Anda di halaman 1dari 4

GOUT

No. Dokumen : C/VII/SOP/011 /2016


No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit :1 Juli 2016
Halaman : 1/2

UPTD Puskesmas dr. Diah Sulistyowati


Citangkil NIP.197911202005012009

1. Pengertian Gout merupakan penyakit radang sendi akibat terjadi deposisi kristal
mono sodium urat pada persendian dan jaringan lunak

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah bagi dokter (perawat/bidan


yang di beri wewenang delegasi) untuk melakukan pemeriksaan pada
pasien Gout

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Citangkil, Nomor : A/I/SK/003/2016


Tentang Jenis-jenis layanan yang ada di puskesmas

4. Referensi Buku pedoman pengobatan di puskesmas,Departemen Kesehatan RI


2007

5. Prosedur Alat dan Bahan;


Tensimeter
Stetoskop

6. Langkah-langkah 1. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi


menyapa dengan ramah dan menjalin komunikasi yang baik
dengan pasien
2. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi
melakukan anamnesa (Subjective) , ada keluhan nyeri dan
kemerahan pada sendi, biasanya melibatkan satu sendi, gejala
bisa di eksarsebasi dengan udara yang dingin dan malam hari.
3. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi
melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital dan pemeriksaan fisik
(Objective), kemerahan pada sendi metatarsophalangeal
pertama, satu sendi umumnya 1 sendi asimetri, tampak bengkak,
hangat kulit teregang, Pemeriksaan penunjang kadar asam urat
lebih dari 7,5 mg/dl
4. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi
mencuci tangan
5. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi
menegakan diagnose (Assesment) berdasarkan hasil
pemeriksaan,
6. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi
melakukan rencana penatalaksanaan (Plan) :
- Analgetik
- Nonsteroid antiinflamasi
- Korticosteroid diberikan pada serangan akut
- Diet rendah purin
- Allopurinol 100 mg (dosis di sesuaikan)
- Probenesid 2x250 mg atau 2x500 mg
7. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi
menulis hasil anamnesa, pemeriksaan dan diagnosa (S.O.A.P)
dalam buku catatan medis
8. Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang delegasi
menyerahkan resep ke pasien
9. Petugas paramedis diagnosa pasien ke buku register kunjungan
pasien

7. Bagan Alir menyapa dengan ramah


dan menjalin melakukan anamnesa Melakukan pemeriksaan
komunikasi yang ( Subjective) pada pasien fisik (Objective)
baik dengan
pasien

menegakan diagnosa
Melakukan rencana Mencuci tangan
(assessment)
penatalaksanaan (Plan)

menulis hasil anamnesa,


pemeriksaan dan menulis ke
menyerahkan resep ke
diagnose (S.O.A.P) buku register
pasien
dalam buku catatan kunjungan
medis pasien

8. Hal-hal yang perlu Diagnosis banding :


diperhatikan Artritis
Reumathoid artritis

9. Unit terkait Ruang pemeriksaan umum


Ruang pojok PTM

10. Dokumen terkait Buku catatan medis


Buku register

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl mulai


11. Rekaman historis diberlakukan
perubahan
GOUT

No. Dokumen : C/VII/Dt/012/2016


DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tanggal Terbit :1 Juli 2016
Halaman : 1/2

UPTD Puskesmas dr.Diah Sulistyowati


Citangkil NIP.197911202005012009

Unit : BP Umum
Nama Petugas : dr.Annisa
Tanggal Pelaksanaan :November 2016
Tidak
Langkah Kegiatan Ya Tidak Berlaku
No
1 Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang
Apakah delegasi menyapa dengan ramah dan menjalin √
komunikasi yang baik dengan pasien
2 Apakah Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang √
delegasi melakukan anamnesa (Subjective) , ada
keluhan nyeri dan kemerahan pada sendi, biasanya
melibatkan satu sendi, gejala bisa di eksarsebasi
dengan udara yang dingin dan malam hari.
3 Apakah Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang √
delegasi melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital
dan pemeriksaan fisik (Objective), kemerahan pada
sendi metatarsophalangeal pertama, satu sendi
umumnya 1 sendi asimetri, tampak bengkak, hangat
kulit teregang, Pemeriksaan penunjang kadar asam
urat lebih dari 7,5 mg/dl
4 Apakah Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang √
delegasi mencuci tangan
Apakah Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang √
5 delegasi menegakan diagnose (Assesment)
berdasarkan hasil pemeriksaan,
6 Apakah Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang √
delegasi melakukan rencana penatalaksanaan
(Plan) :
- Analgetik
- Nonsteroid anti inflamasi
- Korticosteroid diberikan pada serangan akut
- Diet rendah purin
- Allopurinol 100 x 3 sehari
- Probenesid 2x250 mg atau 2x500 mg
7 Apakah Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang √
delegasi menulis hasil anamnesa, pemeriksaan dan
diagnosa (S.O.A.P) dalam buku catatan medis
8 Apakah Petugas medis/paramedis yang diberi wewenang √
delegasi menyerahkan resep ke pasien
9 Apakah Petugas paramedis diagnosa pasien ke buku √
register kunjungan pasien
CR: 100%

Pelaksana / Auditor

dr.Yessi Supriharti
NIP:19830101 201101 2001

Anda mungkin juga menyukai