Anda di halaman 1dari 13

RENCANA

PELAKSANAAN Disusun oleh:

PEMBELAJARAN Desri Sri Wahyuni, S.Pd

Mata Pelajaran Kimia Kelas X


Bidang Keahlian Teknolgi dan
Rekayasa
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMK Ar Rahmat Palasah


Mata Pelajaran : Kimia
Bidang Keahlian : Teknologi dan Rekayasa
Kelas/Semester : X/1
Materi Pokok : Letak Unsur dalam Tabel Peiodik
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi Waktu : 2 × 45 menit

A. Kompetensi Inti
3. Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kajian kimia teknologi rekayasa pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Keterampilan
Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian kimia
teknologi rekayasa. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan
kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan
keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi,
kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah
konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar
3.3 Mengkorelasikan struktur atom berdasarkan konfigurasi elektron untuk menentukan
letak unsur dalam tabel periodik
4.3 Menentukan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.3 Mengkorelasikan struktur atom berdasarkan konfigurasi elektron untuk menentukan
letak unsur dalam tabel periodik
3.3.1 Mengaitkan hubungan periode dan golongan dengan konfigurasi elektron
3.3.2 Menentukan letak periode dan golongan unsur-unsur dalam tabel periodik unsur
dengan tepat.
4.3 Menentukan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron
4.3.1 Menyimpulkan hubungan antara konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam
tabel periodik.

D. Tujuan Pembelajaran
Dengan penerapan model pembelajaran discovery learning siswa dapat bekerja sama,
tanggung jawab, jujur dalam menyimpulkan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan
konfigurasi electron.

E. Materi Pembelajaran
Letak unsur dalam tabel periodik

F. Model dan Metode


Model pembelajaran : Discovery learning
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan scientific
Metode pembelajaran : Diskusi dan Tanya jawab

G. Kegiatan Pembelajaran
Karakter yang Alokasi
Kegiatan Deskripsi kegiatan
dicapai waktu
Pendahuluan 1. Guru memberi salam dan mengajak  Religius. 10’
peserta didik berdoa  Disiplin.
2. Guru memeriksa kehadiran peserta  Peduli.
didik dan mengkondisikan peserta  Komunikatif
didik agar berkumpul sesuai dengan
kelompok yang telah dibagi pada
pertemuan sebelumnya.
3. Apersepsi :
 Guru mengaitkan materi kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan
dengan pengalaman peserta didik
dengan materi kegiatan sebelumnya
 Guru mengingatkan kembali materi
prasyarat dengan bertanya.
 Guru mengajukan pertanyaan yang
ada keterkaitannya dengan
pelajaran yang akan dilakukan.
4. Motivasi
 Guru memberikan gambaran
tentang manfaat mempelajari
pelajaran yang akan dipelajari
dalam kehidupan sehari-hari.
5. Peserta didik memperhayikan
penjelasan guru mengenai KD, tujuan
pembelajaran dan teknik penilaian
Inti Stimulasi:  Jujur 70’
6. Peserta didik membaca materi tentang  Demokratis
letak unsur dalam tabel periodik  Kerja sama
 Rasa ingin
Identifikasi masalah: tahu
7. Peserta didik mengajukan pertanyaan  Kerja keras
tentang letak unsur dalam tabel  Komunikatif
periodik yang tidak dipahami dari apa  Kreatif
yang diamati atau pertanyaan untuk
 Inovatif
mendapatkan informasi tambahan
 Disiplin
tentang apa yang diamati
 Mandiri
 Gemar
Pengumpulan data:
membaca
8. Peserta didik dalam kelompoknya
berdiskusi memanfaatkan buku teks  Toleransi
atau browsing internet guna  Berpikir
mengumpulkan informasi tentang letak kritis
unsur dalam tabel periodik

Pengolahan data:
9. Peserta didik menjawab pertanyaan
dalam LKS

Verifikasi:
10. Peserta didik mendiskusikan kebenaran
penyelesaian masalah yang telah
dikerjakan.
11. Peserta didik mempresentasikan hasil
diskusi tentang mengenai materi letak
unsur dalam tabel periodik.

Menarik kesimpulan
12. Peserta didik lain diminta memberikan
tanggapan terhadap presentasi
kelompok yang presentasi
13. Kelompok yang presentasi menerima
pendapat atau masukan dari peserta
didik lain maupun guru
14. Peserta didik memperbaiki presentasi
dan membuat kesimpulan
Penutup 15. Peserta didik bersama guru membuat 10’
kesimpulan hasil pembelajaran.
16. Guru memberikan penghargaan untuk
materi pelajaran letak unsur dalam
tabel periodik kepada kelompok yang
memiliki kinerja dan kerjasama yang
baik.
17. Guur memberikan tugas projek yang
harus dipelajari pada pertemuan
berikutnya di luar jam sekolah atau di
rumah.
18. Guru mengakhiri kegiatan
pembelajaran dengan berdoa dan
salam.

H. Media, Alat/Bahan, dan Sumber Belajar


Media :
 Worksheet atau lembar kerja (terlampir)
 Lembar penilaian

Alat/Bahan :
 Spidol, papan tulis

Sumber Belajar
Febrianti, Fermi. Kimia Bidang Teknologi dan Rekayasa SMK/MAK. 2016. Jakarta :
Bumi Aksara.
Buku refensi yang relevan,

I. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian
a. Sikap
Penilaian sikap diperoleh dari penilaian diri dan penilaian teman sebaya
(terlampir)
b. Pengetahuan
Tes tulis berupa pilihan ganda dan penugasan (terlampir)
c. Keterampilan
Penilaian unjuk kerja (terlampir)

2. Remedial dan Pengayaan


a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM),
maka guru bisa memberikan soal tambahan
CONTOH PROGRAM REMIDI

Sekolah : ……………………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………………..
Mata Pelajaran : ……………………………………………..
Ulangan Harian Ke : ……………………………………………..
Tanggal Ulangan Harian : ……………………………………………..
Bentuk Ulangan Harian : ……………………………………………..
Materi Ulangan Harian : ……………………………………………..
(KD / Indikator) : ……………………………………………..
KKM : ……………………………………………..

Indikator
Nama Bentuk Nilai
Nilai yang Keterangan
No Peserta Tindakan Setelah
Ulangan Belum
Didik Remedial Remedial
Dikuasai
1

dst
b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM
(Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru memberikan soal pengayaan.

Mengetahui, Palasah, September 2018


Kepala SMK Ar Rahmat Palasah Guru mata pelajaran,

H. Syaefudin, S.Pd., M.Pd Desri Sri Wahyuni, S.Pd


Lampiran 1

LEMBAR KERJA SISWA


“LETAK UNSUR DALAM TABEL PERIODIK”

Kelompok : …………………………..
Nama Anggota Kelompok :…………………………..
…………………………..
…………………………..
…………………………..

Kompetensi Dasar
3.3 Mengkorelasikan struktur atom berdasarkan konfigurasi elektron untuk menentukan
letak unsur dalam tabel periodik
4.3 Menentukan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron

Indikator Pencapaian Kompetensi


3.3 Mengkorelasikan struktur atom berdasarkan konfigurasi elektron untuk menentukan
letak unsur dalam tabel periodik
3.3.1 Mengaitkan hubungan periode dan golongan dengan konfigurasi elektron
3.3.2 Menentukan letak periode dan golongan unsur-unsur dalam tabel periodik unsur
dengan tepat.
4.3 Menentukan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron
4.3.1 Menyimpulkan hubungan antara konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam
tabel periodik.

Lengkapi tabel di bawah ini !


Elektron Jumlah
Unsur Konfigurasi elektron Golongan Perioda
valensi kulit

12Mg

14Si

15P

16S

10Ne

53I

9F

13Al
Pertanyaan:
1. Bagaimana hubungan antara konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam tabel
periodik unsur?
2. Unsur apa saja yang terletak pada satu golongan dan pada golongan berapa?
3. Unsur apa saja yang terletak pada satu periode dan pada periode berapa?

Kesimpulan :
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………

Tabel Periodik Unsur

GOLONGAN
IA VIIIA
1 IIA IIIA IVA VA VIA VIIA

3 IIIB IVB VB VIB VIIB VIIIB IB IIB


PERIODA

4 Sc Ti V Cr Mn Fe Co Ni Cu Zn

5 Y Zr Nb Mo Tc Ru Rh Pd Ag Cd

6 Lu Hf Ta W Re Os Ir Pt Au Hg

7 Lw Rf Db Sg Bh Hs Mt Ds Uuu Uub Uut Uuq Uup Uuh

Lantanida La Ce Pr Nd Pm Sm Eu Gd Tb Dy Ho Er Tm Yb

Aktinida Ac Th Pa U Np Pu Am Cm Bk Cf Es Fm Md No
Lampiran 2
Kisi Kisi Latihan Soal
Level Butir Kunci
Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kognitif Soal Jawaban
3.3 Mengkorelasikan Tata letak Siswa dapat C3 1,2,3,4,5 1. B
struktur atom unsur menentukan 2. B
berdasarkan dalam table golongan dan 3. D
konfigurasi elektron periodik periode unsur 4. C
untuk menentukan dalam system 5. D
letak unsur dalam periodik
tabel periodik
4.3 Menentukan letak
unsur dalam tabel
periodik
berdasarkan
konfigurasi elektron

Latihan Soal
Pilihlah jawaban dengan tepat !
1. Atom 12X dalam sistem periodik terdapat pada….
a. periode 2 dan golongan IA d. periode 2 dan golongan IVA
b. periode 2 dan golongan IIA e. periode 2 dan golongan VA
c. periode 3 dan golongan IIIA
2. Unsur 15P dalam sistem periodik unsur terletak pada golongan dan periode berturut-
turut….
a. IVA dan 3 c. VIA dan 3 e. IVB dan 2
b. VA dan 3 d. VIIA dan 3
3. Jika unsur Y memiliki nomor atom 6 dan nomor massa 12, maka dalam table periodic
unsur Y terletak pada…
a. golongan IIA periode 2 d. golongan IVA periode 2
b. golongan IIA periode 3 e. golongan VIIIA periode 3
c. golongan IIA periode 4
Soal nomor 4 dan 5
Diketahui 5 unsur dengan data sebagai berikut
Unsur Nomor Atom
A 9
B 12
C 16
D 17
E 19
4. Dari data tersebut unsur-unsur yang terletak dalam satu golongan adalah . . .
a. A dan C c. A dan D e. B dan C
b. B dan D d. B dan E
5. Dari tabel tersebut unsur yang terletak dalam satu periode adalah . . . .
a. A, B, C d. B, C, D
b. C, D, E e. B, D, E
c. A, B, D
Lampiran 3
PENILAIAN SIKAP

A. Penilaian Diri
Jumlah
No. Pernyataan Ya Tidak Predikat
skor
1 Saya menyampaikan pendapat dalam
diskusi
2 Saya sabar menunggu sampai teman
selesai menyampaikan pendapatnya
3 Saya menerima perbedaan pendapat
dengan teman saya
4 Saya menyelesaikan tugas-tugas saya
dengan sesedikit mungkin meminta
bantuan orang lain
5 Tugas-tugas saya selesai sebagai hasil
pemikiran saya sendiri
6 Saya selalu berusaha untuk menghasilkan
hasil karya terbaik
7 Saya selalu berusaha untuk mengerjakan
tugas sesuai prosedur
8 Saya menyelesaikan tugas tepat waktu?
9 Saya memberi andil bagi kerja kelompok
saya
10 Saya membantu teman untuk
menyelesaikan tugas dalam kelompok
saya

B. Penilaian Teman Sejawat


Jumlah
No. Pernyataan Ya Tidak Predikat
Skor
1 Apakah teman anda menyampaikan
pendapat dalam diskusi?
2 Apakah teman anda sabar menunggu
sampai teman selesai menyampaikan
pendapatnya?
3 Apakah teman anda menerima perbedaan
pendapat dengan teman lainnya?
4 Apakah teman anda menyelesaikan tugas-
tugas saya dengan sesedikit mungkin
meminta bantuan orang lain?
5 Apakah tugas-tugas teman anda selesai
sebagai hasil pemikiran saya sendiri?
6 Apakah teman anda selalu berusaha untuk
menghasilkan hasil karya terbaik?
7 Apakah teman anda selalu berusaha untuk
mengerjakan tugas sesuai prosedur?
8 Apakah teman anda menyelesaikan tugas
tepat waktu?
9 Apakah teman anda memberi andil bagi
kerja kelompoknya?
10 Apakah teman anda membantu teman
untuk menyelesaikan tugas dalam
kelompoknya?

Catatan :
1.Skor penilaian Ya = 1 dan Tidak = 0
2.Skor maksimal = jumlah pernyataan × 10 = 10 × 10 = 100
3.Kode nilai / predikat :
75 – 100 = Sangat Baik (SB)
50 – 75 = Baik (B)
25 – 50 = Cukup (C)
00 – 25 = Kurang (K)
Lampiran 4
PENILAIAN PENGETAHUAN

A. Rubrik Penilaian LKS


Rubrik penilaian Skor
 Peserta didik mengisi tabel dengan lengkap, jelas dan tepat
 Peserta didik menjawab pertanyaan dengan lengkap, jelas dan tepat 2
 Peserta didik merumuskan kesimpulan dengan tepat
 Peserta didik mengisi tabel dengan kurang lengkap, kurang jelas dan
kurang tepat
 Peserta didik menjawab pertanyaan dengan kurang lengkap, kurang jelas 1
dan kurang tepat
 Peserta didik merumuskan kesimpulan kurang tepat
 Peserta didik tidak mengisi tabel dengan lengkap, jelas dan tepat
 Peserta didik tidak menjawab pertanyaan dengan lengkap, jelas dan tepat 0
 Peserta didik tidak merumuskan kesimpulan

B. Penilaian Soal Latihan


Butir Soal
No Nama Siswa Skor Nilai (Skor × 20)
1 2 3 4 5
1
2
3

dst
Catatan: Jika jawaban Benar = 1 dan Salah = 0
Lampiran 5
PENILAIAN KETERAMPILAN

No Nama Peserta didik Aktif Teliti Ketepatan Total Skor Nilai


1
2
3

dst
Catatan:
Skor penilaian menggunakan skala 1-4
4 : Selalu
3 :Sering
2 : Jarang
1 : Tidak pernah
𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = × 100
12

Anda mungkin juga menyukai