Anda di halaman 1dari 5

1.

Pengertian Langkah- langkah Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah wajib sesuai


dengan langkah- langkah SPO ini.
2. Tujuan Tujuan kegiatan penjaringan kesehatan anak usia sekolah :
1. Meningkatkan derajat kesehatan anak sekolah secara optimal
2. Terdeteksinya secara dini masalah kesehatan anak sekolah
3. Tersedianya data atau informasi untuk menilai perkembangan
kesehatan anak sekolah, maupun untuk dijadikan pertimbangan dalam
menyusun program pembinaan kesehatan sekolah
4. Termanfaatkannya data untuk perencanaan, pelaksanaan,
pemantauan, dan evaluasi program pembinaan anak sekolah.
3. Referensi Kementerian Kesehatan RI. Petunjuk Teknis Penjaringan Kesehatan Anak
Sekolah. 2010
Dinas Kesehatan Kabupaten Tegal. Petunjuk Teknis Program Seksi
Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat Tahun 2013.
4. Ruang Lingkup Siswa Kelas 1di Wilayah Puskesmas Danasari, Program Promkes, UKS,
UKGS
5. Penanggungjawab Penanggungjawab program Promkes

6. Masa berlaku Ditinjau ulang setiap satu tahun sekali

7. Definisi Penjaringan adalah suatu kegiatan dari tim Pembina UKS untuk melakukan
suatu usaha yang berhubungan dengan upaya pencegahan pada
pemeliharaan kesehatan yang bersifat khusus untuk penyakit-penyakit
tertentu sehingga dapat diatasi lebih awal.
UKS adalah Usaha Kesehatan Sekolah untuk meningkatkan anak usia
sekolah pada setiap jalur terutama pada anak mulai masuk sekolah.
8. Alat dan Bahan  Alat: Timbangan Berat Badan, Pengukur Tinggi Badan, ATK
 Bahan: Surat Tugas, Surat Pemberitahuan, Form Penjaringan Anak
Sekolah, Formulir Pendataan PHBS Tatanan Institusi Pendidikan
9. Langkah- Langkah 10. Bagan Alir
1. Petugas menentukan jadwal kegiatan
Penjaringan Anak Sekolah
2. Petugas membuat surat
pemberitahuan kegiatan penjaringan
Kesehatan Anak sekolah beserta jadwal
3. Petugas mengunjungi sasaran sesuai
jadwal yang telah ditentukan dengan
membawa surat tugas dari Kepala
Puskesmas
4. Petugas datang dan menemui Kepala
Sekolah untuk meminta ijin melakukan
penjaringan kesehatan dan pendataan
PHBS di wilayah yang dipimpinnya
5. Petugas masuk ke kelas setelah
mendapat ijin kemudian menyiapkan alat
dan bahan untuk pemeriksaan terhadap
murid kelas 1 SD
6. Petugas mencatat identitas yang
meliputi : nama, umur, dan jenis kelamin.
7. Petugas mulai memeriksa BB dan TB
anak lalu data dicatat
8. Petugas bagian UKS memeriksa mata,
telinga, kulit, tenggorokan, dan data
dicatat
9. Petugas bagian UKGS memeriksa gigi
anak-anak dan data dicatat
10. Petugas merekap data-data murid
kemudian merekomendasikan hasil
pemeriksaan pada kepala sekolah untuk di
tindak lanjuti, bila ditemukan anak yang
mempunyai masalah dengan
kesehatannya agar di rujuk ke puskesmas
untuk diagnosa dan terapi lanjutan
11. Data-data diarsipkan
11. Hal-hal yang perlu
diperhatikan
12. Dokumen terkait Rencana kegiatan, Buku Kegiatan, Buku Absensi SIswa
13. Unit terkait SD dan MI di wilayah Puskesmas Danasari, Program Promkes, UKS, UKGS
14. Formulir yang - Formulir Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah
- Formulir Pendataan PHBS Tatanan Institusi Pendidikan
dipergunakan
15. REKAMAN HISTORIS PERUBAHAN

TGL MULAI
NO YANG DIRUBAH ISI PERUBAHAN DIBER
LAKUKAN
PENJARINGAN KESEHATAN ANAK SEKOLAH
No. Kode :
DAFTAR TILIK Terbitan :
No. Revisi :
Tgl. Mulai Berlaku :

PUSKESMAS Halaman :
DANASARI

Unit : …………………………………………………………………................................
Nama Petugas : …………………………………………………………………................................
Tanggal Pelaksanaan : …………………………………………………………………................................

Tidak
No Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
Apakah :
1. Petugas menentukan jadwal kegiatan
Penjaringan Anak Sekolah
2. Petugas membuat surat pemberitahuan
kegiatan penjaringan Kesehatan Anak
sekolah beserta jadwal
3. Petugas mengunjungi sasaran sesuai
jadwal yang telah ditentukan dengan
membawa surat tugas dari Kepala
Puskesmas
4. Petugas datang dan menemui Kepala
Sekolah untuk meminta ijin melakukan
penjaringan kesehatan dan pendataan
PHBS di wilayah yang dipimpinnya
5. Petugas masuk ke kelas setelah
mendapat ijin kemudian menyiapkan alat
dan bahan untuk pemeriksaan terhadap
murid kelas 1 SD
6. Petugas mencatat identitas yang meliputi :
nama, umur, dan jenis kelamin
7. Petugas mulai memeriksa BB dan TB
anak lalu data dicatat
8. Petugas bagian UKS memeriksa mata,
telinga, kulit, tenggorokan, dan data
dicatat
9. Petugas bagian UKGS memeriksa gigi
anak-anak dan data dicatat
10. Petugas merekap data-data murid
kemudian merekomendasikan hasil
pemeriksaan pada kepala sekolah untuk di
tindak lanjuti, bila ditemukan anak yang
mempunyai masalah dengan
kesehatannya agar di rujuk ke puskesmas
untuk diagnosa dan terapi lanjutan
11. Data-data diarsipkan
JUMLAH
CR: …………………………………………%.

……………………………..
Pelaksana/ Auditor

(………………………………)

Anda mungkin juga menyukai