Anda di halaman 1dari 2

1.

Berikut bukan merupakan karakteristik usaha kecil, yaitu…


a. Tidak ada pembagian tugas yang jelas
b. Menggantungkan pembiayaan usahanya dari modal sendiri
c. Memiliki status badan hukum
d. Tidak memiliki status badan hukum
e. Usahanya bergerak dalam bidang industri kecil

2. Bidang usaha yang menjual barang langsung kepada konsumen, yaitu…


a. Industry
b. Pedagang eceran
c. Usaha grosiran
d. Usaha jasa
e. Jasa angkutan

3. Jika wirausaha tidak mampu memangaatkan kesempatan usaha, ia akan…


a. Memperoleh keuntungan
b. Memperoleh laba
c. Berkembang
d. Menderita kerugian
e. Memulai usaha

4. Kreativitas yang muncul karena dorongan rasa keingintahuan mengenai perkembangan baru,
ide baru, dan semua terjadi secara sistematis disebut…
a. Inovatif
b. Kreativitas eksternal
c. Kreativitas internal
d. Motivasi
e. Ide cemerlang

5. Berikut bukan merupakan keterangan yang terdapat dalam rencana usaha, yaitu…
a. Uraian singkat mengenai kegiatan usaha
b. Keterangan terperinci mengenai produk atau jasa yang ditawarkan
c. Analisis pasar
d. Rencana operasi
e. Nama kreditor

6. Berikut bukan merupakan sumber modal usaha kecil, yaitu…


a. Investor asing
b. Tabungan pribadi
c. Investasi keluarga
d. Investasi teman dekat
e. Pinjaman
7. Problem/search dalam pemasaran berkaitan dengan kegiatan…
a. Menghasilkan barang dan jasa sesuai keinginan dan kebutuhan konsumen
b. Menentukan tingkat harga
c. Mempromosikan produk agar dikenal konsumen
d. Mengembangkan dana usaha
e. Mendistibusikan produk ke tempat konsumen

8. Customer value, competitive advantages,dan fokus pemasaran merupakan…


a. Landasan pemasaran
b. Pengertian pemasaran
c. Prinsip pemasaran
d. Tujuan pemasaran
e. Kegiatan pemasaran

9. Kebutuhan dan keinginan konsumen dapat diketahui dengan melakukan…


a. Perencanaan keuangan
b. Pengawasan
c. Analisis keuangan
d. Persaingan pasar
e. Riset pasar

10. Salah satu strategi pemasaran yang dapat digunakan dalam lingkungan persaingan, yaitu…
a. Menyelenggarakan akuntansi
b. Berkonsentrasi untuk berinovasi dalam produk
c. Melakukan seleksi karyawan
d. Memberikan kompensasi
e. Menilai kinerja manajer

Anda mungkin juga menyukai