Anda di halaman 1dari 2

SOLUSI SOAL SELEKSI OMIPA UNRAM 2018

1. Informasi yang diperoleh dari grafik


- Kedua benda bergerak dipercepat
- Pada t = 10 sekon Kecepatan benda P dan
benda P sama vt = 15 m/s
- Kecepatan awal benda Q 10 m/s

Persamaan gerak benda P


𝑣𝑡 = 𝑎𝑡
Subtitusi nilai t = 10 s dan vt = 15 m/s, sehingga diperoleh
15 3
𝑎𝑝 = 10 = 2 m/s2

Persamaan gerak benda Q


𝑣𝑡 = 𝑣0 + 𝑎𝑡
Subtitusi nilai t = 10 s, v0 =10 m/s dan vt = 15 m/s, sehingga diperoleh
15−10 1
𝑎𝑝 = = 2 m/s2
10

Untuk mencari kapan dan dimana kedua benda bertemu, gunakan syarat:
𝑆𝑝 = 𝑆𝑄
1 1
𝑎𝑝 𝑡 2 = 𝑣0 𝑡 + 2 𝑎𝑞 𝑡 2
2
3 2 1
𝑡 = 10𝑡 + 4 𝑡 2
4
1 2
𝑡 = 10𝑡
2

𝑡 = 20 sekon (waktu yang dibutuhkan kedua benda untuk bertemu)


Menentukan nila 𝑆𝑃 atau 𝑆𝑄
1
𝑆𝑃 = 2 𝑎𝑝 𝑡 2
3
= 4 (20)2

= 300 m (dari titik awal)


2. Informasi yang diperoleh dari soal
- Setelah benda B ditumpangkan maka
kedua benda akan bergerak dengan
kecepatan konstan (GLB) sehingga a = 0
- Tidak ada gesekan antara kedua
permukaan balok
- Gunakan koefisien gesek kinetis karena
benda dapat bergerak akibat gaya yang
diberikan

Analisis gaya-gaya yang bekerja pada benda saat benda B sudah berada diatas benda A

A F

fk
Terapkan hujum II Newton

∑F = ∑m.a

F – fk = (mA + mB).a

Karena nilai a = 0, maka

F – fk = 0

𝐹 = 𝜇𝑘 . 𝑁

𝐹 = 𝜇𝑘 (𝑤𝐴 + 𝑤𝐵 )

𝐹 = 𝜇𝑘 . 𝑔(𝑚𝐴 + 𝑚𝐵 )
𝐹
𝑚𝐵 = 𝜇 − 𝑚𝐴
𝑘 .𝑔

26
𝑚𝐵 = 0,2.10 − 5

𝑚𝐵 = 8 kg

Anda mungkin juga menyukai