Anda di halaman 1dari 1

Hedging adalah tindakan yang dilakukan untuk mengurangi atau bahkan menghilangkan

resiko yang terkait dari langkah tertentu yang diambil seseorang. Dalam pasar uang atau
dunia keuangan, hal ini banyak dilakukan untuk mengurangi potensi kerugian yang mungkin
timbul dari resiko investasi yang dilakukan.

Hedging timbul didasari oleh ketidakpastian akan masa yang akan datang. Apakah musim
hujan akan datang sesuai perkiraan? apakah keamanan barang saya terjamin? apakah harga
minyak akan tetap bulan depan? Semua ketidakpastian ini mendorong orang untuk
melakukan suatu tindakan guna mengurangi resiko yang ada.

Asuransi kebakaran adalah salah satu contoh bentuk hedging terhadap resiko kebakaran.
Bentuk lain adalah pembayaran dalam mata uang dollar untuk pembelian minyak mentah,
yang dilakukan pembeli untuk melindunginya dari resiko tidak stabilnya mata uang negara
asal penjual minyak. Bursa komoditi juga merupakan salah satu bentuk dari hedging untuk
memastikan terjaminnya suplai komoditas yang diperlukan produsen satu ke yang lain.

Hedging juga merupakan cara untuk memastikan ketersediaan suatu produk di masa
mendatang dengan harga yang telah ditetapkan dari sekarang untuk melindungi penjual dan
pembeli dari resiko kelangkaan maupun kelebihan suplai yang dapat membuat harga
fluktuatif. (Yustinus Dalle Edhie)

1.Transaction exposure, yaitu risiko pengaruh fluktuasi kurs valas terhadap future cash
transaction.2 . E c o n o m i c / o p e r a t i n g e x p o s u r e , y a i t u r e s i k o p e n g a r u h f l u k t u a s i k u r s
v a l a s terhadap present value dari future cash flows suatu
perusahaan.3 . T r a n s a c t i o n / a c c o u n t i n g e x p o s u r e , y a i t u r e s i k o p e n g a r u h f l u k t u a s i
k u r s valas terhadap consolidated financial statement perusahaan.Pada umumnya setiap perusahaan
melakukan transaksi internasional tentu

Anda mungkin juga menyukai