Anda di halaman 1dari 3

Nama : Rakhmat

NIM : 838070432

TUGAS!
1. Tulislah 10 kata yang menggunakan konfiks memper-kan. Uraikan turunan bentuk dasar
dan kata dasarnya!
Jawab:
a. Mempergunakan
Konfiks : memper – kan
Kata dasar : guna
b. Memperdebatkan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : debat
c. Mempersembahkan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : sembah
d. Memperjualbelikan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : - jual
-beli
e. Memperlihatkan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : lihat
f. Mempertanggungjawabkan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : - tanggung
-jawab
g. Mempermasalahkan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : masalah
h. Memperkirakan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : kira
i. Memperbolehkan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : boleh
j. Mempertanyakan
Konfiks : memper - kan
Kata dasar : tanya

2. Tuliskan 10 kata yang menggunakan konfiks me-kan. Uraikan turunan bentuk dasar dan
kata dasarnay!
Jawab :
a. Menemukan
Konfiks : me - kan
Kata dasar : temu
b. Menduakan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : dua
c. Melarikan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : lari
d. Melakukan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : laku
e. Melamarkan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : lamar
f. Memasukkan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : masuk
g. Menyatukan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : satu
h. Menuliskan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : tulis
i. Mengirimkan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : tulis
j. Memutarkan
Konfiks : me – kan
Kata dasar : putar

3. Tulislah 10 kata majemuk. Gunakan dalam konstruksi kalimat.


Jawab :
a. Pejabat tinggi : masyarakat hanya bisa gigit jari menyaksikan aksi walk out
para pejabat tinggi dalam rapat paripurna tentang pengesahan
UU MD3.
b. Anak pungut : sebagai anak pungut, dia tidak merasa dibedakan dalam
keluarganya.
c. Pedagang kaki lima : satpol pp kembali mengamankan beberapa pedagang kaki
lima yang berdagang di tepi jalan menuju pusat kota.
d. Pancaindera : pancaindera manusia memiliki peran masing-masing sesuai
dengan fungsinya.
e. Larut malam : saat pekerjaan menumpuk, terkadang tak terasa kita
menyelesaikannya hingga larut malam.
f. Kapal selam : pemerintah Indonesia berencana akan menambah armada
kapal selam dengan mengimpor dari Rusia.
g. Perang dunia : akhir perang dunia II masih menyisakan cerita yang sampai
sekarang menjadi sejarah dunia.
h. Rumah sakit : korban kecelakaan itu langsung dilarikan ke rumah sakit
terdekat.
i. Anak emas : berkat prestasi yang diraihnya, dia menjadi anak emas guru-
gurunya di sekolah.
j. Naik turun : harga sembako sejak 4 tahun terakhir, salalu mengalami naik
turun yang mengakibatkan tidak stabilnya perekonomian di
Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai