Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN KOLAKA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS POMALAA
Jl. Protokol No.1 Kel. Dawi-Dawi Kec. Pomalaa, Kab. Kolaka
Call Center : (0405)2401890 E-mail : puskesmaspomalaa123@gmail.com Kode Pos 93562

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS


NOMOR : /PUSK-PML/SK/ /2018

TENTANG

PEMBERIAN INFORMASI KEPADA MASYARAKAT TUJUAN


KEGIATAN PROGRAM DAN PELAYANAN PUSKESMAS
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS POMALAA,

Menimbang : a. bahwa untuk peningkatan mutu pelayanan kesehatan maka perlu


pemberian informasi kepada masyarakat tentang program dan pelayanan
yang ada di Puskesmas Pomalaa;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana yang dimaksud dengan


huruf a, perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Tentang
Pemberian Informasi Kepada Masyarakat Kegiatan Program dan
Pelayanan Puskesmas;

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tentang


Pelayanan Publik;

2. Undang-Undang Nomor 36 tentang Tenaga Kesehatan;

3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 47 Tahun 2016 tentang


Fasilitas Pelayanan Kesehatan;

4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas;

5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 99 Tahun 2015


tentang Perubahan Atas Peraturan Manteri Kesehatan Nomor 71 Tahun
2013 Tentang Pelayanan Kesehatan Pada Jaminan Nasional;

6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2016


tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;

7. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 59/2015 tentang Komisi


Akreditasi FKTP;
MEMUTUSKAN;

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG PEMBERIAN


INFORMASI KEPADA MASYARAKAT KEGIATAN PROGRAM DAN
PELAYANAN PUSKESMAS;

Kesatu : Menetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Tentang Pemberian Informasi


Kepada Masyarakat Kegiatan Program dan Pelayanan Puskesmas Pomalaa,
sebagaimana terlampir dan merupakan bagian tidak terpisahkan dari surat
keputusan ini;

Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

DITETAPKAN DI: POMALAA


PADA TANGGAL: 05 MARET 2018
KEPALA PUSKESMAS POMALAA,

dr. KAMRULLAH
Penata Tk.I.Gol.III/d
NIP. 197507032006041020
LAMPIRAN : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
NOMOR : /PUSK-PML/SK/III/2018

PEMBERIAN INFORMASI KEPADA MASYARAKAT TUJUAN


KEGIATAN PROGRAM DAN PELAYANAN PUSKESMAS

1. Jenis Pelayanan Dalam Gedung Di Puskesmas Pomalaa


No Jenis Pelayanan Waktu Keterangan
1. Rekam Medik 08.00-11.00 *Pelayanan pendaftaran hari
2. Pelayanan Pendaftaran 08.00-11.00 Senin - hari Kamis s/d
3. Pelayanan Poli Umum & Pelayanan 08.00-11.00 11.00 dan hari Jum’at dan
Tindakan Sabtu s/d 10.30.
4. Pelayanan Poli Gigi 08.00-11.00 *Jenis pelayanan khusus
5. Pelayanan Poli KIA 08.00-11.00 hari Jum’at s/d 11.30 dan
6. Pelayanan Poli MTBS 08.00-11.00 hari Sabtu s/d 13.00.
7. Pelayanan Obat/ Apotek 08.00-11.00 *Pelayanan HOMECARE 24
8. Pelayanan Laboratorium 08.00-11.00 jam melalui call center
9. Pelayanan Imunisasi 08.00-11.00
10. Pelayanan TB/ Kusta 08.00-11.00
11. Pelayanan Klinik Gizi 08.00-11.00
12. Pelayanan Klinik Sanitasi 08.00-11.00
13. Pojok ASI 08.00-11.00
14. Pelayanan Administrasi 08.00-11.00
08.00-11.00

15. Pelayanan UGD


16. Pelayanan Persalinan (KB) 24 Jam Setiap Hari
17. Pelayanan Perawatan Nifas
2. Jenis Pelayanan Luar Gedung
1. Posyandu Balita
Jadwal posyandu:

TANGGAL PELAKSANA
NO DESA/ KELURAHAN KET
POSYANDU IMUNISASI
1 2 Oko - Oko ( Harapan Bangsa) Hj. Darmia, AMK

2 2 Oko - Oko (Lawania) Hj. Darmia, AMK

3 3 Sopura ( Tunawaraka ) Hj. Darmia, AMK

4 5 Hakatutobu ( Trans ) Hj. Darmia, AMK

5 5 Hakatutobu ( Sejahtera ) Hj. Darmia, AMK

6 6 tambea ( Bahari ) Hj. Darmia, AMK

7 9 Pomalaa ( Melati ) Hj. Darmia, AMK

8 10 Kumoro ( Mawar ) Hj. Darmia, AMK

9 11 Dawi - Dawi ( Mattirowalie ) Hj. Darmia, AMK

10 12 Dawi - Dawi ( Bahari ) Hj. Darmia, AMK

11 13 Dawi - Dawi ( serbaguna ) Syarifuddin, A. Md.Kep

12 16 Dawi - Dawi ( Marannu ) Syarifuddin, A. Md.Kep

13 17 Dawi - Dawi ( Bajigau ) Syarifuddin, A. Md.Kep

14 18 Tonggoni ( Menuju Sehat ) Syarifuddin, A. Md.Kep

15 19 Totobo ( Lestari ) Syarifuddin, A. Md.Kep

16 20 Pelambua (Senyum ) Syarifuddin, A. Md.Kep

17 23 Pelambua ( Cinta Seahat ) Syarifuddin, A. Md.Kep

18 24 Pesouha ( Samaturu ) Syarifuddin, A. Md.Kep

19 25 Huko - Huko ( Sukamaju ) Syarifuddin, A. Md.Kep

20 26 Huko - Huko ( Tetelara ) Syarifuddin, A. Md.Kep


2. Puskesmas Pembantu
NO JENIS PELAYANAN JADWAL

1 Puskesmas Pembantu Senin s/d Kamis (08.00-11.00)

Jumat (08.00-10.30)

Sabtu (08.00-11.00)

DITETAPKAN DI: POMALAA


PADA TANGGAL: 05 MARET 2018
KEPALA PUSKESMAS POMALAA,

dr. KAMRULLAH
Penata Tk.I.Gol.III/d
NIP. 197507032006041020

Anda mungkin juga menyukai