Anda di halaman 1dari 16

Tujuan

GEOFISIKA Memperkenalkan GEOFISIKA sebagai salah


dalam Teknologi satu elemen / aspek dalam Ilmu Kebumian,
Sumber Daya Bumi dan perannya dalam
→ pemahaman fenomena alam
→ mitigasi bencana kebumian
Dr. Hendra Grandis dkk.
dkk.
Program Studi Teknik Geofisika → eksplorasi sumberdaya alam
FTTM – ITB
GEOFISIKA - 2008

Apa yang kita lakukan


jika kita ingin mengetahui
isi / bagian dalam bumi ?

Pemboran terdalam di dunia kedalamannya


hanya 12 km, jari-
jari-jari bumi ~6400 km
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

1
Jadi ?
Kita perlu cara atau metodologi ilmiah
untuk memperkirakan bagian dalam
(interior) bumi
→ metoda tak langsung /
indirect method

Tidak praktis kalau setiap kali ingin tahu apa


yang ada di dalam (bawah-
bawah-permukaan)
permukaan) bumi
kita harus melakukan pemboran
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Apa GEOFISIKA itu ? GEOFISIKA


Instrumentas
Instrumentasi
Aplikasi teori / konsep FISIKA untuk
mempelajari BUMI (khususnya bagian Fisika
bumi padat)
padat)
→ Physics of the solid Earth
M

→ Solid Earth Geophysics


at

i
og
em

ol
at

Ge

→ Applied Science / Engineering


ik

Komputas
omputasi Observas
Observasi
a

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

2
Apa yang dilakukan seorang
anak jika menerima kado
dan ingin mengetahui isinya ?

Interior bumi dapat diperkirakan berdasarkan


sifat penjalaran gelombang seismik
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

lintasan gelombang seismik jika bumi lintasan gelombang seismik jika kecepatan
homogen gelombang seismik meningkat thd.
thd. kedalaman
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

3
Beberapa alternatif lintasan gelombang P dan S
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Sinar X

Semakin detil Ultra Sonography


analisis,
analisis, semakin (USG)
detil struktur
interior bumi yang
diketahui
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

4
Tomografi seismik Sumber getaran buatan
Trench
Merapi
A A”

410 km petasan
660 km

slow fast
vibroseis

P-wave tomographic model


(Widiyantoro,
Widiyantoro, 2006)
dinamit
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Seismic
Data Processing

Marine Seismic
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

5
Use of computer technology to interpret seismic data

Seismic Image of Ancient Reef


[400 million years old]

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Use of high tech. visualization to interpret seismic data


Gravitasi

„ Hukum gravitasi Newton (universal)


m1 m2
F = G ─────
r2
Mm
„ Untuk bumi:
bumi: F = G ───
R2
M
„ Percepatan gravitasi bumi:
bumi: g = G ──2
R

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

6
Gravitasi Gravitasi

„ Berapa harga rata2 percepatan gravitasi di „ Harga rapat massa bumi rata2
permukaan bumi ?
→ ~5.5 gr/cm3

„ Harga rapat massa batuan di permukaan-


permukaan-
bumi
„ dg asumsi bumi bulat dan homogen,
homogen, berapa
→ ~2.5 gr/cm3
massa dan rapat massa bumi rata2 ?
„ Kesimpulan / interpretasi ?

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

ρout = 2.5 gr/cm3 ρout = 2.5 gr/cm3

ρ = 5.5 gr/cm3 ρin >> ρ = 5.5 gr/cm3 ρin >>

ρavg = 5.5 gr/cm3 ρavg = 5.5 gr/cm3

→ rapat massa di bagian dalam bumi → Pengukuran gravitasi (g) dapat digunakan untuk
>> 5.5 gr/cm3 memperkirakan distribusi rapat massa di bagian
dalam bumi / bawah-
bawah-permukaan
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

7
Anomali gravitasi hasil
pengukuran menggambarkan Gravitasi
anomali rapat massa bawah-
bawah-
g
permukaan
diukur → percepatan gravitasi

g1 g2 g3 jarak untuk perkiraan → rapat massa

→ formasi batuan
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Pengukuran gravitasi Survey gravitasi


pada suatu
cekungan sedimen

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

8
data

proses internal
model
di dalam inti bumi
menyebabkan
bumi memiliki
medan magnet
Pemodelan data gravitasi 2-D menghasilkan
profil konfigurasi cekungan sedimen
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

B
bB
T=B+b b

medan magnet
bumi (B)
menginduksi
partikel magnetik
dalam batuan (b)
dan menghasilkan pengukuran variasi spasial anomali medan magnet bumi untuk
komponen total (T) eksplorasi sumberdaya alam:
alam: mineral, geotermal,
geotermal, hidrokarbon ...

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

9
variasi medan kontur berwarna
magnet sebagai dapat pula diberi
fungsi dari posisi efek pencahayaan
digambarkan dalam (shaded relief map)
bentuk kontur untuk
(garis yang memudahkan
menghubungkan interpretasi /
titik-
titik-titik dengan penafsiran data
y
nilai yang sama)
sama)

-200 -150 -100 -50 0 50 100 150 200 250 300

x magnetic anomaly (nano Tesla)

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

zona
mineralisasi data magnetik data magnetik dapat
pada vein dimodelkan untuk digunakan untuk mem-
mem-
(urat kuarsa)
memperkirakan perkirakan konfigurasi
distribusi sifat fisika cekungan sedimen (daerah
(kemagnetan)
kemagnetan) medium pengendapan hidrokarbon)
hidrokarbon)
dike /
intrusi atau formasi batuan → kemagnetan batuan
batuan bawah-
bawah-permukaan sedimen umumnya
beku

4model (kuantitatif
(kuantitatif)) rendah

4struktur geologi → kemagnetan batuan


dasar (basement)
N

(A/m) volkanik umumnya tinggi


1.0
0.8
0.6
3 model3-
3-D daerah
0.4
0.3
Ciemas data magnetik daerah lepas-
lepas-pantai
0.2 (off-
(off-shore) Sumatera selatan
0.1
0.0

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

10
124
122 Anomali magnetik
120
118
situs arkeologi hasil penggalian
target ekskavasi 116 Gua Pawon Cililin
114 (ekskavasi)
ekskavasi) situs
arkeologi Gua Pawon
112
110

Cililin,
Cililin, kerangka
108
106

3 anomalimedan manusia purba


104
102
100 magnet total

10

3 anomali hasil
6

2
filtering
0

-2

-4

-6
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Geo-
Geo-Elektromagnetik Geo-
Geo-Elektromagnetik
Gangguan medan Gangguan medan
magnet bumi oleh magnet bumi oleh
partikel dari matahari partikel dari matahari
(solar wind) dan petir (solar wind) dan petir
dapat dimanfaatkan dapat dimanfaatkan
untuk mempelajari untuk mempelajari
sifat kelistrikan sifat kelistrikan
(resistivitas)
resistivitas) formasi (resistivitas)
resistivitas) formasi
batuan batuan

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

11
Survey magnetotellurik (MT)
untuk eksplorasi hidrokarbon
Cepu Jawa Timur

Survey magnetotellurik (MT)


untuk ekplorasi hidrokarbon
Cepu Jawa Timur

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Magnetotelluric (MT) resistivity


imaging of Banyuasin Prospect, 2-D and 3-
3-D interpretation of MT data
North East Java Basin in the Bajawa geothermal field Flores,
Indonesia (Uchida et al, 2002)
(Grandis et al. 2005)

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

12
Ground Probing Radar (GPR)

Studi penjalaran gelombang elektromagnetik (EM) untuk Survey georadar terowongan kereta-
kereta-api
geofisika dekat-
dekat-permukaan (geoteknik dan lingkungan)
lingkungan) Jember,
Jember, Jawa Timur
GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

← Jakarta Bandung →

Survey GPR Cipularang KM xxxx Survey GPR Cipularang KM xxxx


GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

13
Geolistrik
I

∆V

C1 P1 P2 C2

Respons formasi batuan terhadap injeksi arus listrik


dapat dimanfaatkan untuk studi sifat kelistrikan bawah-
bawah- Identifikasi intrusi air laut pada akifer daerah pantai
permukaan Pantai Selatan Jawa Tengah - Jogjakarta

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Identifikasi zona lemah


akibat intrusi air

Survey geolistrik Cipularang KM xxxx


GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

14
Geofisika untuk
Mitigasi Bencana

Gempa dan tsunami Gempa Majalengka


Aceh 2004 2001

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

Kesimpulan

„ Kondisi tektonik dan geologi Indonesia


→ potensi bencana:
bencana:
gempa bumi,
bumi, tsunami, gunung-
gunung-api,
api,
gerakan tanah,
tanah, …
Tsunami
Pangandaran
→ potensi sumber daya alam:
alam:
2006 migas,
migas, mineral, geotermal,
geotermal, …

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

15
Kesimpulan Terima kasih

„ GEOFISIKA memiliki peran penting … dan selamat berjuang !


dalam mengkaji masalah kebumian dan
sumberdaya alam

„ GEOFISIKA merupakan salah satu


alternatif pilihan studi dan pilihan karir
dengan prospek yang cukup baik

GEOFISIKA - 2008 GEOFISIKA - 2008

16

Anda mungkin juga menyukai