Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Madrasah : MAN 3 Ciamis
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : XI/Ganjil
Materi Pokok : Jenis-jenis jaringan pada tumbuhan
Alokasi Waktu : 2×45 menit

A. Kompetensi Inti
 KI-1 dan KI-2 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya, menghayati dan
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, lkerjasama, toleran,
dama), bertanggung jawab, responsive, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional dan
kawasan intenasional.
 KI-3 : Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan factual, konseptual,dan
procedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
 KI-4 : Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranak konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajari di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan
kreati, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.3. Menganalisis keterkaitan antara  Menyebutkan jenis-jenis jaringan permanen pada
struktur sel pada jaringan tumbuhan dengan tumbuhan
fungsi organ pada tumbuhan  Menjelaskan pengertian dan sifat macam-macam
jaringan permanen pada tumbuhan
 Mengidentifikasi macam-macam jaringan
permanen

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat :
 Menyebutkan jenis-jenis jaringan permanen dengan baik.
 Menjelaskan pengertian dan sifat dari macam-macam jaringan permanen pada tumbuhan
dengan baik
 Mengidentifikasi macam-macam jaringan permanen pada tumbuhan dengan baik
D. Materi Pembelajaran
 Jaringan permanen adalah
 Jaringan permanen terdiri dari :
a. Jaringan epidermis (pelindung) derivatnya terdiri atas : stomata, trikoma, spina, sel kipas,
sel kersik, velamen, litokis, emergensia.
b. Jaringan dasar (parenkim).
 Berdasarkan fungsinya terdiri dari : parenkim asimilasi, parenkim penimbun,
parenkim air, parenkim udara, parenkim pengangkut, parenkim penutup luka.
 Berdasarkan bentuknya terdiri dari : parenkim palisade, parenkim bunga karang,
parenkim bintang, parenkim lipatan
c. Jaringan penyokong (penguat)
 Kolenkim
 Sklerenkim
d. Jaringan pengangkut (vasikuler)
 Xylem
 Floem
e. Jaringan gabus
E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Saintific
 Model Pembelajaran : Problem Based Learning (PBL)
 Metode : Tanya jawab, diskusi
F. Media Pembelajaran
Media :
 Worksheet atau lembar kerja siswa
 Lembar penelitian
 Lcd proyektor
Alat/bahan :
 Spidol, papan tulis
 Power point tentang jenis-jenis jaringan pada tumbuhan
 Video jenis-jenis jaringan pada tumbuhan
 Laptop & infocus
G. Sumber Belajar
 Buku biologi kelas XI, tahun 2004
 Buku referensi yang relevan
 Lingkungan setempat
H. Langkah-langkah Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan (15 menit).
 Orientasi
No Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Alokasi
1 Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan Peserta didik menjawab salam 1
salam
2 Guru meminta ketua kelas untuk memimpin doa Peserta didik serentak berdoa sesuai dengan 1
sebelum pelajaran dimulai agama dan kepercayaannya masing-masing
3 Guru mengecek kehadiran peserta didik dan Peserta didik memberitahu siswa yang tidak 1
bertanya pada salah satu siswa siapa yang tidak hadir hadir
 Apersepsi
4 Guru mengetes peserta didik dengan mereview Peserta didik menjawab pertanyaan dari guru 3
pembelajaran kemarin mengenai jaringan meristem
 Sebutkan macam-macam jaringan meristem!
5 Guru mengecek pengetahuan awal siswa mengenai Peserta didik menjawab pertanyaan yang 2
jenis-jenis jaringan meristem tumbuhan diberikan oleh guru
 Apa yang dimaksud jaringan permanen?
6 Guru menyampaikan materi pembelajaran yang akan Peserta didik menyimak dan mencatat materi 1
dipelajari yaitun jenis-jenis jaringan permanen pada pembelajaran yang akan dipelajari yaitu tentang
tumbuhan jenis-jenis jaringan permanen pada tumbuhan
 Motivasi
6 Guru menyampaikan manfaat dari mempelajari Peserta didik menyimak manfaat mempelajari 1
jenis-jenis jaringan permanen pada tumbuhan jenis-jenis jaringan permanen pada tumbuhan
7 Guru menyampaikan indikator yang ingin dicapai Peserta didik mendengarkan indikator yang 2
dan tujuan pembelajaran pada jenis-jenis jaringan ingin dicapai dan tujuan pembelajaran yang
permanen pada tumbuhan disampaikan oleh guru
 Pemberi acuan
8 Guru menjelaskan model pembelajaran yang akan Peserta didik menyimak penjelasan model 2
digunakan pada pembelajaran jenis-jenis jaringan pembelajaran yang disampaikan oleh guru
permanen pada tumbuhan
9 Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok Peserta didik mencatat nama anggota 1
kelompoknya
b. Kegiatan Inti (60 menit)
 Orientasi siswa pada masalah
10 Guru menampilkan video jenis-jenis jaringan Peserta didik menyimak video yang ditampilkan 5
permanen pada tumbuhan oleh guru
11 Guru membimbing siswa untuk mengamati lebih Peserta didik mengamati dan mencatat video 5
detail video tentang jenis-jenis jaringan permanen yang ditampilkan oleh guru utuk dapat dikaji
pada tumbuhan (Critical Thinking)
 Mengorganisasikan siswa untuk belajar
12 Guru meminta siswa untuk duduk sesuai kelompok Peserta didik melakukan intruksi atau arahan 1
yang sudah dibentuk di awal dari guru
13 Guru memberikan LKS untuk dikerjakan oleh siswa Peserta didik menerima LKS yang diberikan 8
pada tiap kelompoknya oleh guru
 Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
14 Guru meminta siswa untuk mulai melakukan Peserta didik mulai mengamati jenis-jenis 9
pengamatan dan menjawab pertanyaan yang ada di jaringan permanen pada tumbuhan dari buku
LKS paket dan buku pegangannya dan mulai
berdiskusi untuk menjawab soal pada LKS
(Collaboration)
 Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
15 Guru meminta siswa untuk menggambar dan Peserta didik menggambar dan memberikan 10
memberikan keterangan tentang jenis-jenis jaringan keterangan tentang jenis-jenis jaringan
permanen pada tumbuhan dengan cara mencari permanen pada tumbuhan dengan cara mencari
informasi dari buku paket dan buku pegangan siswa informasi dari buku ppaket dan buku pegangan
siswa (Creativity)
16 Guru meminta salah satu siswa dari tiapn kelompok Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi 10
untuk mempresentasikan hasil diskusinya, dan dari tiap kelompoknya dan menjawab apabila
apabila ada yang bertanya harus dijawab oleh semua ada yangt bertanya (Communication)
anggota kelompoknya
 Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
18 Guru meminta salah satu siswa untuk menarik Peserta didik menarik kesimpulan dari kegiatan 5
kesimpulan dalam kegiatan pem belajaran pembelajaran
19 Guru menyimpulkan kegiatan pembelajaran yaitu Peserta didik penjelasan yang diberikan oleh 5
mengenai jenis-jenis jaringan permanen pada guru mengenai jenis-jenis jaringan permanen
tumbuhan pada tumbuhan
20 Guru memberikan kesempatan kepada siswa yang Peserta didik bertanya mengenai jenis-jenis 2
ingin bertanya materi yang sulit dipahami mengenai jaringan permanen pada tumbuhan
jenis-jenis jaringan permanen pada tumbuhan
c. Kegiatan Penutup (15 menit)
21 Guru menyampaikan materi pembahasan untuk Peserta didik mendengarkan informasi yang
materi selanjutnya yaitu tentang jenis-jenis jaringan disampaikan oleh guru
permanen pada tumbuhan
22 Guru memberikan tugas membaca materi selanjutnya Peserta didik mencatat tugas yang diberikan
23 Guru membagi kelompok untuk pertemuan Peserta didik menuliskan anggota kelompoknya
selanjutnya masing-masing
24 Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa sesuai Peserta didik berdoa sesuai dengan
dengan agama dan kepercayaannya masing-masing kepercayaannya masing-masing dan menjawab
dan mengucapkan salam salam

I. Penilaian Hasil Belajar


Jenis Penilaian Teknik Penilaian Instrumen
Afektif Observasi Rubrik Penilaian
Kognitif Test Tertulis Uraian

1. Penilaian Sikap
Lembar Observasi Sikap
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas/Semester : XI/Ganjil
No Waktu Nama Kejadian/Perilaku Butir Sikap Pos/Neg Tindak Lanjut
2. Penilaian Pengetahuan
Satuan Pendidikan : MAN 3 Ciamis
Kelas/Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Mata Pelajaran : Biologi

Tingkat
No Kompetensi Dasar Materi Indicator Soal No Soal Bentuk Soal
berfikir
1 3.3. Menganalisis Jenis-jenis  Menyebutkan jenis- 1 Uraian C1
keterkaitan antara jaringan jenis jaringan
struktur sel pada permanen pada permanen pada
jaringan tumbuhan tumbuhan tumbuhan
dengan fungsi organ  Menjelaskan 2 Uraian C2
pada tumbuhan pengertian, sifat dan
fungsi dari jaringan
dasar atau
pengangkut 3 Uraian C4
 Mengidentifikasi
macam-macam
jaringan parenkim

Soal (Post Test)


1) Sebutkan jenis-jenis jaringan permanen!
2) Apa yang dimaksud jaringan pengangkut? Jelaskan sifat dan fungsi dari jaringan pengangkut!
3) Berdasarkan fungsinya jaringan parenklim dikelomopokkan menjadi 6 macam, sebutkan dan
jelaskan!
Kunci Jawaban
1)

Penskoran
jumlah benar
Nilai : ×100
jumlah keseluruhan
Kriteria Penilaian (Skor)
100 : Sangat Baik A : 75-100
75 : Baik B : 50-75
50 : Kurang Baik C : 25-50
25 : Tidak Baik D : 0-25

Ciamis, Agustus 2018

Guru Pamong Guru Praktikan

Drs. Deni Rudiana, S.Pd Eka Nurfitriani


NIP. 196606061998031003 NIM. 2119150073

Anda mungkin juga menyukai