Anda di halaman 1dari 8

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Penyuluh Pertanian Muda


2. Kode Jabatan : JFT (penyuluh pertanian lapangan)
3. Unit Organisasi : BKPPP Kota Bengkulu

Eselon I :-

Eselon II :-

Eselon III :-

Eselon I V :-

4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

Kepala BKPPP

K J F BKPPP Sekretaris BKPPP

Kabid DP Kabid KP Kabid Yanluh Kabid Bangluh

Pimpinan
BP3K - Ratu Agung

Kelompok Jabatan Fungsional Balai Penyuluhan Pertanian

PP Penyelia PP Pertama PP Muda PP Madya

(Tulis jabatan saudara dengan diberi warna berbeda dan dilengkapi dengan 2 (dua)
jabatan diatasnya dan 2 (dua) jabatan dibawahnya (jika ada) serta jabatan-jabatan
yang setara.

1
5. Ikhtisar Jabatan :
Melaksanakan kegiatan persiapan penyuluhan pertanian, pelaksanaan penyuluhan pertanian,
evaluasi dan pelaporan, serta pengembangan penyuluhan pertanian pada proses
pembelajaran non formal pelaku utama dan pelaku usaha agar mereka mau dan
mampu menolong dan mengorganisasikan dirinya dalam mengakses informasi
pasar/teknologi/permodalan dan sumberdaya lainnya sebagai upaya untuk
meningkatkan produktivitas, efisiensi usaha, pendapatan dan kesejahteraannya serta
meningkatkan kesadaran dalam pelestarian fungsi lingkungan hidup.

6. Uraian Tugas:
(1) Melakukan Identifikasi Potensi Wilayah dengan mengumpulkan, mengolah,
menganalisis data primer maupun data sekunder keadaan wilayah dan agroekosistem
agar memudahkan dalam penyusunan rencana pembangunan dan pengembangan
usahatani tertentu
(2) Menyusun programa penyuluhan pertanian dengan membuat rencana secara tertulis
yang disusun secara sistematis untuk memberikan arah dan pedoman sebagai alat
pengendali pencapaian tujuan penyuluhan,
(3) Menyusun Rencana Kerja Tahunan Penyuluh dengan membuat jadwal kegiatan
yang disusun berdasarkan programa penyuluhan setempat yang dilengkapi dengan hal-
hal yang dianggap perlu untuk berinteraksi dengan pelaku utama dan pelaku usaha,
(4) Menyusun Materi Penyuluhan dalam bentuk sinopsis dan skenario
film/Video/VCD/DVD sebagai alat bantu dalam penyuluhan
(5) Melaksanakan Kegiatan Tatap Muka pada pelaku utama dan pelaku usaha secara
perorangan/kelompok/massal guna meningkatkan pengetahuan/ sikap/ketrampilannya,
(6) Melaksanakan Uji coba/pengkajian/pengujian paket teknologi/ metoda
penyuluhan pertanian melalui kaji terap dan demonstrasi cara sebagai acuan
peningkatan pengetahuan/sikap/ketrampilan pelaku utama dan pelaku usaha,
(7) Melaksanakan Penyuluhan melalui media elektronik dengan membuat Naskah
Penyuluhan yang disampaikan melalui siaran radio/TV/Webset untuk jangkauan
penyebaran materi penyuluhan lebih luas,
(8) Mengajar pada Kursus Tani dengan menyampaikan materi penyuluhan sebagaimana
yang telah ditetapkan penyelenggara untuk meningkatkan pengetahuan dan
ketrampilan peserta,
(9) Mengembangkan Koperasi Petani dengan Pelaku usaha pertanian lainnya melalui
Kerjasama yang saling menguntungkan untuk memperluas jejaring usaha dan
meningkatkan volume usaha
(10) Melaksanakan Evaluasi Dampak Penyuluhan melalui pengumpulan dan
penganalisaaan informasi/data secara sistematik sebagai upaya penilaian hasil
pencapaian suatu kegiatan,
(11) Membuat Karya Tulis Ilmiah dengan menuangkan gagasan tertentu melalui
identifikasi/tinjauan pustaka/deskripsi/analisis permasalahan/kesimpulan dan saran-
saran pemecahan, guna peningkatan kompetensi penyuluh
(12) Melayani Konsultasi di bidang pertanian dengan memberikan saran pendapat dan
rekomendasi kepada institusi atau perorangan dalam bentuk tulisan bersifat konsep
sebagai acuan bagi pihak yang berkepentingan dalam melaksanakan kegiatan
usahatani.
(13) Menghadiri acara seminar/lokakarya/dengan berperan secara aktif dalam
pelaksanaannya guna memperoleh kesimpulan serta hasil yang perlu ditindak lanjuti
(14) Berperan aktif pada organisasi profesi seperti PERHITPTANI dan bertindak sebagai
pengurus/anggota untuk dijadikan wadah penyalur/penghubung aspirasi para penyuluh
pertanian kepada pihak pemerintah, sebagaimana yang diamanahkan UU SP3K No 16
Tahun 2006

7. Bahan Kerja :

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1. Permentan nomor : Sebagai Pedoman Penyusunan


25/Permentan/OT.140/5/2009 Programa Penyuluhan Pertanian.

2. Permentan Nomor : Juknis Pelaksanaan Jabatan


35/Permentan/OT.140/7/2009 Fungsional Penyuluh Pertanian dan
Angka Kreditnya

3. Permentan Nomor : Pedoman Pembinaan Kelompok


82/Permentan/OT.140/8/2013 Tani dan Gabungan Kelompok Tani

8. Perangkat/ Alat Kerja:

No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

1. Programa Penyuluhan Pertanian Untuk memberikan arah dan pedoman


pelaksanaan penyuluhan serta sebagai
alat pengendali pencapaian tujuan
penyuluhan pertanian

2. Rencana Kegiatan Tahunan Untuk mencantumkan hal-hal yang perlu


Penyuluhan Pertanian (RKTP) disiapkan dalam berinteraksi dengan
pelaku utama dan pelaku usaha
pertanian.

3. Lembar Persiapan Menyuluh Sebagai alat kontrol waktu dalam proses


(LPM) pelaksanaan penyuluhan

4. Materi penyuluhan Sebagai bahan dan alat bantu dalam


rangka pelaksanaan penyuluhan
pertanian

5. Handy camp/Camera Digital Untuk merekam kegiatan penyuluhan


dan dijadikan sebagai barang bukti
pelaksanaan.
6 Laptop Untuk menyelesaikan tugas-tugas
kedinasan

7 Software edititing Video Untuk melakukan editing terhadap


rekaman video dan pembuatan
VCD/DVD

8 LCD Proyektor Untuk alat bantu mempermudah


penyampaian materi penyuluhan.

9 ATK Untuk menunjang dalam pelaksanaan


tugas

10 GPS Menentukan koordinat dan luas wilayah


secara tepat

9. Hasil Kerja:

Satuan Jumlah Waktu Yang Satuan Hasil


No Hasil Kerja Diperlukan
(Menit)

1. Identifikasi Potensi Wilayah 1 Berkas 1500 Dokumen

2. Programa penyuluhan pertanian 1 Berkas 1500 Dokumen

3. Rencana Kerja Tahunan 3 Lembar 180 Dokumen


Penyuluh

4. Materi dalam bentuk VCD 2 Vcd 3000 Dokumen

5. Kunjungan Tatap Muka 60 Kali 3600 Kegiatan

6. Rumusan paket teknologi 1 berkas 1500 Dokumen

7. Naskah Penyuluhan 1 Naskah 3000 Dokumen


8. Berita Acara Kursus Tani 1 Berkas 120 Dokumen

9. Pengambangan unit usaha 1 unit usaha 6000 Kegiatan

10. Evaluasi Dampak Pelaksanaan 1 Berkas 1500 Dokumen


Penyuluhan

11. Karya Tulis Ilmiah 1 berkas 6000 Dokumen

12. Konsultasi di bidang pertanian 6 Konsep 720 Dokumen

13. Kesimpulan Seminar/Lokakarya 1 berkas 120 Dokumen

14. Data Base Keanggotaan 1 berkas 3000 Dokumen


Organisasi

10. Tanggung Jawab:


a. Keakurasian data
b. Kejelasan Program Kerja dan Kebutuhan
c. Rincian kegiatan yang sistimatis
d. Efisiensi Penggunaan Waktu Pelaksanaan Penyuluhan
e. Ketepatan terapan teknologi yang dianjurkan
f. Fokus materi penyuluhan yang subtantif
g. Melaporkan hasil kegiatan pelaksanaan penyuluhan dan evaluasi

11. Wewenang:
a. Menentukan arah kegiatan penyuluhan diwilayah kerjanya
b. Memantau kegiatan, dan pendampingan pada kelompoktani
c. Menumbuhkembangkan kelembagaan tani
d. Mendesiminasikan berbagai jenis teknologi pertanian
e. Melaksanakan kaji terap
f. Menyampaikan sumbang saran
g. Menyusun materi penyuluhan sesuai kebutuhan petani

12. Korelasi Jabatan:

No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal

1. Kepala Badan BKPPP Berkoordinasi dan menerima


perintah
2. KJF BKPPP BKPPP Koordinasi dan diskusi
3. Camat Kecamatan Rt Agung Koordinasi dan diskusi
4. PLKB BKKBN Koordinasi dan diskusi
5. Peneliti BPTP Koordinasi dan diskusi
6. Penguji Mutu Barang Disperindag Koordinasi dan diskusi
7. Pengawas Farmasi BPOM Koordinasi dan diskusi
dan Makanan
13. Kondisi Lingkungan Kerja:

No Aspek Faktor

1. Tempat kerja Dilapangan dan didalam ruangan

2. Suhu Dingin/dan panas

3. Udara Sejuk/ panas

4. Keadaan Ruangan Sedang

5. Letak Disesuaikan

6. Penerangan Terang

7. Suara Jelas dan tenang

8. Keadaan tempat kerja Bersih dan asri

9. Getaran Relatif

14. Resiko Bahaya:

No Fisik / Mental Penyebab

1 Rawan kecelakaan Rutinitas sehari-hari kewilayah tugas melalui ruas


jalan dengan mobilitas tinggi dengan kondisi
kendaraan kurang prima akibat tidak adanya daya
dukung dana eksplotasi terhadap kendaraan dinas

2 Kejenuhan Kurangnya daya dukung pembiayaan dalam


pengimplementasian programa penyuluhan secara
utuh

15. Syarat Jabatan:

a. Pangkat/Gol. Ruang : Penata / III-c dan Penata Tk I /III.d


b. Pendidikan : S-1
c. Kursus/Diklat
1) Penjenjangan :
2) Teknis : Latihan Dasar Ahli

d. Pengalaman kerja : 5 tahun


e. Pengetahuan kerja : Melaksanakan Penyuluhan di kelompoktani
f. Keterampilan kerja :
g. Bakat Kerja :
1) G = Intelegensi
2) Q = Clerical Perception
3) M = Manual Dexterity
h. Temperamen Kerja :
1) I =(influencing) Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaan-pekerjaan
mempengaruhi orang lain dalam pendapat, sikap atau pertimbangan mengenai
gagasan

i. Minat Kerja :

1) R = Realistik
2) S = Sosial
3) Ke= Kewirausahaan

j. Upaya Fisik:
1) Berdiri
2) Duduk
3) Berbicara

k. Kondisi Fisik:

1) Jenis Kelamin : Pria


2) Umur : 33 tahun
3) Tinggi badan : 168 cm
4) Berat badan : 58 kg
5) Postur badan : sedang
6) Penampilan : cukup menarik

l. Fungsi Pekerjaan :

1) D0
2) D1
3) D2
4) D3
5) D4
6) D5

16. Prestasi Kerja yang diharapkan

Jumlah Hasil Waktu


No Satuan Hasil1
(Dalam 1 Tahun) Penyelesaian 2)

1 Dokumen 1 berkas Identifikasi Potensi Wilayah 1500

2. Dokumen 1 berkas Programa penyuluhan 1500


pertanian

3. Dokumen 3 lembar Rencana Kerja Tahunan 180


Penyuluh

4. Dokumen 2 Vcd Materi dalam bentuk VCD 3000


5. Kegiatan 60 Kali Kunjungan Tatap Muka 3600

6. Dokumen 1 berkas Rumusan paket teknologi 1500

7. Dokumen 1 naskah Naskah Penyuluhan 3000

8. Dokumen 1 berkas Berita Acara Kursus Tani 120

9. Kegiatan 1 unit Pengambangan unit usaha 6000

10. Dokumen 1 berkas Evaluasi Dampak Pelaksanaan 1500


Penyuluhan

11. Dokumen 1 berkas Karya Tulis Ilmiah 6000

12. Dokumen 6 konsep Konsultasi di bidang pertanian 720

13. Dokumen 1 berkas Kesimpulan 120


Seminar/Lokakarya

14. Dokumen 1berkas Data Base Keanggotaan 3000


Organisasi

17. Butir Informasi Lain :


..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................

Bengkulu, Januari 2014

Mengetahui Atasan Langsung Yang membuat

(Bestiar, SP) (M. Ali Hanafiah, SP, MSi)


NIP. 19601020 198603 1 012 NIP. 198006251999031001

Anda mungkin juga menyukai