKESMAS WATUBAING

Menimbang : a. bahwa pelayanan kesehatan di Puskesmas watubaing harus


dilaksanakan secara terpadu baik dipandang dari pelayanan
program maupun sumber daya manusia;
b. bahwa pelayanan kesehatan di puskesmas watubaing harus
meningkatkan SDM secara kualitas dan kuantitas;
c. bahwa pelaksana program harus mengelola dan
melaksanakan program sesuai dengan standar yang telah
ditentukan;

Mengingat : 1. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009


tentang Kesehatan;
2. Peraturan PemerintahNomor 32 Tahun 1996 Tentang Tenaga
Kesehatan
( Lembaran Negara Tahun 1996 Nomor 49, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 3637 );
3. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 951 / Menkes / SK /
VI / 2000 tentang Upaya Kesehatan Dasar di Puskesmas;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 574 / Menkes / SK /
IV / 2001 tentang Pembangunan Kesehatan Menuju
Indonesia Sehat 2010;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 1277 / Menkes / SK /
XI / 2001 Tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja
Departemen Kesehatan;
6. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 128 / Menkes / SK /
II / 2004 tanggal 10 Februari 2004 tentang Kebijakan Dasar
Pusat Kesehatan Masyarakat;
MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS WATUBAING
TENTANG PENETAPAN PENGELOLAAN DAN
PELAKSANAAN PROGRAM DI UPTD PUSKESMAS
WATUBAING.

Kesatu : Pelaksanaan pelayanan kesehatan yang dimaksud perlu adanya


nama –nama pelaksana program yang melaksanakan program
sesuai dengan rencana dan jadwal program dari masing – masing
penanggung jawab program,terlampir.

Kedua : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan


ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
keputusan ini akan di adakan perbaikan /perubahan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Watubaing
Pada Tanggal :

Kepala UPTD Puskesmas Watubaing

Adrianus, S.Kep
Penata Tk.I
NIP :19780503 200112 1 005
Lampiran : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS WATUBAING
Keputusan : Kepala UPTD Puskesmas Watubaing.
Nomor :
Tentang : PENETAPAN DAN PENGELOLAN DAN PELAKSANAAN
PROGRAM DI UPTD PUSKESMAS WATUBAING.

NAMA-NAMA PELAKSANA PROGRAM


UPTD PUSKESMAS WATUBAING

A. BIDANG UKM ESENSIAL : Romualdus Suyono Amd.kl


 SEKSI-SEKSI
1. Selsi GIZI : Maria Nona Unsiensia
2. Seksi Promkes : Tarsisius Y.N.S,SKM
3. Seksi P2P : Evivania Hesti,Amd.Kep
4. Seksi KIA / KB : Maria Magdalena S.ST
5. Seksi Kesling : Romualdus Suyono,Amd.kl

B. UNIT PENYAKIT MENULAR : Fabiola Susar


1. Sub Seksi P2DBD / Malaria / Kusta /
Frambusia dan Filaria : Yohana Erniwati Rang
2. Sub Seksi P2TB : Fabiola Susar
3. Sub Seksi P2ISPA, Diare
dan Surveylanece :Maria M.Wance Iry .Amk
4. Sub Seksi P2HIV / AIDS Dan NAPZA : Agustina A,A.R,AMK
5. Sub Seksi Imunisasi : Laurensia Liing
6. Sub Seksi Rabies : Densianus Nazarenus

7. UNIT PTM : Mary Lordiati, AMK

C. BIDANG UKM PENGEMBANGAN : drg.Oktovianus O.Seda Sega


1. Seksi UKGS : Maria Nggita Nggumba
2. Seksi Kesehatan Lansia : Marietha Yosefa
3. Seksi UKS : Yudia, S.Kep,Ns
4. Seksi Kesehatan Jiwa : Mary Lordiati, AMK
5. Seksi KESPRO Remaja ( KRR ) : Olimfia Dajinta
6. Seksi Perkesmas : Aprianus Wangga, Amd.Kep
7. Seksi Kesehatan BATRA : Agustinus R.Kadha, S.Kep
8. Seksi Usaha kesehatan kerja : Yohanes Don Bosko SKM

Mengetahui ,
Kepala UPTD Puskesmas Watubaing

Adrianus, S.Kep
Penata Tk.I
Nip. 19780503 200112 1 005

Anda mungkin juga menyukai