Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENGAJARAN

(Sap)
Kengiatan : Kelas Ibu Hamil
Tempat Pertemuaan : Posyandu
Tanggal : ……….. 201
Pertemuan Minggu Ke : 2 (kedua)
Waktu Pertemuan : 2 X 60 Menit

A. TUJUAN
1. TIU
- Meningkatkan pengetahuan ibu tentang Proses kehamilan dan persiapan kelahiran
- Meningkatkan hubungan antara peserta (Pasien KIA) dengan Bidan yang ada di Pustu Bori
Appka

2. TIK
- Mengetahui tanda awal persalinan
- Mengetahui dan memahami tanda bahaya kehamilan
- Mengetahui proses kelahiran
- Mengetahui arti tentang IMD (inisiasi menyusui dini)
- Pengetahuan cara sukses menyusui
- Mengetahui posisi dan pelengkapan menyusui yang benar
- Mengetahui cara menjaga kesehatan nifas
- Mengetahui Tanda bahaya dan penyakit ibu nifas
- Memahami dan mengetahui KB pasca bersalin.
B. METODE
1. Ceramah
2. Tanya Jawab
C. MEDIA
1. Lep Top
2. LCD
3. Lembar Balik
4. White board dan
5. Spidol
D. Sub. Pokok bahasan :

KEGIATAN KEGIATAN
No TAHAP KEGIATAN MEDIA WAKTU
PEMBELAJARAN PESERTA
1. PENDAHULUAN 1. Pemberian salam. Menjawab salam Lep Top, 10 Menit
2. Memperkenalkan Mendegarkan. LCD
Diri.
3. Memberkan Skripsi Memperhatikan
singkat tentang
mmateri yang akan
di bawakan
4. Menjelaskan
kompotensi dalam Memperhatikan
TIU dan TIK

3.
2. PENYAJIAN 1. Menjelaskan tentang Lep top, 90 Menit
- Mengetahui LCD,
tanda awal Memperhatikan White
persalinan dan bertanya board
- Mengetahui dan dan
memahami tanda Memperhatikan Spidol
bahaya dan bertanya
kehamilan
- Mengetahui
proses kelahiran Memperhatikan
- Mengetahui arti dan bertanya
tentang IMD Memperhatikan
(inisiasi dan bertanya
menyusui dini)
- Pengetahuan
cara sukses Memperhatikan
menyusui dan bertanya
- Mengetahui
posisi dan Memperhatikan
pelengkapan dan bertanya
menyusui yang
benar
- Mengetahui cara
menjaga Memperhatikan
kesehatan nifas dan bertanya
- Mengetahui
Tanda bahaya Memperhatikan
dan penyakit ibu dan bertanya
nifas
- Memahami dan
mengetahui KB Memperhatikan
pasca bersalin. dan bertanya
3. PENUTUP Memberikan Memperhatiakn Laptop, 20 Menit
kesempatan kepada Dan LCD
pendegar untuk Bertanya
bertanya.

4. Evaluasi :
- Relaksasi peserta ibu hamil saling memijat punggung sesama peserta kelas ibu hamil
5. Daftar pustaka
- Lembar balik kelas ibu hamil DepKes
- www. DepKes

Bowong Cindea , ………………….. 201

Mengetahui
Kepala Puskesmas Bowong Cindea

EGO,SKM,M.Kes
Nip. 19730310 199903 10 11

Anda mungkin juga menyukai