Anda di halaman 1dari 1

ABSES GIGI

NO DOKUMEN NO. REVISI Halaman

SPO/ /I/2017/ 00 1 dari 1


RUMAH SAKIT
BHAYANGKARA
PUSDIK BRIMOB
Tanggal Terbit Ditetapkan
STANDARD KEPALA RUMAH SAKIT BHAYANGKARA
PROSEDUR PUSDIK BRIMOB
OPERASIONAL Tgl. Januari 2017
(SPO)
dr. HARIS ABDULLAH, Sp.P.M.M
KOMPOL NRP 73040580
PENGERTIAN Abses gigi adalah pengumpulan nanah yang telah menyebar dari sebuah gigi
kejaringan disekitarnya, biasanya berasal dari suatu infeksi. Abses gigi yang
dimaksud dalah abses pada pulpa dan periapikal.

TUJUAN Menyembuhkan infeksi,menghilangkan gejala, dan mencegah komplikasi.

KEBIJAKAN 1. Setiap tindakan medis yang akan dilakukan terhadap pasien harus
diinformasikan kepada pasien dan harus mendapat persetujuan dari
pasien dan/atau keluarga
2. Persetujuan tindakan dari pasien dan/atau keluarga harus dibuktikan
dengan pengisian form persetujuan tindakan medis (Informed
consent)

PROSEDUR 1. Alat :
a. Nierbeken
b. Alat standar gigi (sonde, kaca mulut, pinset, eskavator )
c. Handspit

2. Bahan :
a. Kapas
b. Clhoraetyl

UNIT TERKAIT POLI GIGI

Anda mungkin juga menyukai