Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Pendahuluan
Geologi struktur adalah bagian dari ilmu geologi yang mempelajari
tentang bentuk (arsitektur) batuan sebagai hasil dari proses deformasi.
Sebagaimana diketahui bahwa batuan-batuan yang tersingkap di muka bumi
maupun yang terekam melalui hasil pengukuran geofisika memperlihatkan bentuk
bentuk arsitektur yang bervariasi dari satu tempat ke tempat lainnya. Bentuk
arsitektur susunan batuan di suatu wilayah pada umumnya merupakan batuan-
batuan yang telah mengalami deformasi sebagai akibat gaya yang bekerja pada
batuan tersebut.
Dalam geologi struktur ada dua macam analisa struktur yaitu struktur garis
dan struktur bidang. Kedudukan sebuah struktur garis diwakili oleh dua angka,
penunjaman atau Plunge dan arah penunjaman atau trend. Jika struktur garis
tersebut terbentuk pada sebuah struktur bidang yang kedudukannya diketahui,
maka orientasi struktur garis tersebut dapat diwakili oleh sebuah angka yang
disebut picth.
1.2 Tujuan
Adapun tujuan dilakukan praktikum geologi struktur adalah sebagai berikut:
1. Mengetahui definisi struktur bidang.
2. Mampu menggambarkan geometri struktur bidang ke dalam proyeksi dua
dimensi (secara gafis).
3. Mampu menggambarkan geometri struktur garis ke dalam proyeksi dua
dimensi (secara gafis).
4. Menentukan kedudukan bidang dari dua atau lebih kemiringan semu.
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Pendahuluan
Geologi struktur adalah bagian dari ilmu geologi yang mempelajari
tentang bentuk (arsitektur) batuan sebagai hasil dari proses deformasi.
Sebagaimana diketahui bahwa batuan-batuan yang tersingkap di muka bumi
maupun yang terekam melalui hasil pengukuran geofisika memperlihatkan bentuk
bentuk arsitektur yang bervariasi dari satu tempat ke tempat lainnya. Bentuk
arsitektur susunan batuan di suatu wilayah pada umumnya merupakan batuan-
batuan yang telah mengalami deformasi sebagai akibat gaya yang bekerja pada
batuan tersebut.
Dalam geologi struktur ada dua macam analisa struktur yaitu struktur garis
dan struktur bidang. Kedudukan sebuah struktur garis diwakili oleh dua angka,
penunjaman atau Plunge dan arah penunjaman atau trend. Jika struktur garis
tersebut terbentuk pada sebuah struktur bidang yang kedudukannya diketahui,
maka orientasi struktur garis tersebut dapat diwakili oleh sebuah angka yang
disebut picth.
1.2 Tujuan
Adapun tujuan dilakukan praktikum geologi struktur adalah sebagai berikut:
1. Mengetahui definisi struktur bidang.
2. Mampu menggambarkan geometri struktur bidang ke dalam proyeksi dua
dimensi (secara gafis).
3. Mampu menggambarkan geometri struktur garis ke dalam proyeksi dua
dimensi (secara gafis).
4. Menentukan kedudukan bidang dari dua atau lebih kemiringan semu.

Anda mungkin juga menyukai