Anda di halaman 1dari 3

bila bawahan mampu menyelesaikan tugasnya sesuai dengan kesepakatan

yang telah dibuat bersama. Menurut Bass (1985), sejumlah langkah dalam proses
transaksional yakni; pemimpin transaksional memperkenalkan apa yang
diinginkan bawahan dari pekerjaannya dan mencoba memikirkan apa yang akan
bawahan peroleh jika hasil kerjanya sesuai dengan transaksi. Pemimpin
menjanjikan imbalan bagi usaha yang dicapai, dan pemimpin tanggap terhadap
minat pribadi bawahan bila ia merasa puas dengan kinerjanya.1

1
. Menurut Bass (1985)
Berdasarkan uraian di atas, perbedaan utama antara kepemimpinan
transformasional dan transaksional dapat diidentifikasi yakni, bahwa inti teori
kepemimpinan transaksional terutama menjelaskan hubungan antara atasan dan
bawahan berupa proses transaksi dan pertukaran (exchanges process) yang
bersifat ekonomis, sementara teori kepemimpinan transformasional pada
hakikatnya menjelas
kan proses hubungan antara atasan dan bawahan yang di dasari nilai-nilai,
keyakinan-keyakinan, dan asumsi-asumsi mengenai visi dan misi organisasi.
Pemimpin di abad 21 ini di samping mempunyai power juga faktor manajerial.
Pemimpin itu harus memiliki dan mengkondisikan dirinya pada situasi, artinya
pemimpin itu harus mempunyai gaya kepemimpinan yang

Anda mungkin juga menyukai