Anda di halaman 1dari 31

AYO……..

Konsentrasikan
diri anda untuk
belajar dengan KEPEMIMPINAN
menyenangkan
Maka
perhatikan dan
DAN BUDAYA
fokus pada sesi
sajian saat ini ORGANISASI
Dr. Muktiono Waspodo, M.Pd (Kepala Bidang Diklat Teknis dan Fungsional Pusdiklat Pegawai
Kemendikbud

Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pegawai,


Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 2017
Point Awal
Disepakati Bersama

“Hadir di Pusdiklat
Pegawai, untuk
suatu kebaikan”

“keberadaan dan
peran kita sebagai
ASN menjadi
bagian dari SOLUSI
MW- Bagian dari Solusi
JADIKAN PERTEMUAN
SESI BELAJAR INI
“MENYENANGKAN”
“Berikhtiarlah untuk suatu Nilai
Revolusi Mental dalam
Membangun Karakter
Kepemimpinan”
Diklat ini mempertemukan potensi
PESERTA untuk saling bersinergi mencapai
Muktiono Waspodo, Pusdiklat Pegawai Kemendikbud harapan menjadi lebih baik
4
Alasan Utama Memerlukan Revolusi Mental


Kita sudah terlalu lama membiarkan praktik praktik dalam berbangsa dan
bernegara dilakukan dengan cara tidak jujur, tidak memegang etika dan
moral, tidak bertanggungjawab, tidak dapat diandalkan dan tidak bisa
dipercaya

Renungkan 
Dalam budaya perekonomin kita tertinggal jauh dari negara negara lain.
menjadi karena kita kehilangan etos kerja keras, daya juang, daya saing, semangat
mandiri, dan kualitas dan semangat inovatif
Pijakan !

Sebagai bangsa kita krisis identitas, karakter kuat bangsa Indonesia
sebagai bangsa yang mempunyai semangat gotong royong, saling
bekerjasama demi kemajuan bangsa meluntur. Kita harus
mengembalikan karakter Bangsa Indonesia ke watak luhurnya yaitu
gotong royong

Buku saku Seri 2 Kemenko PMK, 2017


Diklat ini sebagai
pemicu untuk saling
bersinergi melalui
kerangka kebijakan
REVOLUSI MENTAL
dalam membangun
karakter kepemimpinan

MW bagian dari Solusi, Pusdiklat Pegawai Kemendikbud


6
Diperlukan sosok aparatur pemerintah yang
mampu melaksanakan tugas secara profesional

1 dengan dilandasi kaidah, nilai dan norma dalam


rangka terciptanya etika kerja yang penuh
tanggung jawab, sebagai suatu budaya kerja
aparatur.

2
“Perubahan pola pikir dan perubahan
3 budaya kerja diharapkan akan
menghasilkan birokrasi yang
berintegritas dan berkinerja tinggi”

Sikap dan perilaku individu dan kelompok yang


didasari nilai nilai yang diyakini kebenarannya
4 dan telah menjadi sifat serta kebiasaan dalam
melakasanakan tugas pekerjaan sehari- hari
merupakan hakekat Budaya kerja
MAKNA REVOLUSI MENTAL
• Revolusi mental merupakan suatu gerakan seluruh masyarakat
(pemerintah & rakyat) dengan cara yang cepat untuk mengangkat kembali
nilai-nilai strategis yang diperlukan oleh Bangsa dan Negara untuk
mampu menciptakan ketertiban dan kesejahteraan rakyat sehingga
dapat memenangkan persaingan di era globalisasi.
• Revolusi mental dapat diartikan juga sebagai gerakan mengubah cara
pandang, pikiran, sikap, dan perilaku setiap orang untuk berorientasi
pada kemajuan dan kemodernan sehingga Indonesia menjadi Bangsa
yang besar dan mampu berkompetisi dengan bangsa-bangsa di dunia.

5
8 PRINSIP REVOLUSI MENTAL

1. Bukan proyek tapi gerakan sosial


2. Ada tekad politik untuk menjamin kesungguhan pemerintah
3. Harus bersifat lintas-sektoral, tidak boleh diserahkan pada
kementerian tertentu
4. Bersifat partisipatoris (kolaborasi pemerintah, masyarakat
sipil, sektor privat dan akademisi)
5. Diawali program pemicu (value attack)
6. Desain program harus ramah pengguna (User
Friendly), populer, menjadi bagian dari gaya hidup dan
Sistemik-Holistik
7. Nilai-nilai yang dikembangkan bertujuan mengatur
kehidupan sosial (moralitas publik)
8. Dapat diukur dampaknya.
13
KITA
Apa yang Bapak/Ibu persepsikan dari gambar foto ini ?
REVOLUSI  Integritas
 Etos Kerja
MENTAL  Gotong Royon
g
PERSEPSI
Menurut
Saudara
apa makna
dari gambar
lampu ini ?
Dekatkan dengan
kontekstual sesi
“Kepemimpin dan Budaya
Organisasi
MW-Bagian dari Solusi
• Inovasi, kreatif (berpikir, bersikap
& berperilaku)
• Kompetensi ASN (manajerial, teknis,
sosio kultural)
• Nilai Revolusi Mental (Integritas,
Gotong Royong, dan Etos kerja)
• Visioner, Akuntabel, (mau/mampu
memimpin)
• dll
Seluruh lapisan,
dengan berbagai
keragaman, tetap
perlu menjunjung
tinggi Nilai-Nilai
Revolusi Mental
Gerakan Revolusi Mental
Membangun Karakter
Kepemimpinan

(dimana dan kapanpun Saudara Bekerja)


PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK
INDONESIA NOMOR 42 TAHUN 2004
TENTANG PEMBINAAN JIWA KORPS DAN
KODE ETIK PEGAWAI NEGERI SIPIL

BAB III Pasal 6


Nilai-nilai Dasar yang harus dijunjung tinggi oleh
Pegawai Negeri Sipil meliputi :
a. ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa;
b. kesetian dan ketaatan kepada Pancasila
dan Undang-Undang Dasar 1945;
c. semangat nasionalisme;
d. mengutamakan kepentingan Negara di
atas kepentingan pribadi atau golongan;
e. ketaatan terhadap hukum dan
peraturan perundang-undangan;
f. penghormatan terhadap hak asasi manusia;
g. tidak diskriminatif;
h. profesionalisme, netralitas, dan bermoral tinggi;
i. semangat jiwa korps.
Tidak hanya sendirian, membutuhkan
orang lain daalm suatu organisasi

o Membangun kekuatan
o Sumber lebih banyak & terjadi
proses belajar (aktif).
o Kelemahan individu
teratasi. o Saling bersinergi
MUTU bukan hasil yg tiba-
tiba, tapi

Membentu
Lahir dari Didukung k
motivasi Melalui kerja dengan tim efektif
yg Aktuliasasi
kuat. berdasarkan budaya kerja nilai secara yang solid
dan
(internal iman, ilmu organisasi kuatnya
& dan piranti nyata mobilitas
ekternal) (zikir, pikir,
hati, rasa lainnya dukungan
RM Memicu Budaya Kerja ?

Perubahan dimulai dari cara berpikir


individu.
Semua gejala sebagai peluang potensial.
Membiasakan bekerja keras, tekun
sampai tuntas.
Berpikir menerobos batas.

Berpikir cepat, berusaha direalisasikan.


Pendekatan yang digunakan untuk Pola Pikir ASN
mengubah budaya kerja adalah yang baik dan
efektif adalah
Pendekatan melalui Manajemen pola pikir yang
Perubahan berkembang
Budaya organisasi memiliki tujuan untuk mengubah
sikap dan juga perilaku SDM yang ada agar dapat
meningkatkan produktivitas kerja untuk
menghadapi berbagai tantangan dan peluang.

REVOLUSI MENTAL

Membangun karakter kepemimpinan,


dilakukan dengan cara praktek
keteladanan, dan penciptaan sistem
kerja , menjunjung tinggi nilai Revolsi
Mental
Peserta yang
Hebat, dimana
pun anda
bekerja

• Bekerja dengan ikhlas dan berpijak


pada hakekat Revolusi Mental
• Menggunakan dan memanfaatkan sumber daya
• Menjalin kemitraan, dengan pemangku kepentingan lain.

MW-Bagian dari Solusi


Peserta (satpam) yang
“hebat” dimana pun
anda bekerja

Mari kita tingkatkan kemauan,


sikap dan perilaku dengan
merujuk pada hakekat Revolusi
Mental untuk membangun
Karakter Kepemimpinan

MW-Bagian dari Solusi


Muktiono Waspodo
Email: mw_dido123@yahoo.co.id
Kepala Bidang Diklat Teknis dan Fungsional
Pusdiklat Pegawai Kemendikbud
Semoga
Bermanfaat
…

Anda mungkin juga menyukai