Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

REPUBLIK INDONESIA

REVISI PENGUMUMAN
Nomor B-913/SJ/X/2018

TENTANG
PENGADAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2018

Memperhatikan huruf H angka 3 Lampiran Peraturan Menteri Pendayagunaan


Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 36 Tahun 2018 tentang Kriteria
Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil dan Pelaksanaan Seleksi Calon Pegawai
Negeri Sipil Tahun 2018, kepada seluruh pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS)
di lingkungan Kementerian Kelautan dan Perikanan Tahun 2018 harap
memperhatikan hal sebagai berikut:

Revisi Pengumuman

No SEMULA No MENJADI

IV PERSYARATAN PELAMARAN IV PERSYARATAN PELAMARAN


11. Ketentuan bagi pelamar sebagai 11. Ketentuan bagi pelamar sebagai
berikut: berikut:
a) Jenjang pendidikan D-lll/D- a) Jenjang pendidikan D-lll/D-
IV/S1: IV/S1:
• Akreditasi A memiliki IPK • Perguruan Tinggi
minimal 2.80 terakreditasi dan Program
• Akreditasi B memiliki IPK Studi terakreditasi A
minimal 3.25 memiliki IPK minimal 2.80

• Akreditasi C memiliki IPK • Perguruan Tinggi


minimal 3.50 terakreditasi dan Program
Studi terakreditasi B
memiliki IPK minimal 3.25
• Perguruan Tinggi
terakreditasi dan Program
Studi terakreditasi C
memiliki IPK minimal 3.50
No SEM ULA No M E N JA D I

d) K ete n tu an ak re d ita s i s e b a ­ d) K ete n tu an akred itasi s e b a g a i­


g a im a n a d im ak su d h u ru f m an a d im ak su d h u ru f a), b) dan
a), b) dan c) adalah akre­ c) adalah akreditasi dalam Badan
ditasi pada saat lulus dan Akreditasi Nasional Perguruan
tercantum di dalam BAN-PT Tinggi (BAN-PT) dan/ atau
Pusdiknakers/ LAM-PTKes pada
saat kelulusan.

Lam p iran V L am p iran V


Jadwal Pengadaan Calon Pegawai Jadwal Pengadaan Calon Pegawai
Negeri Sipil Kementerian Kelautan Negeri Sipil Kementerian Kelautan
dan Perikanan Tahun 2018 dan Perikanan Tahun 2018
(s e b a g a im a n a te rla m p ir dalam
revisi p e n g u m u m an ini)

Jakarta, 2> Oktober 2018


SEKRETARIS JENDERAL
selaku
Ketua-Bajaitja Pengadaan CPNS
Celautan dan Perikanan

owo
Lampiran V

PERUBAHAN JADWAL PENGADAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL


KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN TAHUN 2018

NO K E G IA T A N SEM U LA M E N JA D I

1 Pengumuman penerimaan 19 September 2018 19 September - 3 Oktober 2018

2 Pendaftaran Online (https://sscn.bkn.go.id/) 26 September -10 Oktober 2018 26 September -15 Oktober 2018

3 Pelaksanaan Seleksi Administrasi 28 September s.d 12 Oktober 2018 28 September s.d 18 Oktober 2018

4 Pengumuman Kelulusan Seleksi Administrasi 18 Oktober 2018 21 Oktober 2018

5 Cetak kartu ujian secara online 20 Oktober - 22 Oktober 2018 22 Oktober - 25 Oktober 2018

Pengumuman Jadwal Pelaksanaan Seleksi Kompetensi


6 21 Oktober - 25 Oktober 2018
Dasar

7 Daftar Ulang dan Seleksi Kompetensi Dasar 22 Oktober - 2 November 2018 26 Oktober -17 November 2018

8 Pengumuman Seleksi Kompetensi Dasar 6 November 2018 18 November 2018

Seleksi Kompetensi Bidang : CAT, Psikologi Lanjutan,


9 8 November -19 November 2018 22 November - 28 November 2018
Wawancara

10 Integrasi nilai SKD dan SKB 26 November 2018 29 November -1 Desember 2018

11 Pengumuman kelulusan akhir secara online 30 November 2018 3 Desember 2018

Pemberkasan bagi peserta yang dinyatakan lulus pada


12 01 Desember - 31 Desember 2018 04 Desember - 31 Desember 2018
Pengumuman Kelulusan Akhir dan Pengusulan NIP

Keterangan : Jadwal Bersifat Tentatif

Anda mungkin juga menyukai