Anda di halaman 1dari 3

TUGAS 02: PERENCANAAN STRUKTUR PERKERASAN LENTUR METO

Diketahui :

Ruas jalan Sukamakmur – Kota Bunga segmen I sepanjang 16,35 km, merupakan ruas jalan arteri yang ber
dengan kemiringan tertinggi sebesar 6,50% . dan curah hujan sebesar 4.250 mm/ tahun, akan dilakukan pel
digunakan sebagai dasar perhitungan untuk perencanaan tebal struktur lapis perkerasan lentur adalah sebag

a. Status/ fungsi jalan : Kabupaten/ arteri


b. Lebar perkerasan : 7 meter
c. Tipe jalan : 1 Lajur 2 Arah tak terbagi (1/2 UD)
d. Umur rencana : 10 tahun, dari tahun 2017
e. Pertumbuhan lalu-lintas diambil dari laporan perencanaan teknis Dinas Bina Marga Jawa Barat
yaitu 5 %, selama konstruksi dan masa pelayanan

Volume Lalu Lintas Harian Rata-Rata (LHR) lebih besar dari 3.000 kendaraan pada tahun 2016 untuk sem
seperti dapat dilihat pada Tabel 1. Data daya dukung tanah di beberapa stasion diperlihatkan pada Tabel 2.
aspal beton dengan modulus elastisitas sebesar Eac = 370.000 psi, Lapis pondasi atas menggunakan agreg
dengan modulus elastisitas sebesar Ebc = 100.000 psi. Lapis pondasi bawah menggunakan sirtu kelas B de
Esb = 17.500 psi. Kualitas dranasi baik dengan waktu struktur perkerasan dipengaruhi oleh kadar air yang
berkisar 1% sampai dengan 5%. Konstruksi memerlukan waktu selama 1 (satu) tahun.

Ditanyakan:

1. Nilai CBR rencana (25).


2. Faktor Esal untuk setiap kelompok jenis kendaraan, metoda AASHTO (25).
3. Besarnya CESA/ W18 (15).
4. Besarnya SN1, SN2 dan SN3 (15)
5. Tebal lapis struktur perkerasan lentur D1, D2 dan D3 (20).
N LENTUR METODA AASHTO’93

uas jalan arteri yang berada di daerah pedesaan


hun, akan dilakukan pelebaran. Data yang
asan lentur adalah sebagai berikut:

ga Jawa Barat

a tahun 2016 untuk semua kelompok jenis kendaraan,


rlihatkan pada Tabel 2. Lapis permukaan menggunakan
tas menggunakan agregat kelas A
unakan sirtu kelas B dengan modulus elastisitas sebesar
uhi oleh kadar air yang mendekati jenuh
Tabel 2. Nilai CBR Hasil Pengujian Lapangan Untuk Setiap Stasion

NO. Km Nilai CBR Segmen (%)


1 Sta 0+000 – 0+500 3,73
2 Sta 0+500 – 1+000 4,59
3 Sta 1+000 – 1+500 4,89
4 Sta 1+500 – 2+000 4,23
5 Sta 2+000 – 2+500 4,17
6 Sta 2+500 – 3+000 4,16
7 Sta 3+000 – 3+500 5,37
8 Sta 3+500 – 4+000 5,00
9 Sta 4+000 – 4+500 5,54
10 Sta 4+500 – 5+000 4,13
11 Sta 5+000 – 5+500 4,69
12 Sta 5+500 – 6+000 3,36
13 Sta 6+000 – 6+500 4,23
14 Sta 6+500 – 7+000 3,47
15 Sta 7+000 – 7+500 4,06
16 Sta 7+500 – 8+000 4.3
17 Sta 8+000 – 8+500 5,47
18 Sta 8+500 – 9+000 4,62
19 Sta 9+000 – 9+500 4,79
20 Sta 9+500 – 10+000 5,04
21 Sta 10+000 – 10+500 3,58
22 Sta 10+500 – 11+000 4,98
23 Sta 11+000 – 11+500 4,27
24 Sta 11+500 – 12+000 3,97
25 Sta 12+000 – 12+500 4,11
26 Sta 12+500 – 13+000 4,05
27 Sta 13+000 – 13+500 4,25
28 Sta 13+500 – 14+000 3,70
29 Sta 14+000 – 14+500 4,00
30 Sta 14+500 – 15+000 3,90
31 Sta 15+000 – 15+500 4,72
32 Sta 15+500 – 16+000 5,29
33 Sta 16+000 – 16+300 6,28

Anda mungkin juga menyukai