Anda di halaman 1dari 7

TABEL ANALISIS JENIS PENGETAHUAN

PADA MATERI KOLOID

No Label Jenis Pengetahuan


Konsep Faktual Konseptual Prosedura
Makroskopis Submikroskopis Simbol l
1. Koloid Campuran
heterogen yang
terdiri dari fase
pendispersi dan
fase terdispersi
(Syukri, S. 1999)
2. Aerosol Koloid cair atau
padat dalam gas
(Syukri, S. 1999)

3. Sol Koloid padatan


dalam cair ( Syukri,
S. 1999)

4. Buih Koloid gas dalam


cairan (Syukri, S.
1999)
5. Emulsi Koloid cair dalam
cairan (Syukri, S.
1999)

6. Koloid Koloid yang suka


Liofil berikatan dengan
mediumnya
sehingga sulit
dipisahkan atau
(l) sangat stabil
+ NaOH(aq) → (Syukri, S. 1999)

(s)
7. Koloid 2H2S(g) + SO2(aq) → Koloid yang tidak
Liofob 3S(s) + 2H2O(l) menyukai
mediumnya
sehingga cenderung
memisah dan
akibatnya tidak
stabil (Syukri, S.
1999)
8. Gerak Gerakan yang
Brown selalu lurus dan
akan patah bila
bertabrakan dengan
partikel lain
(Syukri, S. 1999)
9. Efek Arah pantulan yang
Tyndall tidak teratur karena
partikel tersebar
secara acak
sehingga pantulan
cahaya itu
berhamburan ke
segala arah (
Syukri, S. 1999)

10. Adsorpsi Melekatnya zat lain


pada permukaan
koloid (Syukri, S.
1999)

11. Koagulasi Penggumpalan


partikel koloid
sehingga jatuh ke
dasar bejana (
Syukri, S. 1999)
12. Koloid Koloid yang dapat
Pelindung melindungi koloid
lain dari proses
koagulasi atau
penggumpalan
(Syukri, S. 19990

13. Cara Teknik mengubah


Dispersi gumpalan materi
atau suspensi kasar
menjadi lebih kecil
sehingga tersebar
dan berukuran
koloid (Syukri, S.
1999).
14. Cara Teknik
Kondensas penggabungan
i (kondensasi)
partikel kecil
menjadi lebih besar
sampai berukuran
koloid (Syukri, S.
1999).
15. Cara Menambahkan Pembuatan
Reaksi pereaksi tertentu sol
Kimia kedalam larutan belerang
sehingga hasil dari reaksi
reaksinya berupa antara
koloid (Syukri,S. hidrogen
1999) sulfida
dengan
belerang
dioksida
yaitu
dengan
mengalirka
n gas H2S
ke dalam
larutan SO2
16. Cara Menukar pelarut Larutan
Pertukaran atau menambahkan jenuh
Pelarut pelarut lain, jika kalsium
senyawa lebih asetat
sukar larut dalam dicampur
pelarut kedua dengan
(Syukri,S.1999) alkohol
akan
terbentuk
suatu
koloid
berupa gel.
17. Pendingina Campuran Membuat
n Berlebih didinginkan koloid es
sehingga salah satu dengan
senyawa membeku mendingin
(Koloid) kan
(Syukri,S.1999) campuran
eter atau
kloroform
dengan air.
18. Cara Menggerus atau Menggerus
Mekanik menggiling partikel serbuk
kasar sampai belerang
berukuran koloid bersama-
(Syukri,S.1999) sama
dengan
suatu zat
inert
seperti gula
pasir,
kemudian
diaduk
dengan
medium
dispersi.
19. Cara Membuat koloid Agar-agar
Peptisasi dengan dipeptisasi
menambahkan oleh air,
suatu cairan kepada nitro
partikel kasar selulosa
(endapan) sehingga oleh
pecah menjadi aseton,
koloid karet oleh
(Syukri,S.1999) bensin.
Endapan
NiS
dipeptisasi
oleh H2S
dan
endapan
Al(OH)3
oleh AlCl3
20. Cara Membuat koloid Mencelupk
Elektronik dengan an dua
mencelupkan dua elektroda
elektroda dan logam
bergabung kedalam
membentuk air,
partikel koloid kemudian
emas dialiri arus
(Syukri,S.1999). listrik
tegangan
tinggi,
sehingga
suhunya
sangat
tinggi,
akibatnya
atom-atom
emas lepas
dari dari
elektrodan
dan
bergabung
membentu
k partikel
koloid
emas.

Anda mungkin juga menyukai