Anda di halaman 1dari 1

PR PEMROGRAMAN DAN METODE NUMERIK 3

Petunjuk pengerjaan:
(a) Sebagai hasil dari PR ini adalah SDLC langkah no 1-3.

1. Gunakan struktur nested loop (dobel loop for) untuk membuat program yang
menampilkan hal berikut:
1
2 4
3 6 9
4 8 12 16
5 10 15 20 25

2. Buatlah sebuah program untuk membuat array (5x5) yang masing-masing


komponennya mempunyai nilai sebagai berikut, dan tampilkan hasilnya.
A[1][1]=2, A[1][2]=3, A[1][3]=4,..., A[2][2]=4,..., A[5][5]=10
Syaratnya adalah pemberian nilai tidak dilakukan dengan cara A[1][2]=3, tetapi
dilakukan dengan melakukan perhitungan menggunakan indeks-indeks array.
3. Keadaan gas ideal dapat dinyatakan sebagai berikut,
𝑝𝑉 = 𝑛𝑅𝑢 𝑇
dengan p adalah tekanan [kPa], V adalah volume [liter], n adalah jumlah mole
[mol], Ru adalah konstanta gas universal (=8,314 L . kPa/mol . K), dan T adalah
temperatur [K].
Sebagai input, masukkan jumlah mol [mol] dan temperatur [oC]. Hitung dan
tampilkan bagaimana volume gas berubah (dalam m3) akibat tekanan
mengalami perubahan dari 100 ke 1000 kPa (hitung volume per perubahan
100 kPa). Perhatikan: satuan yang sesuai
4. Kecepatan turun parasut dapat didekati dengan persamaan:
gm
V (t )  (1  e( c / m )t )
c
dimana g adalah percepatan gravitasi (9.8 m2/s), c adalah koefisien drag (12.4
kg/sec), m adalah massa orang (81.5kg). Tuliskan program untuk menghitung
jarak yang ditempuh dari t=A ke t=B, dengan A dan B sebagai input.
Hint: jarak adalah integral dari kecepatan.

Anda mungkin juga menyukai