Anda di halaman 1dari 1

CARA PENGGUNAAN TIMBANGAN

1. Sebelum timbangan digunakan untuk pertama


kali, lepaskan penyangga yang ada di dua sisi
timbangan, pasang Nampan dan Skrup dengan
kuat.
2. Letakkan di meja yang rata.
3. Sebelum melakukan pengukuran putar knob
(berada dibelakang) untuk menyesuaikan
index pada posisi “0”, dan kemudian
berikanlah tekanan 1-2 Kg beberapa kali. Jika
index tetap pada posisi “0”, maka timbangan
dapat mulai dipergunakan.

Perawatan Alat :

1. Jangan memutar knob melebihi batas


maksimal dan minimal
2. Jangan ada kotoran atau noda pada kaca skala,
bersihkan dengan menggunakan kain lembut,
dan jangan menggunakan air panas dan cairan
organik
3. Jangan letakkan dekat api / panas dan jangan
terkena sinar matahari langsung

Anda mungkin juga menyukai