Anda di halaman 1dari 8

DAFTAR CEKLIST DAN PELAKSANAAN UJI PRAKTIK / OBSERVASI

PERAWAT GIGI KEAHLIAN : JENJANG AHLI MUDA NAIK KE JENJANG AHLI MADYA

UNIT KOMPETENSI
KODE UNIT :
• JUDUL UNIT : Melakukan perawatan pasca operasi pada rongga mulut

NAMA PESERTA UJI :


NAMA PENGUJI :
TEMPAT ASSESMENT :
TANGGAL ASSESMENT :

KRITERIA INDIKATOR PERTANYAAN / POINT TINDAKAN PENCAPAIAN PENILAIAN


UNJUK KERJA UNJUK KERJA INSTRUKSI YANG DICEK YA TDK K BK
Elemen Kompetensi :
• 01. Menyiapkan tindakan perawatan pasca operasi pada rongga mulut

1.1 Persiapan Dapat Peragakan cara Dental unit dan


Ruangan memperagakan menyiapkan dental perlengkapannya dalam
pelayanan cara menyiapkan unit dan cek fungsi keadaan siap pakai
kesehatan gigi dental unit dan perlengkapannya
dan mulut di mengecek fungsi
siapkan perlengkapannya

1
1.2 Peralatan Dapat Persiapkan instrument dasar dan alat
perawatan pasca mempersiapkan instrument perawatan perawatan pasca operasi di
operasi di instrumen pasca operasi di rongga mulut siap di gunakan
rongga mulut di perawatan pasca rongga mulut
siapkan terdiri operasi di rongga
dari: mulut
1. Kaca
mulut.
2. Sond
e
3. Pince
t
4. Pince
t anatomis
5. Pince
t chirurgis
6. Gunti
ng
lancip/tajam
7. Kom
kecil
8. Sofrat
ule
9. Beng
kok

2
10. Perla
k dan alasnya
11. Samp
iran (skerem)
1.3 Bahan-bahan Dapat siapkan Bahan-bahan Bahan-bahan perawatan pasca
perawatan pasca mempersiapkan perawatan pasca operasi di rongga mulut siap
operasi di Bahan-bahan operasi di rongga pakai
rongga mulut perawatan pasca mulut
disiapkan, terdiri operasi di rongga
dari : mulut
1. NaCl
0,9%
2. Air
hangat
3. pleste
r

1.5 Dokumen di Dapat Siapkan dokumen Dokumen rekam medik pasien


siapkan menyiapkan rekam medik pasien telah siap
dokumen rekam
medik pasien
1.6 Persiapan Alat Dapat Peragakan Memakai Alat Pelindung Diri
pelindung diri memperagakan penggunaan APD (APD)
disiapkan : penggunaan APD
1. apron
2. masker
3. sarung tangan

3
Elemen Kompetensi 02. Menyiapkan pasien untuk tindakan perawatan pasca operasi di rongga mulut

2.1 pengkajian Dapat Lakukan Pengkajian selesai


pasien melakukan pengkajian dilakukan
1. Memperkena pengkajian pasien
lkan diri pasien
2. Dapat
memperagakan
identifikasi pasien
3. Pasien di
anamnesa
4. Pasien
dilakukan
pengukuran tanda
– tanda vital
5. Pasien
dilakukan
pengkajian
kesehatan gigi dan
mulut intra dan
ekstra oral

2.2 Pasien Memposisikan Posisikan pasien posisi pasien telah sesuai


diposisikan siap pasien sesuai sesuai tindakan yang dengan tindakan yang akan
dilakukan tindakan dengan tindakan akan dilakukan dilakukan
yang akan

4
dilakukan

Elemen :03.Pelaksanaan tindakan perawatan pasca operasi di rongga mulut

3.1 Komunikasi Dapat jelaskan tentang Pasien mengerti tentang


terapeutik menjelaskan tindakan yang akan tindakan yang akan dilakukan
diberikan tentang tindakan dilakukan
yang akan
dilakukan
3.2 Posisi Dapat Peragakan Posisi Posisi operator sesuai
operator sesuai memperagakan operator sesuai tindakan yang akan dilakukan
tindakan yang Posisi operator tindakan yang akan
akan dilakukan sesuai tindakan dilakukan
yang akan
dilakukan

3.3 Tindakan Dapat peragakan tahap- perawatan pasca operasi di


perawatan pasca memperagakan tahap perawatan rongga mulut telah dilakukan
operasi di rongga tahap-tahap pasca operasi di
mulut di lakukan perawatan pasca rongga mulut
sesuai hasil diagnosa operasi di rongga
pengkajian: mulut
1. Pasang slaberche

5
pada klien.
2. Persilahkan klien
berkumur povidine
iodine 10%
3. Lakukan asepsis
ekstra dan intra oral
menggunakan
povidine iodine 10
%
4. memasang
pengalas dan di
sesuaikan dengan
kebutuhan
5. membuka set
ganti luka tuang
NaCl 0,9%
secukupnya kedalam
kom
6. memakai sarung
tangan, ambil pincet
anatomi steril
7. membasahi plester
dengan NaCl 0,9%
8. membuka penutup
luka dengan
menggunakan pincet
angkat plester dan
kasa yang teratas

6
buang kedalam
bengkok
9. mengangkat kasa
yang melekat pada
luka
10. membersihkan
luka dengan
menggunakan NaCl
0,9% dengan cara di
tekan-tekan
11. mengeringkan
luka dengan kasa
steril
12. memberi
sofratule jika perlu
13. menutup luka
dengan kasa steril
dengan plester
14. Cuci tangan
setelah berkontak
dengan klien dan
area pelayanan.

04. Menyelesaikan tindakan

4.1 Pendidikan Dapat Berikan Pendidikan Pasien mengerti Pendidikan

7
kesehatan sesudah memberikan kesehatan sesudah kesehatan yang berikan
tindakan perawatan Pendidikan tindakan perawatan
pasca opeasi di kesehatan pasca opeasi di
rongga mulut sesudah tindakan rongga mulut
perawatan pasca
opeasi di rongga
mulut

4.2 Melakukan Dapat melakukan Lakukan Sterilisasi Alat dalam kondisi steril
kolekting, Sterilisasi peralatan
precleaning, peralatan
cleaning,
pengeringan,
pouches, labeling,
steriliasi alat

4.3 Sampah di buang Dapat melakukan Sampah dibuang sesuai dengan


Lakukan pembuangan
sesuai jenisnya pembuangan jenis nya
sampah sesuai
sampah sesuai
jenisnya
jenisnya
4.4 Dental unit di Dapat melakukan Lakukan desinfeksi Dental unit siap digunakan
desinfeksi desinfeksi dental dental unit kembali
unit

Anda mungkin juga menyukai