Anda di halaman 1dari 2

TINDAK LANJUT EFEK SAMPING OBAT

No. : UKP/ /VIII/SOP/ /


Dokumen 2018
SO No. Revisi : 00
P Tanggal :
Terbit
Halaman : 1/2
UPTD dr. Abdul Rahman Surbakti
Puskesmas Juhar NIP. 19771107 201001 1
016
1. Pengertian Efek samping suatu obat adalah segala sesuatu khasiat yang tidak
diinginkan untuk tujuan terapi yang dimaksudkan pada dosis yang
dianjurkan.
2. Tujuan Agar terdapat suatu prosedur menindaklanjuti terjadinya efek samping obat
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Juhar Nomor UKP/ /VIII/SK/ /2018
tentang Tindak Lanjut Efek Samping Obat
4. Referensi Pedoman Monitoring Efek Samping Obat (MESO) bagi Tenaga Kesehatan,
Badan POM Republik Indonesia, Jakarta, 2012
5. Prosedur Alat dan Bahan :
1. ATK
2. Buku catatan
6. Langkah- 1. Pasien melaporkan terjadinya efek samping
2. Petugas mencatat nama pasien, tanggal pasien melaporkan dan obat
langkah
yang telah diberikan.
3. Petugas mencatat efek samping yang terjadi.
4. Petugas melaporkan efek samping obat kepada penulis resep
5. Penulis resep menelusuri rekam medis pasien untuk diberikan
keterangan terkait ESO
6. Penulis resep menuliskan pada kartu berobat pasien tentang
kejadian efek samping maupun alergi yang diderita.

Pasien melaporkan efek samping yang dialami

Petugas mencatat nama pasien, tanggal pelaporan dan obat yang diberikan

Mencatat efek samping yang terjadi

Melaporkan efek samping obat kepada penulis resep

Penulis resep menuliskan pada kartu berobat pasien keterangan alergi


Bagan Alir

7. Hal-hal yang Dari laporan pasien dilihat rekam medisnya obat apa yang diperoleh pasien,
perlu diperhatikan lalu dilihat dari daftar efek samping obat apakah benar obat yang
menyebabkan kejadian efek samping, misalnya terjadi alergi karena obat,
penulis resep kemudian mencatat dalam rekam medis pasien dan dibuatkan
keterangan pada kartu berobat pasien tentang alergi yang diderita. Pasien
diberi tahu untuk selalu membawa kartu berobat tersebut setiap kali berobat
ke puskesmas
8. Unit terkait Ruang Farmasi
9. Dokumen Resep Obat
terkait
10. Rekaman
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai