Anda di halaman 1dari 3

KULIAH KERJA NYATA

UNIVERSITAS HASANUDDIN GELOMBANG 99


DESA BONTO MAJANNANG
KECAMATAN SINOA, KABUPATEN BANTAENG

Nomor : 051/KKN99-UH/VII/2018
Lampiran :1
Perihal : PERMOHONAN PEMATERI

Kepada Yth.
KEPALA DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA

Di -
Tempat

Assalamualaikum wr.wb
Segala puji bagi Tuhan Yang Maha Esa yang memberikan segala limpahan rahmat-Nya kepada
kita semua. Aamiin
Sehubungan dengan akan dilaksanakannya kegiatan Seminar Pemuda Inspirasi, Kecamatan
Sinoa yang insya Allah akan dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Minggu, 15 Juli 2018
Pukul : 08.30 WITA - selesai
Tempat : Kantor Desa Bonto Majannang
Maka kami dari panitia pelaksana memohon agar Saudara(i) untuk membawakan materi
“Pemuda Indonesia Masa Kini”.
Demikian surat permohonan ini kami buat, atas segala bantuan dan kerja samanya kami
ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Bonto Majannang, 10 Juli 2017

Kuliah Kerja Nyata Universitas Hasanuddin Gelombang 99


Desa Bonto Majannang
Kecamatan Sinoa, Kabupaten Bantaeng

Pelaksana,

Koordinator Sekretaris

MANNAWA FARABY ULFAH MUTHMAINNAH R


A31114505 B12115514
KULIAH KERJA NYATA
UNIVERSITAS HASANUDDIN GELOMBANG 99
DESA BONTO MAJANNANG
KECAMATAN SINOA, KABUPATEN BANTAENG

Nomor : 052/KKN99-UH/VII/2018
Lampiran :1
Perihal : PERMOHONAN PEMATERI

Kepada Yth.
NURSANDRAWALI GOZUL

Di -
Tempat

Assalamualaikum wr.wb
Segala puji bagi Tuhan Yang Maha Esa yang memberikan segala limpahan rahmat-Nya kepada
kita semua. Aamiin
Sehubungan dengan akan dilaksanakannya kegiatan Seminar Pemuda Inspirasi, Kecamatan
Sinoa yang insya Allah akan dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Minggu, 15 Juli 2018
Pukul : 08.30 WITA - selesai
Tempat : Kantor Desa Bonto Majannang
Maka kami dari panitia pelaksana memohon agar Saudara(i) untuk membawakan materi
“Problem Generasi Zaman Now”.
Demikian surat permohonan ini kami buat, atas segala bantuan dan kerja samanya kami
ucapkan terima kasih.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Bonto Majannang, 10 Juli 2017

Kuliah Kerja Nyata Universitas Hasanuddin Gelombang 99


Desa Bonto Majannang
Kecamatan Sinoa, Kabupaten Bantaeng

Pelaksana,

Koordinator Sekretaris

MANNAWA FARABY ULFAH MUTHMAINNAH R


A31114505 B12115514
KULIAH KERJA NYATA
UNIVERSITAS HASANUDDIN GELOMBANG 99
DESA BONTO MAJANNANG
KECAMATAN SINOA, KABUPATEN BANTAENG

RUNDOWN ACARA SEMINAR PEMUDA INSPIRASI

PUKUL ACARA OLEH


08.30 – 08.45 PEMBUKAAN MC
SAMBUTAN-SAMBUTAN:
08.45 – 09.15 a. Ketua Panatia
b. Kepala Desa
09.15 – 09. 20 PEMBACAAN CV PEMATERI MODERATOR
MATERI I: PEMUDA INDONESIA KADISPORA
09.20 – 09.35
MASA KINI
MATERI II: PROBLEM GENERASI NURSANDRAWALI GOZUL
09.35 – 09.50
ZAMAN NOW
MATERI III: MENJADI PEMUDA HENDRA HERMAWAN
09.50 – 10.05
DESA YANG INSPIRATIF
MATERI IV: PENTINGNYA ISLAHUDDIN
10.05 – 10.20
KOMUNITAS UNTUK PEMUDA
10.20 – 11. 20 SESI DISKUSI
11.20 – 11.35 PENUTUPAN MC

Anda mungkin juga menyukai