Anda di halaman 1dari 1

Sampah merupaka konsekuensi dari adanya kegiatan manusia yang begitu beragam.

Setiap kegiatan
manusia pasti menghasilkan sampah. Jumlah atau volume sampah berbanding lurus dengan tingkat
konsumsi barang yang kita gunakan sehari-hari, dan jenis sampah juga sangat tergantung dari materi yang
kita konsumsi.

Paradigma bahwa sampah adalah buangan yang tidak berguna dan harus dibuang, perlu dirubah dan
diluruskan setiap anggota masyarakat harus diberikan pemahaman dan penyadaran tentang pengelolaan
sampah yang benar, sehingga akan terbentuk sebuah karakter pola hidup bersih dan sehat.

Penanganan sampah rumah tangga dengan system lama yang menekankan pada unsur penimbunan
sampah kemudian dilakukan pembuangan / pemusnahan dengan dibakar atau dibuang disembarang
tempat seharusnya dimulai dirubah. Demikian pula penangana sampah dengan system angkut buang yang
menimbulkan masalah diwilayah lain perlu segera dibenahi. Salah satu upaya perbaikan system
pengelolaan sampah yang telah ada, adalah dengan sistem sedekah sampah.

Anda mungkin juga menyukai