Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Handy Talky disebut secara singkat HT adalah sebuah alat komunikasi yang
bentuknya mirip dengan telepon genggam yang dapat mengkomunikasikan dua
orang atau lebih dengan menggunakan gelombang radio dan sering dipakai untuk
komunikasi yang sifatnya sementara karena salurannya dapat diganti-ganti setiap
saat. Kebanyakan handy talky digunakan untuk melakukan kedua fungsinya yaitu
berbicara ataupun mendengar.

Pengertian Handphone merupakan alat telekomunikasi elektronik dua arah yang


bisa dibawa kemana-mana dan memiliki kemampuan untuk mengirimkan pesan
berupa suara. Pengertian tersebut merupakan pengertian handphone secara umum.
Dalam keseharian kini manusia hampir tidak bisa lepas dari handphone. Apalagi
dengan semakin berkembangnya handphone sehingga handphone memiliki
berbagai fungsi sekaligus.

1.2. Rumusan Masalah

Bagaimana cara merubah fungsi HP menjadi HT dan pengeetian HP dan HT

1.3. Tujuan Penulisan

Mengetahui pengertian HP dan HT beserta cara untuk merubah fungsi HP menjadi


HP

Anda mungkin juga menyukai