Anda di halaman 1dari 1

Nama : lisnawati

Nim : 142310101033

TEORI KEPERAWATAN LYDIA E. HALL (Model inti, perawatan dan


pengobatan / core, care and cure model )

Konsep-konsep utama dan definisi-definisi :

1. Behavior (perilaku) : segala sesuatu yang diucapkan atau dikerjakan yang


dikendalikan oleh perasaan, baik yang sadar maupun tak sadar.
2. Reflection (refleksi) : metode komunikasi karya Roger, yakni menyeleksi
bahasa verbal pasien yang diulang kembali kepadanya menggunakan susunan
kata-kata yang berbeda, untuk memintanya menggali perasaan-perasaannya
lebih jauh.
3. Self-awareness : mengacu pada kondidi yang dicapai pasien dimana para
perawat berusaha keras membantunya.
4. Second stage ilness : tahap penyembuhan non akut suatu penyakit.
5. Wholly professional nursing (perawatan profesional menyeluruh) : secara tak
langsung menyebut penanganan perawatan yang diberikan secara eksklusif
oleh RN telah diajarkan dengan ilmu-ilmu perilaku, yang mengambil tanggung
jawab dan peluang untuk melakukan koordinasi dan memberikan perawatan
total pada pasien-pasien mereka. Konsep ini meliputi prinsip-prinsip
pemeliharaan (nurturing), pengajaran (teaching), dan saran (advocacy) untuk
membantu penyembuhan.

Teori Hall meliputi :


 Care : menyinggung pada hands-on, perawatan tubuh pasien secara intim dan
termasuk hubungan yang menenangkan(comforting) dan mengayomi(nurtuting
relation-shap).
 Core : melibatkan penggunaan terapi diri sendiri dalam berkomunikasi dengan
pasien.
 Cure : aspek perawatan yang terlibat bersama dengan urusan berbagai
pengobatan dan treatment.

Asumsi-asumsi utama :
a. Nursing : para pasien seharusnya hanya dirawat oleh profesional RN yang
dapat mengambil tanggung jawab penuh atas perawatan dan pengajaran.
Keahlian perawatan berpusat di sekitar tubuh. Hall memandang seorang pasien
tersusun atas Body (tubuh), Pathology, dan Personality (kepribadian).
b. Health : menjadi sakit (becoming ill) adalah perilaku (behavior).
c. Environment

Anda mungkin juga menyukai