Anda di halaman 1dari 3

ULANGAN HARIAN SEMESTER GANJIL

Mata Pelajaran : Teknik Pemrograman

Kelas : X-TAV

Waktu : 90 Menit

SOAL

1. Bagaimana langkah-langkah cara memulai Visual Studio 2010

2. Sebutkan macam-macam bahasa pemrograman yang anda ketahui!

3. Jelaskan pengertian Algoritma

4. Jelaskan pengertian Flowchart

5. Jelaskan apa yang dimaksud program

6. Sebutkan min. 5 simbol flowchart beserta fungsinya

7. Sebutkan langkah-langkah yang mesti dilakukan dalam pemrograman

8. Tuliskan sebuah program bagaimana membuat lampu dengan 2 tombol


(On dan Off)

9. Tuliskan sebuah program bagaimana membuat lampu dengan 1 tombol

10. Gambarkan mekanisme pemrograman


JAWAB
1. Klik start  all programs  Microsoft Visual Studio 2010  new project 
visual basic  windows forms application
2. C, C++, Basic, Cobol, Fortran, Ruby, Phython, Java
3. Algoritma adalah urutan logis langkah-langkah penyelesaian suatu masalah
4. Flowchart adalah alur penyelesain masalah secara terstruktur
5. Program adalah gabungan antara algoritma dan perintah bahasa computer
6.

7. A. Mendefinisikan masalah
Memahami persoalan, menentukan input dan output,

seberapa kompleks program yang akan dibuat

B. Menentukan solusi
penyelesaian bagaimana program seharusnya dibuat. Jika program terlalu
banyak, maka dipecah menjadi beberapa modul

C. Menentukan algoritma
berdasarkan algoritma berdasarkan kebutuhan program

D. Menulis program
E. Menguji program
F. Menuliskan dokumentasi
G. Merawat program

8. lmp.BackColor = Color.Red
lmp.BackColor = Color.Maroon
9. If lmp.BackColor = Color.Maroon Then
lmp.BackColor = Color.Red
tmbl.Text = "OFF"
ElseIf lmp.BackColor = Color.Red Then
lmp.BackColor = Color.Maroon
tmbl.Text = "ON"
End If
10.

Anda mungkin juga menyukai