Anda di halaman 1dari 6

PENDAFTARAN PASIEN

No. Kode C/VII/SOP/06-16/001


No. Revisi
SOP
Tgl. Terbit 14 Juni 2016
PUSKESMAS
Halaman 1/3 DTP LEUWIDAMAR

Ditetapkan Kepala UPTD H. Wahid Hamdan, S.Sos


Puskesmas DTP Tanda tangan : NIP. 197305151992031002
Leuwidamar

1. Pengertian Suatu tempat pelayanan awal bagi masyarakat/ pasien yang


memerlukan pelayanan kesehatan di Puskesmas DTP Leuwidaamar

2. Tujuan Prosedur ini bertujuan untuk memberi jasa pelayanan awal sebelum
pasien mendapat tindakan medis dan sebagai tempat penyimpanan
data rekam medis pasien dalam bentuk kartu status rekam medis dan
aplikasi SIMPUS

3. Kebijakan Langkah langkah pasien pendaftaran pasien diharapkan sesuai


dengan langkah langkah SOP ini

4. Prosedur 1. Petugas mempersilahkan pasien mengambil nomor antrian


2. Petugas mempersilahkan pasien duduk di ruang tunggu
3. Petugas memanggil nomor antrian pasien
4. Petugas menanyakan apakah pasien sudah memiliki Kartu
berobat, bila sudah punya berarti pasien lama , bila belum punya
punya berarti pasien baru
5. Petugas menanyakan kartu jaminan kesehatan yang dimiliki
pasien , apakah pasien BPJS atau pasien umum
6. Pasien baru dicatat dan dimasukkan dalam SMPUS dan diberi
kartu berobat Puskesmas DTP Leuwidamar dan dibuatkan Kartu
rawat jalan (rekam medis)
7. Untuk pasien baru, petugas menanyakan :

 Apakah pasien punya kartu jaminan kesehatan bpjs?

 Apabila punya kartu bpjs , petugas meminta kartu bpjs pasien


untuk dimasukkan kedalam P- Care

 Apabila tidak punya kartu BPJS pasien dientry kedalam


SIMPUS (untuk pasien umum) dan membayar biaya
pendaftaran sesuai PERDA

 Apabila pasien tidak punya kartu BPJS , Petugas menanyakan


identitas pasien (nama, tanggal lahir, alamat, pekerjaan , status
pendidikan, agama, status perkawinan, status keluarga dll)

 Petugas mencatat identitas pasien ke dalam buku register baru

 Petugas memasukkan data pasien kedalam SIMPUS

 Petugas mencatat identitas pasien ke dalam Form rekam medis

 Petugas memberi cap tanggal dalam kartu RM

 Petugas menulis kode pembiayaan dibawah tanggal di RM

 Petugas mencatat identitas pasien ke dalam Kartu tanda berobat

 Petugas menyerahkan kartu tanda berobat kepada pasien

 Petugas memberitahu kepada pasien, bila berobat kembali kartu


berobat harus dibawa dan tidak boleh hilang

 Petugas menanyakan kepada pasien ingin berobat kemana? /


unit pelayanan mana yang dituju. Apakah unit pelayanan umum,
pelayanan gigi, pelayanan KIA atau yang lain

 Untuk pasien BPJS petugas mengentry di P-Care sesuai unit


pelayanan yang dituju

 Untuk pasien umum petugas menginput data di SIMPUS sesuai


unit pelayanan yang dituju

 Petugas mencari RM pasien sesuai dengan nomor pada kartu


berobat

 Petugas menyerahkan status RM dan resep sesuai yang terdaftar


pada unit pelayanan yang dituju

 Petugas mempersilahkan pasien duduk dan menunggu


panggilan dari unit pelayanan yang diinginkan
8. Untuk pasien lama petugas menanyakan :

 Apakah pasien sudah pernah berobat ke Puskesmas DTP


Leuwidamar ?

 Petugas meminta kartu tanda berobat Puskesmas DTP


Leuwidamar

 Petugas menanyakan kepada pasien ingin berobat kemana? /


unit mana yang dituju. Apakah unit pelayanan umum, pelayanan
gigi, pelayanan KIA atau yang lain

 Untuk pasien BPJS petugas mengentry di P-Care sesuai unit


pelayanan yang dituju

 Untuk pasien umum petugas menginput data di SIMPUS sesuai


unit pelayanan yang dituju
 Petugas mencari RM pasien sesuai dengan nomor pada kartu
berobat

 Petugas menyerahkan status RM dan resep sesuai yang terdaftar


pada unit pelayanan yang dituju

 Petugas mempersilahkan pasien menunggu panggilan dari unit


pelayanan yang dituju

5. Dokumen Terkait a. Formulir rekam medis


b. Buku register

6. Distribusi a. Pelayanan umum


b. Pelayanan gigi dan mulut
c. Pelayanan KIA
d. Pelayanan KB
PENDAFTARAN PASIEN

No. Kode C/VII/SOP/06-16/001


No. Revisi
Datil
Tgl. Terbit 14 Juni 2016
PUSKESMAS
Halaman 3/3 DTP LEUWIDAMAR

Ditetapkan Kepala UPTD H. Wahid Hamdan, S.Sos


Puskesmas DTP Tanda tangan : NIP. 197305151992031002
Leuwidamar

Tidak
No Variabel Ya Tidak
Berlaku
1. 1. Petugas mempersilahkan pasien mengambil
2. nomor antrian
2. Petugas mempersilahkan pasien duduk di
ruang tunggu
3.
3. Petugas memanggil nomor antrian pasien
4. Petugas menanyakan apakah pasien sudah
4. memiliki Kartu berobat, bila sudah punya
berarti pasien lama , bila belum punya punya
5. berarti pasien baru
5. Petugas menanyakan kartu jaminan
6. kesehatan yang dimiliki pasien , apakah
pasien BPJS atau pasien umum
7.
6. Pasien baru dicatat dan dimasukkan dalam
SMPUS dan diberi kartu berobat Puskesmas
DTP Leuwidamar dan dibuatkan Kartu rawat
jalan (rekam medis)
7. Untuk pasien baru, petugas menanyakan :
8. Apakah pasien punya kartu jaminan
kesehatan bpjs?
9. Apabila punya kartu bpjs , petugas meminta
kartu bpjs pasien untuk dimasukkan kedalam
P- Care
10. Apabila tidak punya kartu BPJS pasien
dientry kedalam SIMPUS (untuk pasien
umum) dan membayar biaya pendaftaran
sesuai PERDA
11. Apabila pasien tidak punya kartu BPJS ,
Petugas menanyakan identitas pasien (nama,
tanggal lahir, alamat, pekerjaan , status
pendidikan, agama, status perkawinan, status
keluarga dll)
12. Petugas mencatat identitas pasien ke dalam
buku register baru
13. Petugas memasukkan data pasien kedalam
SIMPUS
14. Petugas mencatat identitas pasien ke dalam
Form rekam medis
15. Petugas memberi cap tanggal dalam kartu
RM
16. Petugas menulis kode pembiayaan dibawah
tanggal di RM
17. Petugas mencatat identitas pasien ke dalam
Kartu tanda berobat
18. Petugas menyerahkan kartu tanda berobat
kepada pasien
19. Petugas memberitahu kepada pasien, bila
berobat kembali kartu berobat harus dibawa
dan tidak boleh hilang
20. Petugas menanyakan kepada pasien ingin
berobat kemana? / unit pelayanan mana yang
dituju. Apakah unit pelayanan umum,
pelayanan gigi, pelayanan KIA atau yang
lain
21. Untuk pasien BPJS petugas mengentry di P-
Care sesuai unit pelayanan yang dituju
22. Untuk pasien umum petugas menginput data
di SIMPUS sesuai unit pelayanan yang
dituju
23. Petugas mencari RM pasien sesuai dengan
nomor pada kartu berobat
24. Petugas menyerahkan status RM dan resep
sesuai yang terdaftar pada unit pelayanan
yang dituju
25. Petugas mempersilahkan pasien duduk dan
menunggu panggilan dari unit pelayanan
yang diinginkan
26. Untuk pasien lama petugas menanyakan :
27. Apakah pasien sudah pernah berobat ke
Puskesmas DTP Leuwidamar ?
28. Petugas meminta kartu tanda berobat
Puskesmas DTP Leuwidamar
29. Petugas menanyakan kepada pasien ingin
berobat kemana? / unit mana yang dituju.
Apakah unit pelayanan umum, pelayanan
gigi, pelayanan KIA atau yang lain
30. Untuk pasien BPJS petugas mengentry di P-
Care sesuai unit pelayanan yang dituju
31. Untuk pasien umum petugas menginput data
di SIMPUS sesuai unit pelayanan yang
dituju
32. Petugas mencari RM pasien sesuai dengan
nomor pada kartu berobat
33. Petugas menyerahkan status RM dan resep
sesuai yang terdaftar pada unit pelayanan
yang dituju
34. Petugas mempersilahkan pasien menunggu
panggilan dari unit pelayanan yang dituju

Compliance Rate :.........................%


Keterangan Skoring :
Dikerjakan :1
Tidak Dikerjakan :0
Compliance rate ( CR ) = ∑ Ya x 100%
∑ Ya + Tidak
Auditor Auditee

(...............................................) (...................................................)

Anda mungkin juga menyukai