Anda di halaman 1dari 1

Frekuensi Denyut Nadi

Tujuan : Menghitung frekuensi denyut nadi


Alat : Stopwatch atau arloji

Cara Kerja
a. Menempatkan jari telunjuk, tengah, dan jari manis pada pergelangan tangan atau leher dan
menekan pada saat posisi duduk.
b. Menghitung denyut nadi selama satu menit.
c. Menempatkan tiga jari di pergelangan tangan atau di leher dan menekan pada posisi berdiri.
Menghitung denyut nadi selama 1 menit.
d. Menempatkan tiga jari pada pergelangan tangan atau leher dan menekan pada saat posisi jongkok.
Menghitung denyut nadi selama 1 menit.
e. Menaiki dan menuruni tangga selama 2 menit.
f. Menempatkan tiga jari pada pergelangan tangan atau leher menghitung denyut nadi selama satu
menit.
g. Berlari selama 2 menit.
h. Menghitung denyut nadi selama satu menit dengan menempelkan tiga jari pada pergelangan tangan
atau leher.

Pertanyaan :
1. Mengapa denyut nadi saat istirahat berbeda dengan saat berlari ?
2. Apa hubungan denyut nadi dengan jantung ?
3. Samakah jumlah denyut nadimu dengan teman lain saat istirahat dan mengapa ?
4. Faktor apa yang mempengaruhi denyut nadi dengan jantung ?

Anda mungkin juga menyukai