Anda di halaman 1dari 7

RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN

Nama : Ny N
Umur : 34 thn
No Reg : 114213
NO TANGGAL Dx KEPERAWATAN TUJUAN KRITERIA RENCANA RASIONAL
STANDART TINDAKAN
1 16 Mei 2006 Gangguan rasa nyaman Jangka pendek : - Pernyataan nyeri 1.Dorong Pasien untuk 1.Mencoba untuk
nyeri (Nyeri sedang) b/d Setelah dilakukan hilang. melaporkan nyeri. mentoleransi nyeri
Peningkatan tekanan intra tindakan - K/U Baik daripada meminta
abdominal. keperawatan - Expresi wajah tenang analgesik
selama 30 menit dan rileks 2.Kaji laporan kram 2.Perubahan pada
Nyeri yang - Skala Nyeri 0 abdoment atau nyeri,catat karakteristik nyeri dapat
dirasakan klien - Klien dapat lokasi, lamanya intensitas menunjukan
berkurang beraktfitas seperti (skala 1-10). Selidiki dan penyebaran penyakit/
Jangka panjang : biasa. laporkan perubahan terjadinya komplikasi.
Sampai dilakukan - Abdoment lunak. karakteristik nyeri.
pembedahan nyeri - Saat di palpasi suara 3.Catat petunjuk non 3.Bahasa tubuh/
yang dirasakan Abdoment thympani verbal, mis; gelisah petunjuk non verbal
klien hilang menilak untuk bergerak dapat secara psikolgis
berhati-hati dengan dan fisiologis dan dapat
abdoment digunakan pada
hubungan petunjuk
verbal untuk
mengidentifikasi luas/
beratnya masalah.
4.Izinkan pasienuntuk 4.Menurunkan tegangan
memulai posisiyang abdoment dan
nyaman, misal lutu meningkatkan rasa
ditekuk/fleksi kontrol.
5.Berikan kompres 5.Memperlancar
hangat pada sekitar pembuluh darah dan
abdoment. merangsang peristaltik
ususdan meningkatkan
kenyamanan
6.Berikan tindakan 6.Meningkatkan
nyaman (mis; pijatan relaksasi,
punggung, ubah posisi memfokuskan kembali
semifowler) perhatian dan
meningkatkan
kemampuan koping
7.Observasi/catat distensi 7.Dapat menunjukan
abdoment,peningkatan, terjadinya obstruksi
suhu dan penurunan TD. usus karena inflamasi,
edema, dan jaringan
parut.
8.Kolaborasi: 8.Mengurangi distensi
lakukan pembedahan abdoment dan membuat
laparotomy/colostomy jalan baru untuk feces

2 16 Mei 2006 Gangguan eliminasi BAB Jangka Pendek: - pernyataan dapat 1.Auskultasi bising usus 1.Kembalinya fungsi GI
(Konstipasi) b/d Setelah dilakukan BAB mungkin terlambat oleh
Penurunan motilitas usus. tindakan - K/U Baik efek depresan dari ileus
keperawatan - Tidak ada keluhan paralitik. Adanya bunyi
selama 1 jam klien tentang BAB abnormal (mis;
dapat BAB dengan - BAB min 2hari sekali gemericik, nada
bantuan. - Peristaltik usus 5- tinggiatau bunyi
35x/mnt gemuruh panjang)
Jangka Panjang: mrnunjukan komplikasi
Setelah dilakukan 2.Selidiki keluhan nyeri 2.Mungkin
tindakan abdoment berhubungan dengan
keperawatan distensi gas atau
sampai dilakukan terjadinya komplikasi.
pembedahan klien 3.Observasi gerakan 3.Indikator kembalinya
dapat BAB secara usus, perhatikan fungsi GI
spontan. konsistensi dan jumlah. mengidentifikasikan
ketepatan intervensi.
4.Lakukan Hugnah jika 4.Mempermudah
di indikasikan. mengeluarkan feces dan
menburangi distensi
abdoment.
5.Kolaborasi: Lakukan 5.Mengurangi distensi
pembedahan dan dan memperlancar
pembuatan jalan BAB pembuangan kotoran.
yang baru/colostomy

3 16 Mei 2006 Ganguan pemenuhan Jangka Pendek: - Penyataan dapat tidur 1.Tentukan kebiasaan 1.Mengkaji prlunya dan
kebutuhan istirahat tidur Setelah dilakukan tanpa gangguan tidur biasanya dan mengidentifikasi
b/d nyeri pada abdoment tindakan - K/U Baik perubahan yang terjadi. intervensi yang tepat.
keperawatan - Ekspresi wajah 2.Berikan tempat tidur 2.Meningkatkan
selama 8jam klien tenang dan rileks yang nyaman kenyamanan tidur serta
dapat tidur selama - Tidak sering dukungan
3jam tanpa ada menguap fisiologis/psikologis.
gangguan. - Segar saat bangun 3.Buatkan rutinitas baru 3.Bila rutinitas baru
Jangka Panjang: tidur yang dimasukan dalam mengandung aspek
Setelah dilakukan - Klien tidur  7- pola lama dan sebanyak kebiasaan
tindakan 8jam/hari lingkungan baru lama stres dan ansietas
keperawatan - Nyeri pada abdoment yang berhubungan
sampai diadakan hilang. dapat berkurang.
pembedahan 4.Instruksikan tindakan 4.Membantu
kebutuhan istirahat relaksasi. menginduksi tidur
tidur klien 5.Kurangi kebisingan dan 5.Memberikan situasi
terpenuhi lampu kondusif untuk tidur
6.Dorong posisi nyaman, 6.Pengubahan posisi
bantu dalam mengubah mengubah area tekanan
posisi dan menungkatkan
istirahat
7.Hindari mengganggu 7.Tidur tanpa ganguan
bila mungkin(mis; lebih menimbulkan rasa
membangunkan untuk segar.
obat atau terapi)
8.Berikan kompres/seka 8.Meningkatkan
air hangat pada seluruh vasodilatasi dan
tubuh terutama abdoment kelancaran pembluh
darah serta memberikan
kenyamanan ke klien
9.Anjurkan kepada 9.Susu mempunyai
klien/keluarga untuk kualitas soporofik
memberikan segelas susu meningkatkan sintesis
hangat kepada klien(jika serotinin neuro
klien mentoleransi transmiter yang
susu)sebelum tidur membantu pasien
tertidur lebih lama

4 16 Mei 2006 Resiko tinggi kekurangan Jangka Pendek: - Pernyataan dapat 1.Puasakan klien terlebih 1.Menghindari
nutrisi b/d mual dan Setelah dilakukan makan dengan dahulu sampai klien terjadinya mual dan
muntah sekunder tindakan nyaman mentolelir masukan muntah
meningkatnya asam keperawatan - K/U Baik 2.Pasang NGT bila di 2.Mempermudah
lambung selama 1jam mual - Tidan mual dan indikasikan masukan makanan
dan muntah klien muntah 3.Tekankan pentingnya 3.Makan berlebihan
berkurang - Kebutuhan kalori menyadari kenyang dan dapat menyebabkan
Jangka Panjang: klien terpenuhi menghentikan mual dan muntah
Sampai klien - Klien menghabisakn1 masukan(jika klien sudan
diperbolehkan porsi makanan mentolelir masukan)
untuk makan - BB stabil 4.Beritahu klien untuk 4.Menurunkan
kembali kebutuhan - Produksi asam duduk saat kemungkinan aspirasi
nutrisi klien lambung menurun makan/minum
terpenuhi - 5.Kolaborasi: Beri diit 5.Memberikan Nutrisi
cair,lebi lembut, tanpa menambah kalori
TKTPTS,dan rendah
lemak, dengan tambahan
cairan sesuai kebutuhan

Anda mungkin juga menyukai