Anda di halaman 1dari 1

Program Studi Diploma III

Radiodiagnostik dan Radioterapi


Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
(STIKes) Cirebon 2018

ABSTRAK

Nanda Pratama
4501.06.15.A.016

“VARIASI PENYUDUTAN 00,150,200 CRANIALLY PADA PEMERIKSAAN


CERVICAL POSISI OBLIQUE UNTUK MEMPERLIHATKAN
FORAMEN INTERVERTEBRALIS CERVICALIS DI INSTALASI
RADIOLOGI RUMAH SAKIT PERTAMINA CIREBON”

Tujuan : Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan informasi mengenai


berapa derajat penyudutan yang sesuai pada pemeriksaan Vertebra Cervical di
Instalasi Radiologi Rumah Sakit Pertamina Cirebon.
Metodologi penelitian: Dalam penelitian ini penulis menggunakan penelitian
Deskriptif Komparatif dimana metode tersebut adalah metode dengan mengamati,
melakukan secara langsung dan membandingkan hasil gambaran radiograf pada
studi kasus pemeriksaan vertebra cervical dengan variasi penyudutan 00,150,200
cranially untuk memperlihatkan foramen intervetebralis cervicalis di Instalasi
Radiologi Rumah Sakit Pertamina Cirebon dan melakukan kuisioner kepada 8
radiografer dan radiolog untuk memperoleh data tentang kualitas radiografi
vertebra cervical dengan variasi penyudutan 00,150,200 cranially.
Hasil : maka penulis dapat menyimpulkan dalam aspek penilaian gambaran
foramen intervertebralis cervicalis terlihat jelas pada pemeriksaan vertebra
cervical proyeksi oblique dengan menggunakan penyudutan 00, 150, 200 cranially
yang menampilkan gambaran lebih optimal adalah gambaran radiografi cervical
dengan menggunakan penyudutan 200.

Kata kunci : studi kasus, vertebra cervical, penyudutan, cranially, foramen


intervertebralis cervicalis.

iv

Anda mungkin juga menyukai