Anda di halaman 1dari 22

PERTUMBUHAN

DAN
PERKEMBANGAN
PERTUMBUHAN

Disebabkan oleh :
pertambahan jumlah sel dan ukuran
sel-sel penyusun tubuh mahluk hidup

Bukti :
penambahan tinggi, penambahan besar
diameter mh.
PERKEMBANGAN

Proses perubahan mahluk hidup dengan


pembentukan organ-organ yang mengarah
pada kedewasaan

Ciri tahap akhir perkembangan :


Kematangan organ-organ reproduksi
TAHAPAN
PERKEMBANGAN MANUSIA

• Kemampuan berkembang biak

• Kemampuan berpikir

• Kemampuan emosional
FERTILISASI

Meleburnya sel kelamin jantan (sperma)


dengan sel kelamin betina (ovum/sel telur)
yang menghasilkan ZIGOT
Berikutnya zigot
akan membelah
terus :

1→ 2 → 4 → 8 → 16
→ 32 sel dst

Bila selnya banyak


disebut dengan
EMBRIO
PERKEMBANGAN
JANIN DALAM
RAHIM
TRI SEMESTER PERTAMA

• Panjang kurang
lebih 5,5 cm
• Bentuk seperti
manusia
• Kepala + besar
• Bisa
menggerakkan
tangan dan kaki
TRI SEMESTER KEDUA

• Panjang lebih
kurang 19 cm
• Muka tumbuh
memanjang
• Detak jantung
terasa
• Gerakan aktif
TRI SEMESTER KETIGA

• Bila mendekati
kelahiran panjangnya
mencapai 50 cm
• Organ-organ sudah
lengkap
PASCA KELAHIRAN :

• Usia 1-2 th : belajar berjalan dan


mengendalikan organ tubuh.
• Usia 2-5 tahun : Kematangan organ-organ
tubuh kecuali organ reproduksi
• Usia 8-10 dan berakhir pada usia 16-16
tahun: Kematangan organ reproduksi

> Data/Biologi/film/pertumbuhan 1
ORGAN REPRODUKSI WANITA
YANG SUDAH MATANG
(KELAMIN PRIMER)
KELAMIN SEKUNDER WANITA

• Kulit menjadi lebih halus


• Tumbuh rambut di daerah
kemaluan
• Pembesaran pada kelenjar
mammae
• Terjadi menstruasi
SIKLUS MENSTRUASI
• Rata-rata ovulasi terjadi setiap 28 hari 1 x
• Sel telur yang sudah matang di ovarium akan di
keluarkan serta ditangkap oleh vimbrae pada tuba
valopii.
• Sementara dinding rahim menebal pada saat proses
telur menjadi matang sampai dengan telur
perjalanan menuju tuba falopii.
• Bila tidak terjadi fertilisasi, telur akan rusak dan
meluruh bersama dengan dinding rahim yang telah
menebal
ORGAN REPRODUKSI LAKI-LAKI
YANG SUDAH MATANG
(KELAMIN PRIMER)
KELAMIN SEKUNDER PRIA

• Otot –otot membesar


• Suara membesar dan berat
• Tumbuh jakun
• Tumbuh rambut di daerah kemaluan
• Tumbuh rambut di wajah
• Mimpi basah (kemampuan
menghasilkan sperma)
• Wanita dan pria yang sudah mengalami
kematangan pada organ reproduksinya
belum tentu memiliki daya pikir dan
tingkat emosi yang sudah matang pula.

• Oleh karenanya manusia mampu


mengendalikan tingkat
perkembangbiakannya.

Anda mungkin juga menyukai