Anda di halaman 1dari 15

17.

Peserta didik mampu mengaplikasikan mekanisme sistem gerak


1. Perhatikan gambar kerangka manusia di samping.Yang ditunjukkan oleh anak panah adalah gambar dari
tulang :
A. selangka
B. iga
C. dada
D. lengan atas

2. Perhatikan gambar di bawah ini!


Bagian tulang yang ditunjuk oleh huruf A
adalah.........................
A. Tulang dahi
B. Tulang ubun-ubun
C. Tulang baji
D. Tulang pelipis

3. Bagian tulang pelipis ditunjukkan oleh gambar nomer . . ....


A. 1
1
B. 2
C. 3 2 3
D. 4
4
4. Bagian tulang yang diberi kode G, H, dan I secara berurutan adalah ...
A. Tulang belikat, tulang hasta, dan tulang pergelangan tangan
B. Tulang selangka, tulang pengumpil, dan tulang pergelangan
tangan
C. Tulang belikat, tulang hasta, dan tulang telapak tangan
D. Tulang selangka, tulang pengumpil, dan tulang telapak tangan
5. Perhatikan gambar di bawah ini!

Tulang yang ditunjuk anak panah adalah tulang ... .


A. Usus
B. Ekor
C. Duduk
D. Panggul
6. Berikut ini merupakan cara kerja sendi peluru …
A. persendian yang memungkinkan pergerakan ke segala arah.
B. persendian yang memungkinkan beberapa gerakan rotasi, namun tidak ke segala arah.
C. persendian yang memungkinkan gerakan berputar (rotasi)
D. persendian yang memungkinkan gerak rotasi pada satu bidang datar
7. Perhatikan rangka berikut !

Rangka disamping berfungsi dalam ...


A. Alat gerak atas
B. Pelindung organ vital jantung dan paru-paru
C. Alat gerak bawah
D. Menopang tubuh

8. Perhatikan gambar di samping !


Bagian yang ditunjuk oleh huruf A, B, C, D, dan E berturut- turut adalah ….
A. tulang leher, tulang punggung, tulang pinggang, tulang kelangkang, tulang
ekor.
B. tulang ekor, tulang pinggang, tulang punggung, tulang leher, tulang
kelangkang.
C. tulang leher, tulang pinggang, tulang punggung, tulang kelangkang, tulang
ekor.
D. tulang ekor, tulang kelangkang, tulang leher, tulang punggung, tulang
pinggang

9. Tulang yang ditunjuk oleh 1, 2, 3 berturut-turut adalah …………


A. tulang ekor, tulang kemaluan, tulang usus
B. tulang panggul, tulang , tulang usus 1
C. tulang kemaluan, tulang usus, tulang ekor
D. tulang usus, tulang kemaluan, tulang duduk

10. Perhatikan gambar di samping!


Yang ditunjuk angka 1, 2, 4 pada gambar disamping berturut-turut
adalah ... .
A. tulang belikat, rusuk, dan pinggul
B. tulang selangka, dada, dan rusuk
C. tulang belikat, rusuk, dan dada
D. tulang selangka, rusuk, dan pinggul
18. Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang mekanisme sistem organ
(pernapasan, pencernaan dan peredaran darah)
1. Proses yag terjadi pada gambar nomor 4 pada gambar di samping adalah ….
A. pertukaran oksigen dengan air
B. pertukaran oksigen dengan karbon dioksida
C. penyaringan karbon dioksida
D. penyaringan oksigen

2. Udara yang kita hirup pada saat bernafas akan melalui jalur sebagai berikut : rongga hidung, tenggorokan,
cabang tenggorokan, alveolus, kembali lagi ke cabang tonggorokan, tenggorokan, rongga hidung. Proses
yang terjadi ketika udara berada di alveolus adalah :
A. penyesuaan suhu
B. penyaringan udara
C. pertukaran gas oksigen dengan karbondioksida
D. pengeluaran udara
3. Tempat berlangsungnya pertukaran oksigen dengan karbondioksida terjadi pada organ pernafasan
manusia yaitu bagian …
A. Hidung
B. Bronkus
C. Alveolus
D. Bronkiolus
4. Zat yang dihasilkan oleh bagian yang ditunjuk dengan tanda panah memiliki fungsi....
A. mengendapkan protein pada kasein
B. mengasamkan cairan dalam lambung
C. menghancurkan partikel-partikel lemak
D. mengaktifkan pepsinogen menjadi pepsin

5. Perhatikan gambar disamping !


Proses pernafasan yang terjadi di dalam bagian yang ditunjuk tanda panah adalah
.....
A. Pertukaran gas oksigen dan CO2
B. Pengaturan tekanan udara paru-paru
C. Penyaringan udara dari debu dan kotoran
D. Pembukaan dan penutupan saluran pernapasan

6. Perhatikan gambar disamping!


Pada bagian yang ditunjukkan oleh tanda 1 terdapat enzim yang berfungsi untuk ….
A. mencerna lemak
B. menetralkan racun
C. membunuh kuman
D. mengubah protein menjadi zat gula

7. Bagian jantung yang berperan memompa darah kotor ke paru-paru ditunjukkan oleh angka … .
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

8. Perhatikan gambar peredaran darah di bawah ini!

Darah yang mengandung banyak oksigen mengalir melalui bagian yang bernomor .....
A. 6, 4, 3, 7
B. 1, 2, 3, 4
C. 2, 3, 4, 7
D. 1, 3, 4, 7
9. Agar peredaran darah pada skema menjadi benar, maka nomor 1 dan 3 berturut-turut diisi dengan ….
A. serambi kiri, serambi kanan
B. serambi kanan, serambi kiri
C. bilik kanan, bilik kiri
D. bilik kiri, bilik kanan

10. Perhatikan gambar sekema alat peredaranan darah di samping!


Urutan peredaran darah kecil adalah …
A. 3 – 1 – 8 – 9
B. 3 – 2 – 5 – 3
C. 3 – 5 – 2 – 4
D. 4 – 2 - 7 – 9

11. Bagian lidah yang peka terhadap rasa pahit ditunjukkan oleh angka . . . .
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
19. Peserta didik mampu mengaplikasikan pengetahuan tentang pemeliharaan kesehatan
organ
1. Upaya mencegah penularan penyakit influenza dapat dilakukan dengan cara ...
A. mandi dengan sabun dan air bersih
B. mencuci tangan sebelum makan
C. menguras bak mandi seminggu sekali
D. menggunakan masker penutup hidung dan mulut
2. Bagaimanakah cara menjaga kesehatan organ ekskresi ginjal kita yang berfungsi menyaring darah...
A. Mandi dengan sabun dan air bersih
B. Menguras bak mandi secara teratur seminggu sekali
C. Meminum air putih minimal 8 gelas setiap harinya
D. Menggosok gigi secara teratur
3. Ada pepatah mencegah lebih baik dari pada mengobati. Cara mencegah penyakit anemia adalah :
A. banyak makan jeruk
B. banyak makan timun
C. banyak makan telor
D. banyak makan bayam
4. Di bawah ini cara yang tepat untuk memelihara kesehatan alat pencernaan adalah ....
A. makan dengan cepat
B. menerapkan pola makan yang teratur
C. makan lima kali sehari
D. makan yang banyak
5. Cara pencegahan penyakit Tubercolosis adalah …………
A. memberi vaksin BCG
B. memberi vaksin DTP
C. menggunakan masker
D. menggunakan kacamata
6. Demam berdarah merupakan penyakit akibat virus dengue. Cara yang tepat untuk mencegah penyebaran
penyakit tersebut adalah ...
A. Banyak minum air
B. Memakai pakaian bersih
C. Menimbun ban bekas di dalam tanah
D. Memakan makanan yang dimasak
7. Berikut ini yang merupakan cara untuk mencegah penularan panu adalah ... .
A. Mandi secara teratur
B. Memberi vaksin difteri
C. Memberi vaksin TT
D. Tidak menggunakan alat mandi bergantian
8. Penyakit xeroftalmia dapat dicegah dengan mengkonsumsi makanan yang mengandung ......
A. Vitamin A
B. Vitamin E
C. Vitamin C
D. Vitamin K
9. Buah-buahan berwarna merah seperti pepaya dan tomat mengandung banyak vitamin A yang berfungsi
untuk ....
A. Meningkatkan nafsu makan
B. Mencegah gusi berdarah
C. Menjaga kesehatan mata
D. Menyuburkan rambut
10. Cara mencegah penyakit kulit seperti panu dan kadas adalah.................
A. Selalu mencuci tangan dengan sabun sebelum makan.
B. Menguras bak mandi secara teratur.
C. Menggunakan peralatan makan yang bersih.
D. Mandi dengan air bersih dan mengeringkan tubuh dengan handuk kering dan bersih.
11. Panu, kadas, kurap merupakan penyakit kulit yang menular. Cara pencegahan penularan penyakit tersebut
adalah ... .
A. Tidak berbagi jarum suntik
B. Tidak bersinggungan langsung
C. Vaksinasi
D. Tidak bersinggungan langsung
12. Saat tubuh kita lemas karena sangat lapar, kita dianjurkan untuk memakan makanan yang manis. Hal
tersebut glukosa berfungsi ….
A. Sebagai sumber energi yang mudah dicerna tubuh
B. Menggantikan sel-sel yang rusak akibat kekurangan nutrisi
C. Menggantikan cadangan makanan yang hilang terpakai
D. Mempercepat proses pencernakan dalam tubuh
13. Untuk mencegah penyakit gondok, kita dianjurkan untuk mengkonsumsi makanan yang banyak
mengandung …
A. vitamin A
B. vitamin D
C. zat besi
D. zat yodium
14. Jenis penyakit dan cara pencegahannya berikut ini yang tepat adalah….
Penyakit Pencegahan
a. Hepatitis A Memisahkan tempat makanan dan minuman
penderita.
b. Flu burung Melaksanakan 3M
c. TBC Melakukan vaksinasi DPT
d. ISPA Menghindari kontak langsung dengan unggas yang
terinfeksi
20. Peserta didik mampu menerapkan hubungan sistem organ dan gangguan
1. Perhatikan gambar dibawah ini!
Gangguan yang terjadi pada organ yang ditunjuk salahsatunya adalah ... .
A. Bronkhitis
B. Laringitis
C. Influenza
D. pleuritis

2. Ani mengeluh selalu pusing dan mata berkunang-kunang. Kemungkinan Ani


mengalami gejala...
A. Maag
B. Diare
C. Anemia
D. Kwasiorkor
3. Penyakit pada tulang dimana terjadi proses pengeroposan tulang karena kekurangan calsium disebut ....
A. Fraktura
B. Osteomalasia
C. Osteoporosis
D. Skoliosis
4. Kelainan tulang belakang dimana tulang belakang berbentuk seperti huruf S adalah ...
A. Kifosis
B. Lordosis
C. Fraktura
D. Skoliosis
5. Pada urine Vivo ditemukan kandungan glukosa. Kemungkinan vivo mengalami gejala penyakit ... .
A. Batu ginjal
B. Kencing manis
C. Hemofilia
D. Hipertensi
6. Paru-paru adalah organ pernafasan yang berfungsi sebagai tempat pertukaran udara. Jika selaput pada
paru-paru mengalami infeksi maka individu tersebut mengalami penyakit ... .
A. Bronkhitis
B. Pleuritis
C. Laringitis
D. apendiksitis
7. Penyakit menurun dimana tubuh tidak menghasilkan pigmen melanin, sehingga warna kulit tampak putih
adalah penyakit ....
A. Hemofilia
B. Anemia
C. Albino
D. Asma
8. Penyakit menurun pada sistem peredaran darah dimana darah tidak bisa membeku adalah ... .
A. Anemia
B. Hemoflia
C. Albino
D. Asma
9. Jika mata pasien tidak bisa melihat warna primer dan sekunder, sehingga obyek yang ditangkap hanya
berwarna hitam dan putih. Maka pasien kemungkinan mengalami ...
A. Butawarna sebagian
B. Butawarna total
C. Xeroftalmia
D. Rabun jauh
10. Jika tubuh kekurangan vitamin C maka tubuh akan mengalami ...
A. Ber-beri
B. Scorbut
C. Kemandulan
D. Rabun senja
21. Peserta didik mampu menggunakan nalar berkaitan dengan daur hidup
1. Hewan yang mengalami proses daur hidup di darat dan di air adalah ….
A. nyamuk dan lalat C. Katak dan kupu-kupu
B. nyamuk dan katak D. kupu-kupu dan kecoak
2. Urutan daur hidup kupu-kupu yang benar adalah ...........
A. Ulat → kepompong → telur → kupu-kupu
B. Telur → kepompong → kupu-kupu → ulat
C. Ulat → kupu-kupu → kepompong → telur
D. Telur → ulat → kepompong → kupu-kupu
3. Perhatikan gambar daur hidup kupu - kupu berikut ini ! Gambar tahapan yang merugikan bagi manusia
adalah ketika sampai pada tahap nomor :
A. 1 1
B. 2
C. 3
4
D. 4
2

3
4. 1.Katak 4.Berudu berkaki
2. Berudu 5. Katak berekor
3. Telur
Urutan yang benar daur hidup katak yaitu ……….
A. 1 – 2 – 3 – 4 – 5
B. 1 – 3 – 5 – 4 – 2
C. 3 – 2 – 4 – 5 – 1
D. 3 – 2 – 4 – 1 – 5
5. Tahapan nimfa merupakan daur hidup .....
A. nyamuk
B. Katak
C. lalat
D. Kecoak

6. Tahapan daur hidup kecoak yang benar yaitu . . . .


A. kecoak - nimfa - telur
B. nimfa - telur – kecoak
C. telur - kecoak - nimfa
D. telur - nimfa - kecoak
7. Perhatikan tahap daur hidup hewan berikut!
1) Pupa 5. Berudu
2) Nimpa 6. Telur
3) Larva 7. Jentik
4) Imago 8. Kepompong
Daur hidup semut semai ( tomcat ), secara urut ditunjukkan oleh nomor....
A. 6 – 2 – 1 – 4
B. 6 – 3 – 1 – 4
C. 7 – 3 – 2 – 4
D. 6 – 8 – 2 – 5
8. Urutan metamorfosis katak berikut yang benar adalah .... .
A. Katak, telur, berudu, berudu berkaki, katak dewasa
B. Telur, berudu, katak muda, katak dewasa
C. Telur, berudu berkaki, katak muda, katak dewasa
D. Telur, berudu, berudu berkaki, katak muda, katak dewasa
9. Perhatikan daur hidup hewan berikut!
Telur  Jentik-jentik  pupa  serangga dewasa
Daur hidup tersebut dimilki oleh hewan ....................
A. Kecoak
B. Nyamuk
C. Lalat
D. Semut

10. Perhatikan gambar daur hidup kupu-kupu di samping!


Masa pupa ditandai dengan nomor ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
22. Peserta didik mampu menggunakan nalar berkaitan dengan pelestarian makhluk hidup
1. Gajah sumatra merupakan salah satu hewan di Indonesia yang keberadaannya hampir punah. Selain
jumlahnya yang semakin menurun dari waktu ke waktu, perbandingan antara jumlah gajah jantan dan
betina juga mengalami ketidakseimbangan. Hal ini disebabkan oleh perburuan gajah jantan oleh manusia.
Usaha yang dapat dilakukan untuk melestarikan gajah sumatra supaya tidak punah adalah ....
A. membuat habitat gajah sumatra menjadi lahan perkebunan
B. memburu gajah betina juga supaya jumlahnya seimbang
C. mengusahakan perkembangbiakan gajah sumatra
D. membawa gajah sumatra ke tempat lain
2. Pemerintah melindungi hewan dan tumbuhan langkah dari pembunuhan liar dengan tujuan agar ...............
A. Tidak mengalami kepunahan c. Populasinya semakin berkurang
B. Populasinya dapat dikendalikan d. Tetap dapat dimanfaatkan manusia
3. Bunga Padma Raksasa yang dikembangbiakkan di Kebun Raya Bogor bertujuan ……….
A. agar dapat dijual bebas
B. supaya dapat tumbuh subur
C. untuk menjadi bahan ilmiah
D. agar tidak punah
4. Gerakan Pramuka bersama masyarakat dan para pegawai Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota
mengadakan penghijauan di daerah pegunungan. Kegiatan tersebut banyak manfaatnya bagi lingkungan.
Manfaat itu diantaranya tersebut di bawah ini, kecuali :
A. hewan – hewan tertentu punya tempat tinggal, dan berkembang biak kembali
B. dapat melestarikan sumber air tanah
C. dapat mencegah longsor dan banjir bandang
D. dapat menjadikan tanah semakin tandus
5. Perusakan lingkungan akibat perbuatan manusia yang dapat menyebabkan terjadinya kepunahan hewan
tertentu adalah....
A. kekeringan, longsor dan kebakaran hutan
B. pembukaan hutan untuk lahan pertanian
C. gunung meletus dan pembangunan bendungan
D. perburuan liar dan banjir
6. Perburuan liar pada harimau tidak hanya mengakibatkan kepunahan hewan ini, tetapi akan mengancam
punahnya tumbuhan sebagai produsen pada rantai makanan. Hal ini terjadi karena….
A. Terjadi simbiosis mutualisme antara harimau dan tumbuhan.
B. Populasi hewan herbivora meningkat pesat karena tidak ada predator
C. Tumbuhan mendapatkan sumber makanan dari sisa-sisa metabolisme harimau
D. Populasi tumbuhan sangat bergantung pada populasi harimau
7. Pelestarian makhluk hidup ditempat habitat aslinya atau insitu contohnya ...
A. Kebun raya
B. Taman safari
C. Taman nasional
D. Kebun binatang
8. Orangutan merupakan salah satu jenis hewan yang hampir punah. Pelestarian orangutan harus didukung
dengan pelestarian hutan. Hal tersebut berkaitan dengan fungsi pohon bagi orangutan, yaitu....
A. Sebagai tempat hidup dan sumber makanan
B. Menjaga kelembaban udara untuk mendukung kehidupan orangutan
C. Sebagai sumber air bagi orangutan
D. Menyediakan karbondioksida untuk respirasi orangutan
9. Suaka Margasatwa ujung kulon didirikan oleh pemerintah bertujuan untuk…
A. Mencegah perusakan hutan
B. Melestarikan tumbuhan langka
C. Menggalakkan tahun kunjungan wisata
D. Melindungi badak agar tidak punah
10. Merak Hijau atau yang sering disebut juga dengan Merak Jawa
memiliki nama ilmiah Pavo muticus. Hewan ini terus dilestarikan dengan tujuan..........................
A. Icon suatu daerah tidak berubah
B. Keindahan alam tetap terjaga
C. Menjaga kebanggaan bangsa
D. Populasi Merak tidak terganggu
23. Peserta didik mampu memahami pengetahuan tentang sifat benda
1. Sifat yang sama antara kain katun dan kertas adalah.................
A. Tebal dan hangat
B. mudah mengeras dan tahan panas
C. Tahan karat dan ringan
D. Mudah menyerap air dll
2. Bahan dasar untuk membuat jas hujan dan payung adalah plastik. Karena plastik memiliki sifat.....
A. kedap air dan ringan
B. ringan dan tahan panas
C. lentur dan keras
D. kedap air dan tahan panas
3. Pelapisan dengan zat antikarat untuk mencegah karat dapat dilakukan pada bahan . . . .
A. plastik
B. logam
C. kayu
D. karet
4. Sifat- sifat bahan berikut yang merupakan sifat kain wol adalah….
A. Tahan terhadap air
B. Menyerap keringat
C. Menghangatkan tubuh
D. Jika disentuh terasa halus
5. Ubin keramik terbuat dari bahan dasar yang berupa ………..
A. pasir silika
B. pasir pantai
C. batu kapur
D. batu marmer
6. Bahan tambang jenis mineral yang dimanfaatkan untuk membuat pesawat terbang adalah .....
A. Tembaga
B. Aluminium
C. Perak
D. Besi
7. plastik banyak digunakan sebagai bahan untuk membuat peralatan rumah tangga, seperti ember dan
gayung. Plastik bersifat.....................
A. lentur, kedap air, dan ringan.
B. Keras, tahan panas, dan lentur.
C. Lentur, tahan panas, dan kedap air.
D. Keras, kedap air, dan tembus cahaya.
8. Ban mobil yang bersifat lentur dibuat dari bahan dasar berupa ....
A. serat
B. lateks
C. logam
D. minyak bumi
9. Sumber daya alam untuk membuat bahan pakaian yang berasal dari serat…
A. kapas dan kepompong ulat sutra
B. ulat sutra dan kulit pinus
C. kelopak kapas dan bulu angsa
D. rambut domba dan kulit pinus
10. Kaca jendela terbuat dari bahan dasar ….
A. cairan lateks
B. serat kayu
C. logam mulia
D. pasir silika
24. Peserta didik mampu memahami pengetahuan tentang perubahan wujud benda
1. Faktor yang menyebabkan pelapukan fisika pada batuan adalah ....
A. perubahan suhu
B. oksigen
C. tumbuhan lumut
D. jamur dan bakteri
2. Sita sedang merebus air dalam panci. Air dalam panci lama kelamaan berkurang. Jenis perubahan wujud
yang terjadi pada air dalam panci adalah….
A. Mengembun
B. Menguap
C. Mencair
D. Membeku
3. Dita meletakkan kamper ( kapur barus ) di dalam almari. Setelah beberapa saat , baju dan ruangan di
dalam almari menjadi berbau harum. Perubahan wujud yang terjadi pada kamper ( kapur barus ) adalah ….
A. membeku
B. menyublim
C. menguap
D. mengembun
4. Ibu menyemprotkan pengharum ruangan di ruang tamu, sehingga seluruh ruang tamu berbau harum. Jenis
perubahan wujud yang terjadi adalah...
A. penguapan
B. pengembunan
C. pembekuan
D. pencairan
5. Perhatikan pernyataan berikut :
1. Menggunakan mentega saat masak
2. Membuat es dengan freezer
3. Menaruh kapur barus di leemari
4. Menjemur padi di lapangan
Berdasarkan ilustrasi di atas, yang termasuk peristiwa mencair adalah .....
A. Nomor 1
B. Nomor 2
C. Nomor 3
D. Nomor 4
6. Gula merah dibuat dengan cara memasak nira hingga kental, kemudian didinginkan dalam cetakan.
Perubahan wujud yang terjadi dalam kegiatan tersebut berupa ….
A. menyublim
B. mencair
C. membeku
D. menguap
7. Buah apel yang disimpan di dalam kulkas dapat bertahan lama jika dibandingkan yang disimpan di tempat
terbuka. Hal ini menunjukkan perubahan yang disebabkan oleh ....
A. kelembapan
B. bakteri
C. suhu
D. semua benar
8. Pada saat kita merebus air dengan panci, setelah airnya mendidih, pada tutup panci bagian bawah
terdapat titik-titik air. Hal ini disebabkan karena adanya peristiwa ... .
A. Mencair
B. Mengembun
C. Membeku
D. Menguap
9. Perubahan wujud yang terjadi pada kompor elpiji adalah …………….
A. gas menjadi panas
B. cair menjadi gas
C. gas menjadi uap
D. cair menjadi padat
10.
Perubahanwujud Contoh
I. Membeku K. mentega yang dipanaskan
II. Mencair L. kapur barus diletakkan di ruang terbuka
III. Menguap M. air dimasukkan ke dalam lemari es
IV. Mengembum N. terbentuk titik air di daun pada pagi hari
V. Menyublin O. bensin dibiarkan di ruang terbuka
Contoh perubahan wujud yang benar adalah…
A. I-M, II-O dan III-L
B. III-K, I-L dan V-O
C. I-M, II-K dan IV-N
D. V-L, III-M dan IV-N

Anda mungkin juga menyukai