Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa atas
tersusunnya “Pedoman Manajemen Resiko di Puskesmas Bhaktijaya“..
Penyajian Buku Pedoman Manajemen Resiko di Puskesmas Bhaktijaya ini
merupakan bentuk upaya Puskesmas Bhaktijaya dalam memberikan
pelayanan yang sesuai standar.

Keselamatan pasien yang merupakan hal yang sangat penting untuk


dilaksanakan di Puskesmas harus dikelola secara profesional, komprehensif,
dan terintegrasi. Ditambah lagi dengan terdapatnya berbagai macam obat,
beragam alat kesehatan dengan teknologi tinggi, serta bahan-bahan medik
berbahaya harus dapat dikelola dengan baik agar tidak menimbulkan resiko
yang berbahaya terhadap manusia maupun lingkungan.

Penyusun menyadari banyaknya keterbatasan dan kekurangan dalam


penyusunan pedoman ini. Saran dan kritik untuk penyempurnaan buku ini
sangat kami harapkan, kerjasama yang telah dibina dalam penyusunan buku
ini harus terus di tingkatkan, mudah-mudahan buku ini dapat bermanfaat.

Depok , Maret 2018

drg. Anita Rachmawati


TIM PENYUSUN

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR……………………………………………………………i

DAFTAR ISI …………………………………………………………………… ii

BAB I PENDAHULUAN…………………………………………………….1

I.1. Latar Belakang ………………………………………………….1

I.2. Tujuan dan Manfaat…………………………………………….2

I.3. Sistematika Penyajian………………………………………….3

BAB II GAMBARAN UMUM ……………………………………………….7-10

BAB III SITUASI DERAJAT KESEHATAN …………………………..… 11-19

BAB IV SITUASI UPAYA KESEHATAN……………………………….. 20-31

BAB V SITUASI SUMBER DAYA KESEHATAN……………………....32-34

BAB VI KESIMPULAN ……………………………………………………….35

Anda mungkin juga menyukai