Anda di halaman 1dari 2

Pertanyaan kelompok 11

1. Apa perbedaan sistem bisnis internal, komunikasi Enterprise dan Kolaborasi, E-


Commerce?
2. Kerugian CRM ?
3. Keuntungan CRM?
4. Maksud dari Front office
5. Arti end to end process
6. Jelaskan arti dari IBM
7. Perbedaan fungsi dari :
a. Sales force automation (SEA)
b. Customer service an support (CSS)
c. Enterprise marketing automation (EMA)
8. Jelaskan mengenai cross sell dan up sell?
Jawaban

1. a. Sistem bisnis internal = Memberikan kepuasan kepada pelanggan


b. Komunikasi enteprise dan kolaborasi = Yaitu koneksi antara perusahaan dan
customer
c. Electronic commerce (e-comemerce) = Yaitu pembelian secara online
2. Keuntungan :
a. Menjaga pelanggan yang sudah ada
b. Menarik pelanggan baru
c. Cross Selling: menjual produk lain yang mungkin dibutuhkan pelanggan
Berdasarkan pembeliannya
d.Upgrading: menawarkan status pelanggan yang lebih tinggi (gold card vs silver
card).
f. Identifikasi kebiasaan pelanggan untuk menghindari penipuan
g. Mengurangi resiko operasional karena data pelanggan tersimpan dalam satu
system.
h. Respon yang lebih cepat ke pelanggan.
i. Meningkatkan efisiensi karena otomasi proses.
j. Meningkatkan kemampuan melihat dan mendapatkan peluang.
3. Kerugian :
a. Kelebihan data pelanggan atau informasi tentang pelanggan tidak dikelola dengan
benar sehingga bisa menyebabkan kegagalan proyek CRM.
b. Tidak ada sistem CRM datang dimuat dengan informasi pelanggan.
c. Implementasi CRM akan menyebabkan budaya perubahan dalam organisasi,
terutama dikalangan staf.
4. Front office adalah orang atau sekelompok yang berurusan langsung dengan customer
5. End to end process yaitu sistem yang melakukan proses bisnis dari awal
6. IBM adalah perusahaan teknologi terbersar didunia berdiri dari abad 19 memproduksi
dan menjual perangkat keras dan lunak berpusat di new york amerika
7. a. Sales force automation (SEA) = yaitu sebagai penjual
b. Customer service and support(CSS) = yaitu pelayanan publik service
c. Enterprise marketing automation(EMA) = yaitu hubungan antara rekan dan pesaing
8. a. Cross sell : menjual barang A tapi sambil menawarkan produk B,C dan D
b. Up sell : menjual barang A untuk mempromosikan barang A+, dan A++

Anda mungkin juga menyukai