Anda di halaman 1dari 3

Nama : Hasnidar , ST

No Peserta : 18061983010015

Tugas M6 KB2
Gambar Bangunan Jalan dan Jembatan

Amati suatu proyek konsruksi bangunan jembatan didaerah tempat anda tinggal. Kemudian jelaskan
tentang elemen-elemen struktur apa saja yang digunakan pada konstruksi tersebut secara detail.

Penyelesaian :

Pengamatan dilakukan pada Jembatan Alue Sp. Peut

Elemen struktur utama penyusun jembatan Alue Sp. Peut antara lain:
1. Struktur Atas
Struktur atas jembatan merupakan bagian yang menerima beban langsung yang meliputi
berat sendiri, beban mati, beban mati tambahan, beban lalu lintas kendaraan, gaya rem, beban
pejalan kaki dan lain-lain struktur atas jembatan umumnya terdiri dari ;
1. Trotoar
 Sandaran dan tiang sandaran
 Peninggian trotoar (kerb)
 Lantai Trotoar
2. Lantai kendaraan
3. Gelagar induk
4. Balok diaffragma
5. Ikatan Pengaku (ikatan angina dan ikatan melintang)
6. Tumpuan (bearing)

2. Struktur Bawah
Struktur bawah jembatan berfungsi untuk memikul seluruh beban struktur atas dan beban
lain yang ditimbulkan oleh tekanan tanah, aliran air danhanyutan, tumbukan, gesekan pada
tumpuan dan sebagainya. Struktur bawah jembatan umumnya meliputi :
 P a n g k a l J e m b a t a n ( Abutmen)
a. D i n d i n g b e l a k a n g ( Back wall )
b. Dinding penahan (Retaining wall)
c. D i n d i n g s a y a p ( Wing wall )
d. Oprit, plat injal (Approach slab)
e. Konsol pendek untuk jacking (Corbel)
f. Tumpuan (bearing)
g. Pilar Jembatan (Pier)
 Kepala pilar (pier head)
 Pilar (Pier) yang berupa dinding kolom atau portal
 Konsol pendek untuk jacking (corbel)
 Tumpuan (bearing)
 Pondasi (Foundation)

Pondasi jembatan berfungsi untuk meneruskan seluruh beban jembatan ketanah dasar. jenis
pondasi abutmen atau pier jembatan diantaranya :
a. Pondasi setempat (Spread footing)
b. Pondasi sumuran (Caisson)
c. Pondai tiang (Pile foundation)
 Tiang pancang kayu (Log Pile)
 Tiang Pancang baja (Steel Pile)
 Tiang pancang beton (Reinforced Concrete Pile)
 Tiang pancang betonprategang (Prestessed Concrete Pile)
 Tiang pancang komposit (Compossite Pil

Anda mungkin juga menyukai