Anda di halaman 1dari 2

PENILAIN AKHIR SEMESTER (PAS)

SEKOLAH MENEGAH UMUM SMA NEGERI 1 SUKAJAYA


TAHUN PELAJARAN 2018/2019
Mata Pelajaran : PLH
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Alokasi Waktu : 90 Menit NILAI:
Nama Pengajar : Asep Firdaus, S.Pd.I
NAMA PESERTA : TANDA TANGAN
PESERTA
KELAS : XII TGL UJIAN :
NOMOR PESERTA : -

I. Pilihan ganda
1. Berikut ini beberapa aktivitas yang terjadi di sekolah, 11. Berikut ini adalah ciri-ciri teknologi modern, kecuali….
kecuali… a. Mekanis elektris
a. Kegiatan belajar mengajar di dalam kelas b. Padat modal
b. Kegiatan membaca buku di perpustakaan c. Menggunakan alat
c. Kegiatan istirahat dan tidur d. Menggunakan bahan impor
d. Kegiatan ekonomi di kantin e. Berdasarkan penelitian mutakhir
e. Kegiatan interaksi sosial 12. Berikut ini hal-hal yang dapat menimbulkan pencemaran,
2. Secara umum, rusaknya kondisi lingkungan disebabkan oleh kecuali….
hal-hal berikut ini, kecuali… a. Zat-zat kimia
a. Menumpuk sampah, terutama sapah plastic b. Limbah industry
b. Udara kotor dari kendaraan bermotor c. Asap kendaraan
c. Polusi suara dari kendaraan bermotor d. Gas rumah kaca
e. Zat radioaktif
d. Pencemaran air karena limbah industri 13. Pembuatan kompos dengan metode sederhana disebut…
3. Langkah-langkah untuk memahami masalah lingkungan a. Kompos modern
adalah sebagai berikut kecuali…. b. Kompos canggih
a. Mengobservasi masalah lingkungan c. Kompos mutakhir
b. Mengidentifikasi masalah d. Kompos multifungsi
c. Analisis Masalah e. Kompos konvensional
d. Mencari solusi 14. Berikut ini yang bukan jenis kompos tradisional adalah….
e. Mencari siapa yang salah untuk di beri sanksi a. Pupuk hijau
4. Sains dalam bahasa latin berate….. b. Pengomposan dengan sistem keranjang
a. Mengetahui c. Pengomposan dengan sistem mesin
b. Memahami d. Pengomposan dengan sistem penimbunan
c. Mengenal e. Pengomposan dengan bantuan cacing
d. Menerapkan 15. Alasan pemanfaatan hidroponik adalah….
e. Alam a. Lahan yang tersedia terbata
5. Secara umum, teknologi terdiri atas tiga jenis, yaitu… b. Tanah tercemar
a. Modern, madya, tradisional c. Untuk menghindari HPT
b. Modern madya dan primitif d. Tidak perlu di pupuk
c. Madya, sederhana dan primitif e. Tidak perlu di siram
d. Modern, madya dan sederhana 16. Salah satu alternative penggunaan koagulan alami adalah
e. Modern, sederhana dan primitive dengan menggunakan koagulan yang berasal dari tepung biji
6. Berikut ini yang merupakan cirri teknologi madya adalah…. Moringa oleifera. Di Indonesia tanaman tersebut di kenal
a. Padat modal sebagai tanaman…
b. Berdasarkan kebiasaan a. Cocor bebek
c. Berdasarkan pengamatan b. Kuping gajah
d. BBerdasarkan alat penelitian c. Beras tumpah
e. Bersifat mekanisme d. Kelor
7. Contoh pemanfaatan nuklir yang benar, kecuali…. e. Sri rejeki
a. Bidang pertania seperti teknologi rekayasa bibit 17. Selain untuk meresapkan air ke dalam tanah, LRB juga
b. Membuat bom atom guna menyerang Negara lain berfungsi untuk…
c. Keperluan di bidang kesehatan a. Sumur galian
d. Untuk rontgen b. Lubang tanam
e. Sebagai Pembangkit listrik c. Pondasi
8. Masuknya bahan atau energy ke dalam lingkungan sehingga d. Sarang pathogen
menyebabkan timbulnya perubahan yang merusak terhadap e. Memproduksi kompos dari bahan organic
leingkungan kesehatan, serta keberadaan manusia dan 18. Produksi ramah lingkungan, artinya…
organisme lainnya disebut…. a. Suatu produksi yang disenangi banyak orang
a. Dampak negative b. Suatu prodak yang tidak menimbulkan efek samping
b. Kontaminasi yang berbahaya bagi lingkungan dan warga
c. Pencemaran c. Suatu produk yang tidak memerlukan banyak biaya
d. Perusakan d. Suatu produk yang tidak memerlukan teknologi canggih
e. Semua salah e. Suatu produk yang tidak memerlukan banyak bahan dan
9. Faktor penyebab timbulnya pencemaran adalah aktivita- alat
aktivitas berikut, kecuali….. 19. Salah satu kriteria produk teknologi yang dapat di
a. Penggunaan insektisida, pestisida, dan herbisida manfaatkan untuk pengelolaan lingkungan hidup adalah…..
b. Kepulan asap kendaraan bermotor a. Mencemari lingkungan
c. Kegiatan industry yang menghasilkan limbah b. Menghasilkan produk yang tidak tahan lama
d. Penanaman pohon c. Ramah lingkungan
e. Kegiatan pertambangan d. Menimbulkan pencemaran
10. Bahan yang dapat mencemari lingkungan disebut… e. Biayanya tidak mudah dijangkau oleh masyarakat
a. Polusi 20. Berikut ini adalah contoh produk teknologi yang
b. Polutan dimanfaatkan untuk mengelola lingkungan hidup disekolah,
c. Senyawa kecuali….
d. Datergen a. Tebang pilih
e. Semua salah b. Hidropnik
c. Penjernihan air
d. Kompos
e. Lubang resapan biopori
21. Hidroponik berasal dari bahasa latin, yaitu hydros yang c. Digunakan untuk mengelola kelestarian lingkungan
berarti… hidup
a. Tanah d. Berpenampilan spektakuler dan canggih
b. Media e. Digunakan untuk segala macam pemenuhan kebutuhan
c. Air 24. Berikut ini adalah pengaruh dari pemanasan global,
d. Udara kecuali….
e. Tanah a. Es di kutub akan mencair
22. Berikut ini yang bukan perangkat teknologi untuk b. Penanggulangan penyakit lebih murah
mempermudah pekerjaan manusia adalah…. c. Perubahan vegetasi
a. Komputer d. Perubahan sirkulasi plankton dan sebaran ikan
b. Televisi e. Hilangnya dataran rendah yang produktif
c. Internet 25. Dampak negative dari penggunaan teknologi yang tidak
d. Remote control bijaksana adalah….
e. Kantong kertas a. Manusia menjadi budak teknologi
23. Berikut ini adalah pernyataan tentang teknologi tepat guna, b. Mempermudah pekerjaan manusia
kecuali…. c. Mempercepat penyelesain pekerjaan
a. Harus dapat memberikan manfaat bagi manusia dan d. Meningkatkan hasil produksi
kelestarian lingkungan e. Meningkatkan efisiensi dan efektivitas
b. Teknologi ramah lingkungan

II. Esay

1. Apa yang dimaksud dengan polutan ?


2. Tuliskan ciri-ciri teknologi tradisional ?
3. Jelaskan kreteria teknologi yang dapat di manfaatkan bagi pengelolaan lingkungan !
4. Sebutkan beberapa keuntungan bertanam dengan cara hidroponik ?
5. Tuliskan empat macam dampak dari pemanasan global ?

Anda mungkin juga menyukai