Contoh Analisis Capaian KB

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

ANALISIS CAPAIAN KINERJA UPAYA KB BULAN MARET

KB PUS dengan 4T =
DO KB =

Dari hasil pencapaian kegiatan KB, ternyata cakupan KB PUS dengan 4T di bawah
target yang ditetapkan, pencapaian DO KB melebihi target dan pemeriksaan HIV
pada bumil belum mencapai target yang ditetapkan.

1.Pencapaian DO KB terlalu tinggi disebabkan karena:

Pencapaian
DO KB
melebihi
target 24%

Dari diagram di atas dapat di simpulkan masalah dari DO KB adalah:

- Pengetahuan masyarakat tentang MKJP masih kurang


- Pemahaman petugas tentang definisi operasional DO KB
- Promosi tentang KB tentang MKJP kurang intensif
- Kurang lengkapnya alat penunjang untuk penyuluhan KB pasca salin
- Kerjasama lintas sektoral masih kurang
- Menejemen alkon yang tidak tepat

2.Tidak tercapainya pelayanan PUS dengan 4T Karena:

Pelayanan PUS
dengan 4T tidak
mencapai target
62,6% dari target
80%
Dari diagram di atas dapat di simpulkan masalah dari pelayanan PUS 4T tidak sesuai
target karena:

- Pembinaan KB kepada PUS dengan 4T kurang di lakukan oleh petugas


karena transpot
- Pengetahuan yang kurang PUS dengan 4T tentang resiko tinggi bila terjadi
kehamilan
- Kurangnya sarana penunjang penyuluhan
- kurangnya sarana untuk melakukan pelayanan KB
- Kurang maksimalnya kerja sama lintas program dan lintas sektor

Kesimpulan dari analisa capaian kinerja program KB adalah:


Pencapaian dari 9 indikator hanya 3 yang di bawah target.pencapaian target
yang paling rendah adalah pemeriksaan HIV pada bumil,pelayanan KB PUS
dengan 4T, dan pelayanan KB dengan komplikasi.hal ini dikarenakan
kurangnya pengetahuan sasaran dan koordinasi linpro dan linsek.

Rekomendasi kepala puskesmas :


- meningkatkan pengetahuan sasaran
- kerja sama lintas program dan lintas sektor untuk pelaksanaan kegiatan
- mengusulkan sarana dan prasarana

Dari rekomendasi di atas maka di buat rencana tindak lanjut:

1.Tingginya angka DO
- Promosi KB MKJP di mulai sejak catin dan hamil
- Pembinaan pada pelaksana tentang definisi operasional
- Kerja sama prihal alkon dengan UPT KB
- Mengusulkan sarana ke dinas untuk sarana penyuluhan

2.Pelayanan KB PUS dengan 4T


- Promosi KB
- Kunjungan rumah PUS 4T untuk pembinaan
- Mengajukan usulan ke Dinas Kesehatan sarana Mengusulkan tambahan
Jumlah biaya kegiatan ke BOK

Anda mungkin juga menyukai