Anda di halaman 1dari 1

Sejarah Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia

Pada tanggal 14 Agustus 1945 Jepang secara resmi menyerahkan kepada


Sekutu di kapal USS Missouri. Namun,Tentara dan Angkatan Laut
Jepang masih berkuasa di Indonesia karena Jepang berjanji akan
mengembalikan kekuasaan di Indonesia ke tangan Sekutu. Sutan Sjahrir,
Wikana, Darwis, dan Chaerul Saleh mendengar kabar kekalahan
memalui radio BBC. Setelah mendengar desas-desus Jepang akan
bertekuk lutut, golongan muda mendesak golongan tua untuk segera
memproklamasikan kemerdekaan Indonesia.

Selanjutnya para pemuda termasuk Chaerul saleh, Sukrami, Wikana, Shodanco Singgih
dan para pemuda yang lain langsung membawa Soekarno, Fatmawati, Guntur, dan Hatta ke
Rengasdengklok. Tujuan utamanya adalah supaya Ir. Soekarno dan Drs. Moh. Hatta tidak
terpenngaruh oleh Jepang.

Anda mungkin juga menyukai