Anda di halaman 1dari 1

PEMBUANGAN BAHAN INFEKSI

( LIMBAH PADAT DAN TAJAM)

No. Dokumen No. Revisi Halaman


1/1

Tanggal Terbit Ditetapkan,


DIREKTUR

SPO

.....................................

Prosedur baku yang mengatur tatacara pembuangan bahan infeksius yang


PENGERTIAN
berpotensial menjadi berbahaya.
1. Agar tidak mencemari lingkungan yang dapat menjadi sumber
TUJUAN penularan penyakit.
2. Dapat meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit.

Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit No. ...................... Tentang


KEBIJAKAN
Kebijakan Asesmen Pasien Rumah Sakit .
1. Kelompokkan bahan infeksius yang termasuk limbah padat dan tajam.
2. Buang bahan infeksius yang termasuk limbah padat (seperti: tabung
vacutainer, tip pipet, objek glass dan cover glass) ke dalam container
infeksius khusus yang kedap.
3. Buanglah bahan infeksius yang termasuk limbah tajam ke dalam
container infeksius yang kedap tusukan.
PROSEDUR
4. Buanglah bahan infeksius yang termasuk limbah (seperti kapas alkohol,
kapas kering, atau bahan lain yang terkena cairan tubuh pasien)
kedalam tempat sampah infeksius berkantong plastik kuning.
5. Buanglah container infeksius dan juga tempat sampah infeksius ketika
isinya sudah mencapai ¾ volume container ataupun tempat sampah
infeksius.
1. Laboratorium
UNIT TERKAIT
2. Sanitasi dan House Keeping

Anda mungkin juga menyukai