Anda di halaman 1dari 2

STYLE & ORDER “GALLERY & BENGKEL TOYOTA”

A. STYLE

Pada Gallery dan juga bengkel ini menerapakan Style Arsitektur Modern, Penerapan Arsitektur
Modern di karenakan bangunan ingin menerapkan bentuk yang simple dan mudah di mengerti, selain
itu juga menghindari hal-hal yang tidak di perlukan, pada Arsitektur Modern menerapkan Desain yang
simple dan tidak terlalu banyak menggunakan ornament.

Di dalam Arsitektur Modern juga menerapkan gaya sesuai dengan perkembangan zaman pada
masa ini, sehingga sangat cocok untuk Gallery dan juga bengkel mobil yang mengacu kepada
perkembangan teknologi, salah satu ciri-ciri dari Arsitektur Modern yaitu Mengekspose bahan
material secara polos yang di maksud adalah manusia yang melihat dapat mengetahui material yang
di gunakan sebagai pelingkup bangunan, selain itu pada bangunan Gallery banyak menggunakan
material kaca, di karenakan untuk memperlihatkan produk mobil yang ada di dalam Gallery, style dari
Arsitektur Modern sangat cocok untuk di terapkan pada Gallery mobil ini.

Gambar : Merupakan penerapan Arsitektur Modern

Sumber : Google

B. ORDER

Pada Gallery dan juga bengkel ini menerapkan banyak geometeri berbentuk persegi, dan persegi
panjang hal ini, bentuk dari geometeri ini membentuk keberaturan, bentuk ini juga berkaitan dengan
penerapan Style Modern yang sering menggunakan kotak, kemudian untuk penerapan pada
bangunannya Order pada Gallery dan bengkel ini berbentuk Linier.

Order Linier ini mempermudah pengunjung dalam sirkulasi di dalam bangunan, sehingga
pengunjung dapat masuk ke dalam tapak dan mengetahui pola pada bangunan, di karenakan
bangunan Gallery dan bengkel sendiri berbeda fungsi, di perlukan pemisahan antar bangunan.
Pada Gambar di samping merupakan bentuk tapak
pada Gallery dan bengkel, penerapan Organisasi Linier

Galeri dapat terlihat dari bentuk bangunan di samping, kemudian


sirkulasi untuk kendaraan di dalam bangunan juga
Bengkel

mempermudah.

Anda mungkin juga menyukai